Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat melalui Pansus I melaporkan, hasil pembahasan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Akhir Tahun Anggaran 2020 di hadapan Rapat Paripurna, yang digela">
Sabtu, 27 April 2024  
 
DPRD Jabar Berikan 66 Rekomendasi Terhadap LKPJ Gubernur Akhir Tahun Anggaran 2020

Rahmad | Jawa Barat
Senin, 03 Mei 2021 - 07:46:34 WIB


TERKAIT:
   
 

KOTA BANDUNG | TIRASKITA.COM -  Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat melalui Pansus I melaporkan, hasil pembahasan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Akhir Tahun Anggaran 2020 di hadapan Rapat Paripurna, yang digelar di Gedung DPRD Jabar, Jumat (30/4/2021).

Berdasarkan hasil pencermatan dan menimbang seluruh catatan strategis di tiap bidang, Pansus I DPRD Jabar menghasilkan 66 poin rekomendasi terhadap LKPJ Gubernur Akhir Tahun Anggaran 2020.

Wakil Ketua Pansus I DPRD Provinsi Jawa Barat Yod Mintaraga dalam laporannya mengatakan, semua rekomendasi tersebut dikaji berdasarkan data dan fakta berupa indikasi menurunnya capaian kinerja yang dialami oleh cukup banyak perangkat daerah, baik dibandingkan dengan target semula maupun dibandingkan dengan capaian tahun-tahun lalu.

"Maka Pansus I memberikan penilaian kinerja saudara Gubernur Provinsi Jawa Barat pada tingkat cukup memuaskan"ucap Yod.

"Kami meminta saudara gubernur agar menindaklanjuti seluruh rekomendasi DPRD, untuk perbaikan di tahun berikutnya"imbuhnya.

Selain itu Yod menyampaikan, bahwa seluruh capaian indikator yang selanjutnya dirangkum dalam sejumlah catatan strategis menunjukan kesenjangan antara harapan dan capaian.

Yod menambahkan, adapun sejumlah klasifikasi permasalahan pembangunan di Jawa Barat pada tahun 2020 diantaranya masih tingginya tingkat kemiskinan, pengangguran, dan masalah sosial.

Selanjutnya masih rendahnya kualitas sumber daya manusia, masih belum optimalnya kemantapan infrastruktur, melambatnya pertumbuhan ekonomi, meningkatnya kerusakan pencemaran lingkungan, dan terkakhir masih belum optimalnya kinerja pemerintah daerah."ungkapnya(Arif.s,)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 23 November 2021 - 15:21:31 WIB
    Ini Nama 85 Desa di Tapteng Yang Melaksanakan Pilkades Serentak 20 Desember 2021
    Rabu, 17 Februari 2021 - 10:06:46 WIB
    Tingkat Keterisian RS di Jabar Menurun
    Rabu, 22 Desember 2021 - 13:08:26 WIB
    Mahasiswa Kesejahteraan Sosial FISIP USU Menumbuhkan Keterampilan Sosial Anak Melalui Permainan Trad
    Sabtu, 23 Januari 2021 - 17:39:35 WIB
    Ormas Pembela Kesatuan Tanah Air indonesia Bersatu (PEKAT IB)Melakukan Aksi Sosial.
    Selasa, 23 Juni 2020 - 05:03:40 WIB
    Bhayangkara Ke-74 Tahun
    Peringati Hari Bhayangkara, Polresta Pekanbaru Laksanakan Giat Anjang Sana Ke Panti Jompo Dan Panti
    Kamis, 02 Juli 2020 - 08:20:32 WIB
    BANTUAN SOSIAL
    Jumpai Ibu-Ibu di Desa, Bupati Kampar ; “Panggil Saja Saya Anakâ€
    Senin, 27 Juli 2020 - 22:18:44 WIB
    Peringati Hari Bakti TNI AU, Lanud S Sukani Majalengka, Gelar Bakti Sosial
    Kamis, 25 Juni 2020 - 12:59:14 WIB
    BANTUAN SOSIAL
    Kembali Serahkan BLT-DD, Bupati Kampar Juga Sisir Masyarakat Miskin Yang Belum Kebagian Bantuan BLT-
    Selasa, 09 Februari 2021 - 07:49:21 WIB
    Sikapi Pemberitaan Tendensius, IKN Pelalawan Akan Tempuh Jalur Hukum
    Sabtu, 28 Agustus 2021 - 11:03:03 WIB
    Cari Tau! Tips Cara Mengetahui Ponsel Kita Disadap
    Senin, 17 Agustus 2020 - 12:41:23 WIB
    DIRGAHYU REPUBLIK INDONESIA
    Pendemi Covid-19 Tidak Mengurangi Hikmad Pelaksanaan Upacara Hut RI ke-75
    Senin, 31 Januari 2022 - 13:17:10 WIB
    Polisi mencari keterangan saksi dan juga menyisir CCTV untuk mengetahui pelaku penusukan korban
    Rabu, 30 November 2022 - 11:08:35 WIB
    Tampilkan Produk Unggulan Riau, Pemprov Riau Buka Stand Pameran di Medan
    Jumat, 31 Juli 2020 - 11:17:52 WIB
    Merasa Profesinya Dilecehkan dan Dicemarkan, Anggota IWO Laporkan Youtuber Rolis Sanjaya
    Kamis, 12 Maret 2020 - 14:16:11 WIB
    KPU Mengadakan Audiensi Untuk Menjalin Silaturahmi Dengan Ikatan Wartwan Online
    KPU Provinsi Lampung siap menjalin Sinergitas dengan IWO
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved