Sabtu, 27 Juli 2024  
 
Sekretaris DPRD Jabar : Arus Pendek Listrik Picu Terbakarnya Ruang Arsip DPRD

Kah | Jawa Barat
Senin, 22 Agustus 2022 - 07:26:12 WIB

Arsip
TERKAIT:
   
 
Kota Bandung -- Minggu (21/8/2022) pagi, ruangan arsip yang terletak di lantai 3 Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat dilaporkan terbakar.
Diduga terbakarnya ruang arsip di Gedung DPRD Jabar tersebut diakibatkan oleh arus pendek listrik. 

Sekretaris DPRD Provinsi Jawa Barat Ida Wahida Hidayati mengungkapkan, berdasarkan laporan yang diterima pihaknya insiden terbakarnya ruangan arsip di lantai 3 Gedung DPRD Jabar terjadi pada minggu pagi sekitar pukul 08.05 WIB. 

"Menurut laporan kebakaran diketahui oleh security saat berkeliling melihat asap, dan mereka berinisiatif memadamkan kebakaran tersebut agar tidak membesar"ucap Ida. 

Ida menambahkan, karena insiden tersebut terjadi di ruangan arsip yang didominasi oleh berkas berupa kertas dan dus/box mengakibatkan api mudah membesar. 

Terkait adanya informasi mengenai korban dalam kejadian tersebut, Ida menyatakan bahwa terdapat 4 korban yang semuanya berasal dari tim security. Keempat security tersebut mengalami kesulitan pernafasan saat hendak memadamkan kobaran api. 

"Saya juga mengapresiasi kepada security yang sudah melakukan langkah-langkah awal dalam memadamkan api, tetapi karena mereka tidak menggunakan masker, mereka mengalami sesak pernafasan dan satu orang sempat dilarikan ke rumah sakit tetapi sudah pulang"katanya. 

Lebih lanjut Ida menyebut, dari hasil pengamatan api yang membakar ruangan arsip tersebut diakibatkan oleh arus pendek listrik.


*Humas DPRD Jabar/Arif.s


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Masyarakat Sangat Senang Adanya, TNI Manunggal Air (TMA) Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Kemenag Pekanbaru Bersama Baznas dan Polda Riau Lakukan Perjanjian Kerma Pelatihan Diksar Satpam
  • Pekan Olahraga Perikanan Kabupaten Kota Se Provinsi Riau 2024 Sukses Digelar
  • Nafas Gotong Royong, di Program TMMD 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Menuju Perkembangan Positif, Komisi III Apresiasi Pencapaian BJB KCP Baros, Cimahi
  • Layanan Asrama Haji Di Indramayu, DPRD JABAR JABAR Mengapresiasi
  • Kel Lewiegajah Luncurkan Sistim Pelaporan Online Untuk Masyarakat
  • Pelajar diberi Materi PBB oleh Satgas TMMD ke 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Hari ke 2 Kegiatan TMMD ke 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  •  
     
     
    Senin, 07 Juni 2021 - 08:53:47 WIB
    Di Pekalongan, Panglima TNI-Kapolri Minta Perkuat PPKM Mikro dan Tingkatkan 5M serta 3T
    Senin, 11 Oktober 2021 - 15:06:55 WIB
    Harmonisasi RUU EBT, Baleg DPR Serius Cermati Aspirasi Masyarakat Bali
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 09:23:39 WIB
    Waduh! Sempat Akan Dipercaya Jadi Kapolda Jatim, Irjen Pol Teddy Minahasa Malah Tersangka Narkoba
    Rabu, 03 Juni 2020 - 10:12:09 WIB
    600 Ribu Per Keluarga Miskin
    Babinsa Koramil 03/Idanogawo Kawal Penyaluran Dana BLT DI Desa Binaanya
    Senin, 03 April 2023 - 20:17:27 WIB
    Mantap... Koramil jajaran Kodim 0620/Kab Cirebon Bagikan Takjil Buka Puasa
    Minggu, 27 September 2020 - 22:04:35 WIB
    Luhut Minta Produksi Obat Covid-19 Dipercepat, Ini Jawaban Terawan
    Sabtu, 18 Januari 2020 - 07:49:36 WIB
    Menko Luhut: Dewan Pengarah pembangunan Ibu Kota Baru Untuk Membangun Kepercayaan Dunia Internasiona
    Senin, 15 Juni 2020 - 13:34:53 WIB
    Persiapan Sambut Kolonel Inf. M Syech Ismed
    Sambut Kunjungan Kerja Danrem 031/ Wirabima, Pemkab Bengkalis Lakukan Persiapan
    Rabu, 17 Juni 2020 - 09:48:39 WIB
    Ternak Ayam, Peluang Baru Ditengah Pandemi Covid-19
    Rabu, 08 Juli 2020 - 09:58:49 WIB
    Bersama Pangdam, Danrem 172/PWY Sambut Gugus Tugas Nasional percepatan dan Penanganan Covid-19
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 12:38:50 WIB
    Mendagri Tegaskan Pilkada 2020 Bisa Jadi Ajang Penanganan Covid-19
    Senin, 01 Maret 2021 - 10:19:46 WIB
    Di Rohul, Seorang Ditemukan Gantung Diri di Pohon Nangka
    Rabu, 11 Januari 2023 - 18:01:52 WIB
    Begini Sosok Wagubri Edy Natar di Mata Ibu-ibu
    Senin, 21 November 2022 - 19:27:53 WIB
    Wapres Ma'ruf Amin: Pergantian Panglima TNI Tunggu Presiden
    Rabu, 03 Agustus 2022 - 07:45:42 WIB
    Sebelum Digugat Cerai, Dewi Perssik Ngaku Sempat Beli Mobil Mahal untuk Angga Wijaya
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved