Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Kunjungi Jawa Tengah, Banmus DPRD Jabar Pelajari Strategi Sinkronisasi Program Kerja

RL | Jawa Barat
Rabu, 13 Oktober 2021 - 14:33:29 WIB

DOK
TERKAIT:
   
 
SEMARANG, TIRASKITA.COM - Pimpinan dan Anggota Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Provinsi Jawa Barat kunjungi DPRD Provinsi Jawa Tengah dan Bappeda Provinsi Jawa Tengah dalam rangka mencari informasi terkait bidang fungsi Badan Musyawarah.

Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Achmad Ru'yat mengungkapkan, dalam kunjungan kerja kali ini Badan Musyawarah DPRD Provinsi Jawa Barat mendapatkan banyak masukan dan informasi khususnya terkait strategi pola hubungan legislatif dan eksekutif serta sinkronisasi program kerja.

"Alhamdulillah kami mendapatkan banyak informasi baik dari DPRD dan Bappeda Provinsi Jawa Tengah, terkait strategi pola hubungan legislatif dan eksekutif. Selain itu strategi dan sinkronisasi program kerja yang disepakati bersama antara gubernur dan DPRD secara kolektif kolegial" ucap Achmad Ru'yat, Rabu (13/10/2021).

Ia pun menyebut, Badan Musyawarah DPRD Jateng sebagai salah satu Banmus yang tepat serta disiplin dalam menjadwalkan kegiatan DPRD.  Sehingga hal ini menjadi salah satu faktor dipilihnya DPRD Jateng sebagai tujuan kunjungan kerja Banmus DPRD Jabar.

"Kami juga melihat di Jawa Tengah melakukan berbagai pembahasan melalui rapat Badan Musyawarah berbagai agenda kedewanan, mencermati berbagai perubahan-perubahan kebijakan baik dari Pemerintah Pusat maupun usulan dari gubernur"katanya.

"Tentu ini akan menjadi perhatian bagi Jawa Barat, meskipun Jawa Barat juga memiliki sejumlah kelebihan namun kita dalam kesempatan ini saling bertukar pikiran"ujarnya melanjutkan.

Terkait dengan agenda yang akan dilakukan selajutnya Ia menjelaskan, bahwa saat ini DPRD Provinsi Jawa Barat tengah melakukan pembahasan KUA PPAS APBD Murni Tahun 2022 serta terus melakukan pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang tersisa serta melakukan pengawasan melalui mitra-mitra kerja.

"Sehingga kita harapkan Jawa Barat bisa semakin lebih baik"pungkasnya.(Arif.s)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Jumat, 19 Maret 2021 - 07:35:46 WIB
    Plt.Walikota Buka Kegiatan Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Tingkat Kelurahan Pasirkaliki
    Rabu, 16 Februari 2022 - 17:48:27 WIB
    Pemkab Tapanuli Tengah Dukung Riset dan Ekskavasi Situs Bongal
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 22:48:51 WIB
    Hari Ini Polsek Lemahwungkuk Polres Ciko, Gelar Pengajian Rutin
    Senin, 07 November 2022 - 13:33:10 WIB
    Dewan Pers Ingatkan Perusahaan Media soal Upah Layak Jurnalis
    Selasa, 28 Juli 2020 - 14:52:24 WIB
    Kesbangpol Kota Cimahi Apresiasi Aksi Peduli KKJN dan Forum Ormas Bagi Bagi Masker di Pemkot Cimahi
    Rabu, 09 Desember 2020 - 10:10:15 WIB
    Ridwan Kamil Serahkan Penghargaan Raksa Prasada 2020
    Rabu, 31 Januari 2024 - 07:35:33 WIB
    LVRI Pusat Apresiasi Gubernur Riau Bangun Yayasan Penghapal Alquran
    Senin, 25 Mei 2020 - 11:32:54 WIB
    Catur Sugeng ; Selamat Idul Fitri, Tetap Jaga Protokol Kesehatan
    Jumat, 15 Oktober 2021 - 17:38:43 WIB
    Bersama Pimti Kanwil KUMHAM Banten, Staf Khusus Menkumham Kunjungi Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang
    Rabu, 17 Februari 2021 - 09:48:03 WIB
    Polresta Pekanbaru Terima Penghargaan Dari MENPAN-RB
    Senin, 27 Juni 2022 - 16:17:01 WIB
    HANI 2022 “KERJA CEPAT KERJA HEBAT BERANTAS NARKOBA DI INDONESIA"
    Selasa, 13 April 2021 - 21:29:02 WIB
    DPRD Jabar : Musrenbang 2022 Jawa Barat Prioritaskan Pemulihan Ekonomi dan Kesehatan Masyarakat
    Rabu, 18 Mei 2022 - 11:49:10 WIB
    Anggota Dewan Jawa Barat Menerima Audensi Serikat Pekerja K-SPSI
    Senin, 17 Mei 2021 - 22:14:32 WIB
    Hari Pertama Kerja Usai Libur Idulfitri, Kehadiran ASN Pemkab Sergai Capai 99,96%
    Rabu, 12 Februari 2020 - 16:04:47 WIB
    Arisman Hulu Terpilih Sebagai Ketua PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Alasa
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved