Universitas Sanggabuana Buana (USB) YPKP Bandung, meraih Sertifikasi ISO 9001 Quality Management System dan ISO 21001 Educational Organizations Management System. ">
Kamis, 25 April 2024  
 
USB Peroleh ISO 9001 dan 21001

Rahmad | Jawa Barat
Senin, 01 Maret 2021 - 18:59:09 WIB


TERKAIT:
   
 
KOTA BANDUNG | TIRASKITA.COM - Universitas Sanggabuana Buana (USB) YPKP Bandung, meraih Sertifikasi ISO 9001 Quality Management System dan ISO 21001 Educational Organizations Management System.

Menurut Rektor USB YPKP Asep Effendi, diperolehnya sertifikasi ISO 9001 dan ISO 21001 dari tim auditor dari Equal Assurance Australia setelah sebelumnya melakukan berbagai persiapan yang dibutuhkan untuk mendapatan sertifikasi tersebut.

“In Shaa Allah hasil ini sesuai dengan standar yang ditetapkan oleh Equal Assurance sehingga apa yang kita peroleh sesuai harapan kita,” kata Asep, di Kampus USB YPKP, Jumat (26/02/2021).

Asep mengatakan, khusus untuk sertifikat ISO 21001 khusus untuk bidang pendidikan yang merupakan sertifikat yang sangat dibutuhkan oleh sejumlah perguruan tinggi, khususnya oleh USB YPKP.

“Ini untuk meningkatkan pelayanan,kualitas proses pembelajaran, kualitas administrasi yang In Shaa Allah berdampak pada kualitas lulusan yang akan dihasilkan oleh USB”, ucapnya.  

Asep menyatakan, untuk sertifikasi ISO 21001 yang diterima USB YPKP baru untuk Fakultas Ekonomi, dan kedepan ISO 21001 untuk Fakultas yang lain hingga tingkat perguruan tinggi.

“Tentu kami berharap dampak dari diperolehnya sertifikasi ISO 21001 ini akan mampu meningkatkan kualitas lulusan dan USB bisa sejajar dengan perguruan tinggi lain”, ujarnya.

Sementara itu, Ketua Umum YPKP Ricky Agusiady mengatakan, apa yang diraih oleh USB UPKP merupakan salah satu komitmen dalam meningkatkan kualitas.

“Salah satu ukuran kualitas selain akreditasi juga sertifikas ISO 21001 yang saat ini masih sangat jarang diperoleh oleh perguruan tinggi,” imbuhnya.

Sedangkan Ade Warmyza tim auditor dari Equal Assurance Australia menyatakan, setelah USB YPKP memperoleh sertifikasi, pihaknya akan terus melakukan evaluasi/ audit setiap tahun khususnya dalam pemeliharaan.

“Suda saya sampaikan ke pihak kampus bahwa tantangan terberatnya adalah pemerliharaan. Apa yang sudah dicapai USB saat ini perguruan tinggi baru mengimplementasikan sudah sesuai dengan persyaratan, tapi berikutnya adalah apakah konsisten, itu yang paling penting.

Jika terus menurun kita bisa menarik sertifikasi tersebut”, tuturnya. (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  •  
     
     
    Sabtu, 16 Januari 2021 - 09:07:01 WIB
    Gempa Kembali Guncang Majene Sulawesi Barat
    Kamis, 25 Februari 2021 - 15:31:34 WIB
    Polda Riau Kerjasama dengan PT. RAPP Latih Personil Atasi Karhutla
    Selasa, 26 Juli 2022 - 09:58:55 WIB
    Ngatiyana Sumbang Kursi untuk Kantor RW 5 Kelurahan Cigugur Tengah
    Sabtu, 16 Oktober 2021 - 09:37:12 WIB
    Begini Peringatan Puncak Hari Kesehatan Jiwa Sedunia 2021 di Riau
    Kamis, 10 Februari 2022 - 12:28:56 WIB
    Walikota Pastikan PTM Terus Berlanjut
    Selasa, 23 Februari 2021 - 15:36:19 WIB
    Peresmian PPKM & Posko Covid 19 Polsek Tenayan Raya,
    Kapolresta Pekanbaru Pimpin Pembagian Masker
    Senin, 25 Mei 2020 - 11:42:50 WIB
    HARI RAYA TETAP DIRUMAH SAJA
    Dengan kondisi Terbatas, Bupati Kampar Silahturahmi Kerumah Forkopimda Dan Tokoh Masyarakat
    Selasa, 30 Maret 2021 - 21:43:25 WIB
    Polda Riau Ungkap Tindak Pidana Perbankan
    Senin, 08 Maret 2021 - 07:58:33 WIB
    Daftar Investasi Bodong OJK 2021
    Selasa, 26 April 2022 - 19:46:00 WIB
    Pemko Gelar Takbiran di Masjid Paripurna, Pawai Obor Diizinkan
    Rabu, 08 Juni 2022 - 13:59:12 WIB
    Bersama Bamusi, Basarah dan Yasonna Ikuti Ziarah di Makam Taufiq Kiemas
    Jumat, 19 Juni 2020 - 12:05:43 WIB
    Plh. Bupati Bengkalis Sambut Kepulangan 2 Hafidzah 30 Juz Al-Qur’an
    Sabtu, 23 Oktober 2021 - 12:50:20 WIB
    Mendikbudristek Ajak Pimpinan Perguruan Tinggi Jadi Duta MBKM
    Minggu, 03 Mei 2020 - 04:30:21 WIB
    DPRD SIAP BANTU
    Pemko Tidak Tanggap, DPRD Pekanbaru Berikan Catatan Pada Rapat PSBB Jilid I
    Jumat, 10 April 2020 - 13:44:51 WIB
    PEMERINTAH HARUS MEMPERHATIKAN MEDIA, SEBAGAI GARDA TERDEPAN
    SPS Desak Pemerintah Untuk Insentif Perusahaan Pers
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved