Menteri Perhubungan Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi didampingi Direktur Utama PTDI, Elfien Goentoro meninjau progress pesawat N219 Nurtanio setelah berhasil mendapatkan Type Certificate (TC) pada tanggal 28 ">
Selasa, 05 Desember 2023  
 
Menhub Tinjau N219 di PT DI

Rahmad | Jawa Barat
Senin, 22 Februari 2021 - 09:09:08 WIB


TERKAIT:
   
 
BANDUNG  | TIRASKITA.COM  -  Menteri Perhubungan Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi didampingi Direktur Utama PTDI, Elfien Goentoro meninjau progress pesawat N219 Nurtanio setelah berhasil mendapatkan Type Certificate (TC) pada tanggal 28 Desember 2020.

Pada kesempatan ini, Direktur Teknologi & Pengembangan menyampaikan terkait tindak lanjut program pesawat N219 setelah diperolehnya TC. Langkah selanjutnya adalah mempersiapkan pesawat N219 sebaik-baiknya agar lebih kompetitif di pasar komersial, dimana saat ini PTDI sedang melakukan program improvement untuk meningkatkan kemampuan operasi, berikut penyiapan after sales pesawat N219.

"Improvement tersebut dilakukan berdasarkan customer requirement terhadap pesawat N219," ujar Dirut PT DI Elfien Goentoro.

Adapun untuk target perolehan kontrak, saat ini sedang dilakukan penjajakan agar Kementerian Perhubungan RI dapat menjadi pembeli pertama pesawat N219.

Menteri Perhubungan Republik Indonesia, Budi Karya Sumadi berkesempatan meninjau pesawat CN235-220 Maritime Patrol Aircraft pesanan Senegal Air Force yang rencananya akan segera dikirimkan dalam waktu dekat.

Menteri Perhubungan RI juga meninjau Program Padat Karya yang dilakukan PTDI untuk membantu pertumbuhan ekonomi terutama dengan masyarakat sekitar Perusahaan.

PTDI melibatkan 100 orang yang berasal dari masyarakat sekitar perusahaan dengan melakukan peremajaan fasilitas umum perkantoran PTDI yakni pengecatan pagar area kawasan perusahaan, memperbaiki jalur pejalan kaki/pedestrian, perbaikan trotoar dan membersihkan selokan/gorong-gorong. (Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Danrem 063/SGJ Cirebon Pimpin Karbak di Area Venue Stadion Bima
  • TPA Kopi Luhur Kota Cirebon Jadi Sasaran Karbak Penanaman Pohon
  • Dandim 0620/Kab Cirebon, Pimpin Karbak Bersihkan Sungai Cikenanga
  • 20 Hafiz dan Hafizah Maqari Angkatan II Terima Syahadah Dari Gubernur Riau
  • Kadis PUPR Ardiansyah: Bupati Kasmarni Bunda Infrastruktur
  • KPK Menyebut Wahyu Purwanto Adik Ipar Jokowi Terkait Kasus Suap DJKA Kemenhub
  • Kantor TPD Riau Ganjar – Mahfud Diresmikan Langsung Oleh Ketua DPD PDI P Riau Zukri Misran
  • Gelorakan Penghijauan, Kodim 0620/Kab Cirebon, Tanam Ratusan Pohon
  • Salurkan Bantuan Beras Sejahtra Daerah Tahap 4 Tahun 2023 Untuk Masyarakat Kota Cimahi
  •  
     
     
    Sabtu, 03 April 2021 - 18:48:25 WIB
    Riau Jadi Daerah Kedua yang Berhasil Gelar Musda Versi Tiga Ketum KNPI
    Senin, 10 Februari 2020 - 09:35:38 WIB
    TKI Dipaksa Kerja 20 Jam Sehari di Malaysia, Minta Dipulangkan
    Jumat, 12 November 2021 - 13:24:59 WIB
    Jumat Barokah Ala Satreskrim Polres Kampar, Makan Siang Gratis di Kafe Bersama Dhuafa
    Jumat, 18 Juni 2021 - 09:20:45 WIB
    Polda Riau Grebek Rumah "Ratu Narkoba" di Pekanbaru
    Rabu, 24 Februari 2021 - 12:33:23 WIB
    Kapolri Launcing Aplikasi Dumas Presisi untuk Wujudkan Tranparansi
    Senin, 02 Oktober 2023 - 07:58:22 WIB
    DPRD JABAR Terus Mengajak Masyarakat Untuk Selalu Mengamalkan Nilai Nilai Pancasila
    Rabu, 03 Agustus 2022 - 07:35:56 WIB
    Pemkab Kampar Dukung Perlindungan Tenaga Migran Di Luar Negeri
    Sabtu, 16 Januari 2021 - 17:36:10 WIB
    Kanwil KumHAM Riau Terima Kunjungan Komisi I DPRD Bengkalis
    Rabu, 24 Mei 2023 - 14:28:20 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon Gelar Karya Bakti di Desa Kedongdongkidul
    Selasa, 11 Februari 2020 - 16:36:27 WIB
    Cegah Virus Corona, Imigrasi Meranti Jalankan Peraturan Permenkumham RI No.3 Tahun 2020
    Rabu, 08 Juni 2022 - 13:59:12 WIB
    Bersama Bamusi, Basarah dan Yasonna Ikuti Ziarah di Makam Taufiq Kiemas
    Selasa, 08 Agustus 2023 - 11:45:26 WIB
    Terapkan Model Pembelajaran Diacovery Untuk Tingkatkan Hasil Belajar
    Kamis, 08 Juni 2023 - 11:23:49 WIB
    Pemkab Rokan Hilir Gelar Pisah Sambut Dandim 0321/Rohil
    Jumat, 24 September 2021 - 11:00:00 WIB
    Pangkoarmada II Berikan Pengarahan Kepada Mantan Siswa Dikreg 48 Sesko TNI
    Kamis, 18 Maret 2021 - 08:27:25 WIB
    Noak Orarei Tokoh KKB Wilayah Yapen Menyerahkan Diri
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved