Tidak dapat dipungkiri Binter (Pembinaan Teritorial) dengan metode komunikasi sosial yang dilakukan oleh para Babinsa satuan komando kewilayahan sangat tepat langsung kesasaran dalam menyampaikan informasi maupun pantauan w">
Kamis, 25 April 2024  
 
Komsos Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Sampaikan Protokol Kesehatan

| Kep. Nias
Senin, 19 April 2021 - 16:30:54 WIB


TERKAIT:
   
 

TIRASKITA.COM - Tidak dapat dipungkiri Binter (Pembinaan Teritorial) dengan metode komunikasi sosial yang dilakukan oleh para Babinsa satuan komando kewilayahan sangat tepat langsung kesasaran dalam menyampaikan informasi maupun pantauan wilayah.Senin, 19/04/2021.

Begitu juga yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias melaksanakan pembinaan teritorial dengan komsos (Komunikasi Sosial) di wilayah binaan yang menjadi tanggung jawabnya.

Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 07/Alasa Sertu Yarman Zebua melaksanakan Komunikasi Sosial bersama warga binaannya di Kecamatan Alasa Kabupaten Nias Utara.

Danramil 07/Alasa Kapten Inf.Yulieti Nazara menuturkan kegiatan komsos yang dilakukan Babinsanya sebagai wujud keakraban antara aparat teritorial kepada warga binaan dalam menciptakan interaksi. Serta, kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya

“Kegiatan ini untuk mencerminkan rasa Kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya di tengah Pandemi Covid-19. Sebagai Babinsa, selalu mengingatkan masyarakat supaya mematuhi anjuran pemerintah tentang protokol kesehatan menuju tatanan hidup baru,” ujarnya.

Lebih lanjut dikatakannya, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga ini diharapkan dapat mempererat hubungan TNI dan Rakyat.

“Kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan oleh para Babinsa Jajaran Koramil 07/Alasa ini memang sangat efektif dalam menyampaikan sosialisasi maupun himbauan terkait pendemi covid-19 yang saat ini sedang mewabah hampir di pelosok Nusantara,” jelasnya.

Selain itu, para Babinsa saat melaksanakan komuniksi sosial dengan warga binaan secara otomatis dapat memantau langsung perkembangan situasi wilayah binaan sebagai laporan kepada Danramil yang selanjutnya dilaporkan kepada Pimpinan/Dandim.(Alvyman)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Kamis, 28 Mei 2020 - 12:54:18 WIB
    Sekda Kampar Pimpin Rapat Rasionalisasi APBD 2020
    Selasa, 29 September 2020 - 01:03:45 WIB
    169 Advokad PERADI Diambil Sumpah Oleh Pengadilan Tinggi Pekanbaru
    Rabu, 20 November 2019 - 12:38:20 WIB
    Bantu Pencari Keadilan, Advokat di Inhil Dirikan Inhil Lawyer Club
    Selasa, 01 Maret 2022 - 00:00:00 WIB
    Tegas, Wabup H. Sulaiman Ingatkan Kembali Kedisiplinan ASN, Saat Pimpin Apel Pagi
    Kamis, 18 Maret 2021 - 19:24:25 WIB
    Yayasan Sultan Fatih Al-Ayubbi Teken MOU BumDes Wisata Pamarakan (GWWP)
    Selasa, 13 Desember 2022 - 11:38:09 WIB
    Kapolda Riau Meresmikan Kantor Sentral Pelayanan Terpadu Polres Rohil Di Kecamatan Bangko
    Sabtu, 08 April 2023 - 16:37:04 WIB
    Wabup Rohil Hadiri Peringatan Malam Nuzulul Qur'an 1444 H/2023 M Al-qur'an Menggapai Lailatul Qadar
    Sabtu, 05 Juni 2021 - 15:06:50 WIB
    AKA Mendukung Penuh KPK Melakukan Penyedikan Dugaan Korupsi Dalam Proses PBJ di Aceh
    Sabtu, 25 April 2020 - 10:50:35 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ditengah Pendemik Covid 19, Bupati Labuhanbatu Salurkan Zakat Gaji ASN kepada Masyarakat
    Rabu, 10 Februari 2021 - 10:42:10 WIB
    Wabup Sergai H. Darma Wijaya Tinjau BPNT di E-Warong
    Kamis, 27 Februari 2020 - 10:05:50 WIB
    Satu Tersangka Kasus BRI Rohul Belum Ditangkap
    Kasus BRI Rohul Masih Persiapkan Berkas Di Kejati Riau
    Sabtu, 20 Juni 2020 - 21:52:18 WIB
    Sukses Pra-UKW MOI Angkatan II, Tingkatkan Profesionalisme Jurnalis Media Online
    Jumat, 12 Februari 2021 - 15:48:17 WIB
    Kemenag Tiadakan UN di Madrasah, MTs dan MA
    Rabu, 05 April 2023 - 20:34:52 WIB
    Bupati Bengkalis Sampaikan Usulan Prioritas Pada Musrenbang RKPD Provinsi Riau Tahun 2024
    Jumat, 03 Juli 2020 - 10:15:06 WIB
    Aliansi Peduli Masyarakat Desa Loloana'a Idanoi Minta Kadesnya Dicopot
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved