Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jabar menggelar acara serah terima jabatan dari pejabat lama ke pejabat baru  dan pelepasan purnabhakti bertempat di Aula H. Arifin Yusuf dengan metode luring dan daring (1">
Kamis, 25 April 2024  
 
Diskominfo Jabar Gelar Serah Terima Jabatan dan Pelepasan Purnabhakti

Rahmad | Jawa Barat
Selasa, 02 Maret 2021 - 13:37:26 WIB


TERKAIT:
   
 
Bandung | TIRASKITA.COM  - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jabar menggelar acara serah terima jabatan dari pejabat lama ke pejabat baru  dan pelepasan purnabhakti bertempat di Aula H. Arifin Yusuf dengan metode luring dan daring (1/3/21).  Acara dibuka dengan penandatangan berita acara dan laporan serah terima jabatan dari pejabat alih tugas lama kepada pejabat baru di lingkungan Diskominfo Jabar yakni:

Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik dari Dra. Lovita Adriana Rosa, M.Si. kepada Faiz Rahman, S.STP.

Kepala Seksi Kemitraan Komunikasi  dari H.Dwi Yudhi Ginanto Rahman, S.P.,M.A.P kepada Andri Bukhori Poerana, S.Sos.

Kepala Seksi Pengolahan dan Penyediaan Informasi dari Ani Harliani, SH.,M.Si kepada Viky Edya Martina Supaat, S.Sos.

Kepala Seksi Komunikasi Publik dari Indah Dwianti, S.Kom  kepada Hadi Kusmarani, S.Sos, M.A.P.

Kepala Seksi Layanan Digital dan Informasi UPTD PLDDIG dari Nova Friady WP, S.T., M.T kepada Indah Dwianti, S.Kom.

Kepala Seksi Keamanan Informasi  Waseso Wibisono, S.Kom.

Faiz Rahman, S. STP yang kini bertugas menjadi Kepala Bidang Informasi dan Komunikasi Publik dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada para pejabat Bidang Informasi Komunikasi Publik sebelumnya, karena sudah membangun sistem kerja yang baik. Di kesempatan yang sama, Hj. Dra. Lovita Adriana., M. Si mengutarakan bahwa kedatangan Faiz Rahman, S. STP dapat memberikan nuansa baru  yang lebih segar dengan semangat anak muda di Bidang Informasi Komunikasi Publik, Diskominfo Jabar.

Ir. Aksan Koliq Kepala Seksi Persandian yang kini memasuki masa purnabhakti menceritakan pengalaman "gentayangannya" di Diskominfo Jabar, "Saya sudah ada sejak Diskominfo dibentuk tahun 2009, dulu saya bekerja di bagian Pos dan Telekomunikasi yang (kantornya) berada di bawah tanah. Jadi kalau istirahat, saya gentayangan, dari kantor di bawah tanah dan cari makan ke permukaan tanah".

Setiaji mengutarakan apabila Sertijab (Serah Terima Jabatan) merupakan hal yang biasa, "Sertijab ini biasa ya, ada yang datang dan pergi. Namun, ini sudah ada rencana dan kemudian sudah ada pertimbangan. Tempat (bekerja) yang belum kita jamah itu tempat kita melompat lebih tinggi".

Di akhir acara, Setiaji memberikan cenderamata kepada Ir. Aksan Koliq Kepala Seksi Persandian yang memasuki masa purnabhaki. Setiaji juga memberikan cenderamata kepada para pejabat yang alih tugas ke perangkat daerah lain yakni :

H. Dwi Yudhi Ginanto Rahman, S.P., M.A.P.

Dra. Lovita Adriana Rosa, M.Si.

Nova Friady WP, S.T.,M.T.

Agustinus Andriyanto, S.T., M.T.

Ani Harliani, S.H., M.Si

Rispiaga, S.T., M.T (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 08:19:52 WIB
    Ridwan Kamil Samakan Gerak Pengendalian COVID-19 di Bodebek
    Kamis, 03 November 2022 - 10:53:58 WIB
    Ferdy Sambo Jawab Kamaruddin Simanjuntak Soal Judi Online
    Rabu, 08 Maret 2023 - 18:33:26 WIB
    Asisten I Setdaprov Riau Ingin Pantun Dikembangkan ke Seluruh Daerah
    Jumat, 12 Maret 2021 - 08:01:50 WIB
    Hari Peduli Sampah Nasional 2021,
    Jabar Perkuat Fungsi Bank Sampah
    Sabtu, 27 Juni 2020 - 11:31:31 WIB
    Kader Partai Banteng Moncong Putih Datangi Mapolda Jabar
    PDI Perjuangan Jabar Desak Aparat Kepolisian Usut Tuntas Kasus Pembakaran Bendera
    Kamis, 25 Juni 2020 - 12:13:24 WIB
    Denkesyah Cirebon Terjunkan Tim Keslap, Sukseskan Gowes Ceria Korem 063/SGJ
    Sabtu, 03 Juli 2021 - 08:52:15 WIB
    Pemko Pekanbaru Targetkan Hewan Kurban Lebihi Tahun Lalu
    Jumat, 05 Juni 2020 - 12:13:41 WIB
    Pengawalan Ketat Dari Babinsa Dan Polsek
    Babinsa Koramil 03/Idanogawo & Polsek Kawal Pendistribusian Bansos Di Kecamatan Idanogawo
    Kamis, 15 Oktober 2020 - 18:06:13 WIB
    Kota Cimahi Ikuti Seleksi Anugerah Pemerintah Daerah Inovatif Tahun 2020
    Senin, 12 Oktober 2020 - 18:50:03 WIB
    Bayar DP Vaksin dari Inggris, Pemerintah Siapkan Dana Rp3,7 Triliun
    Jumat, 28 Februari 2020 - 16:02:30 WIB
    Minim Kontribusi Daerah, Panglong Arang Meranti Terancam Ditutup
    Senin, 07 November 2022 - 15:43:17 WIB
    IOH Hadirkan Pengalaman Sepak Bola Kelas Dunia Ke Indonesia
    Selasa, 31 Mei 2022 - 09:21:32 WIB
    URGENSI KEPALA SEKOLAH DALAM MENGHADAPI PENDIDIKAN KARAKTER DIMASA NEW NORMAL
    Senin, 02 Desember 2019 - 14:25:02 WIB
    BREAKING NEWS: Dewan Pers Tegaskan Tidak Ada Surat Edaran ke Pemda
    Rabu, 20 Mei 2020 - 12:22:33 WIB
    LAWAN COVID-19
    Marwan Jafar: Pasca Pandemi Covid-19, Indonesia menuju The Great Society
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved