Sabtu, 27 April 2024  
 
Penanaman 200 Pohon Di Area Kawasan Embung Wanakaya Gunungjati

Kah | Jawa Barat
Jumat, 08 Desember 2023 - 13:11:29 WIB

Persitkck
TERKAIT:
   
 
Kab Cirebon tiraskita.com,- Kodim 0620/Kab Cirebon kembali menggelar kegiatan Karya Bakti dengan sasaran melakukan penghijauan berupa penanaman pohon di area Kawasan Embung Wanakaya, Desa Wanakaya, Kecamatan Gunungjati, Kabupaten Cirebon, Jum'at (8/12/2023).

Tidak kurang 200 (dua ratus) pohon keras dengan usia lama dan berbuah ditanam bersama sama Personil Kodim 0620/Kab Cirebon, serta Instansi terkait dan komponen Masyarakat dengan harapan dikawasan ini terjaga keseimbangan Alamnya.

Embung Wanakaya cukup strategis selain berfungsi untuk mengairi sawah juga punya potensi dikembangkan sebagai daerah wisata di kawasan Pantura Cirebon.

Nampak hadir pada kesempatan ini Ibu Ketua Persit Koorcab Rem 063 PD III Slw, Ibu Ketua Persit Cabang XXX Dim 0620, para Ibu Kasi Korem 063/SGJ, perwakilan Ibu Ketua Persit Ranting Dim 0620, selain unsur Muspika Kecamatan Gunungjati dan warga masyarakat sekitar dan Adik adik Pramuka.

Dandim 0620/Kab Cirebon Letkol Inf Afriandy Bayu Laksono S.Sos., M.I.Pol melalui Pasiter Kapten Chk Suprinadi SH di lokasi kegiatan mengatakan bahwa program karya bakti Kodim 0620/Kab Cirebon terbagi dalam berbagai segmen selain pembersihan sampah, pembersihan solokan (saluran air) maupun penghijauan dengan melakukan penanaman pohon, seperti yang saat ini dilakukan baik di kawasan embung Wanakaya maupun di perbukitan Desa Matangaji.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Senin, 22 Juni 2020 - 09:17:29 WIB
    LAWAN COVID-19
    Masa New Normal, DPD KNPI Kampar Bagikan Masker Kepada masyarakat
    Selasa, 14 September 2021 - 08:14:47 WIB
    Komisi IV : Apartement Transit Jabar Layak Dihuni Masyarakat Berpenghasilan Rendah
    Rabu, 21 Februari 2024 - 09:36:12 WIB
    Transformasi Pelayanan Digital Targetkan Pelayanan Ke Publik Di Kota Cimahi
    Rabu, 24 Maret 2021 - 10:46:26 WIB
    PLN Perpanjang Diskon Tagihan Listrik Sampai Juni 2021
    Jumat, 19 November 2021 - 16:25:40 WIB
    Gedung Ex Bioskop Kota Cimahi Harus Dikelola Dengan Baik
    Selasa, 12 Mei 2020 - 11:29:20 WIB
    LAWAN COVID-19
    Peduli Covid-19, Ruslan Tarigan, Anggota DPRD Kota Pekanbaru Kembali Bagikan Sembako Pada Warga
    Senin, 06 November 2023 - 10:22:24 WIB
    Pengadaan Minyak Mentah dan Produk Kilang Pertamina Dilaporkan ke KPK
    Senin, 12 Oktober 2020 - 19:04:54 WIB
    Poin-Poin yang Disorot dalam UU Cipta Kerja
    Selasa, 08 Agustus 2023 - 11:45:26 WIB
    Terapkan Model Pembelajaran Diacovery Untuk Tingkatkan Hasil Belajar
    Kamis, 04 Agustus 2022 - 08:22:35 WIB
    BRK Cabang Bengkalis Serahkan Tabungan Simpanan Pelajar
    Sabtu, 30 Maret 2024 - 18:52:43 WIB
    Olimpiade PPKn yang ke-13
    Jumat, 19 Juni 2020 - 12:05:43 WIB
    Plh. Bupati Bengkalis Sambut Kepulangan 2 Hafidzah 30 Juz Al-Qur’an
    Kamis, 28 Oktober 2021 - 11:51:22 WIB
    Cukup Masukan Nomor WA, Sudah Bisa Sadap WhatsApp Pasangan Kamu Gratis
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 21:45:35 WIB
    Keren... 6 Personel Polda Riau Raih Penghargaan Medali PBB
    Selasa, 31 Desember 2019 - 18:26:07 WIB
    Dilema Gelandang Serang Liverpool Adam Lallana, Ini Kata Pelatihnya
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved