Sabtu, 03 Juni 2023  
 
Pemkot Cimahi Lakukan Sosialisasi Adabtasi Kebiasaan Baru bagi Para Pedagang Pasar Tradisional

Riswan L | Jawa Barat
Senin, 19 Oktober 2020 - 20:09:42 WIB


TERKAIT:
   
 
Cimahi, Tiraskita.com - Pemerintah kota (PEMKOT) cimahi terus melakukan berbagai langkah edukatif guna menghentikan penyeberan virus corona di wilayahnya.

Kali ini, salah satu langkah tersebut berupa sosialisasi adaptasi kebiasaan baru(AKB) terhadap 120 orang perwakilan komunitas pedagang dari 8 pasar tradisioanal yang ada di kota cimahi bertempat di Aula gedung Cimahi Techno park pada senin(19/10).

Turut hadir pada kesempatan tersebut kepala Dinas perdagangan, koperasi, usaha kecil dan menengah, dan perindustrian(Disdagkoperin) kota cimahi beserta jajaranya, pimpinan paguyuban pasar tradisional sekota cimahi dan dua orang narasumber kgiatan narasumber Lik Gayantini, S E, MBA selaku pendamping pasar juara Propinsi jawa barat dan Rio Korio utoro,S.Kom,M.T.(Ahli bidang multimedia technologi Enggineering).

"Hari ini kami mengumpulkan para pedagang pasar sekota Cimahi...dalam hal mengantisipasi terus penyebaran pendemic ini,karna ini belum berakhir.

Seperti kita ketahui bahwa salah satu tempat yg terindikasi agar rentan utk menyebarnya(Covid -19)adalah di pasar,karna pasar itukan pusat kerumunan...pusat ktemu orang dan kgiatan dari mana aja.Utk itulah, akhirnya mereka di kumpulkan,"ujar walikota cimahi, Ajay muhammad priatna, ketika d temui d sela-sela acara sosialisasi tersebut.
      
Ajay menilai,penerapan AKB melalui prinsip 4 m(mencuci tangan,memakai masker, menjaga jarak, dan menaikkan imunitas tubuh) di pasar pasar tradisional di Kota Cimahi sebenarnya udah cukup baik, terutama dalam hal pemakaian masker. Sejalan dengan itu, Ajay juga mengklaim bahwa jajaran pengelolah pasar tradisional yang berada dibawah naungan Pemkot cimahi sudah menyediakan berbagai fasilitas penunjang AKB secara memadai.

Namun demikian, ia mengakui cukup sulit untuk menjaga jarak karna pasar merupakan tempat orang orang biasa berkerumun. Untuk itulah, ia menilai bahwa upaya untuk menaikkan imunitas tubuh merupakan langkah yang terpenting demi mengurangi potensi penularan covid-19 di kalangan para pedagang pasar.

"Kalau tempat cuci tangan, di pasar pasar yang kita punya itu hampir semua ada seperti misalnya di pasar atas baru itu dalam memenuhi protokol kesehatan standarnya sudah baguslah, hand sanitizer itu sudah semakin sadar, memakai masker sudah banyak. Tinggal kerumunan aja yg masih agak susah yah kalau di pasar,"katanya.

Di akui Ajay, kegiatan sosialisasi terkait AKB dan upaya pencegahan penularan covid-19 ini sudah berkali kali di lakukan Pemkot Cimahi.

Namun demikian, pihaknya berjanji bahwa Pemkot Cimahi tidak akan lelah utk terus memberikan edukasi dan peningkatan pemahaman kpda masyarakat demi percepatan penanggulangan pandemic Covid -19 di kota Cimahi."jadi ini akan terus kita gembar-gemborkan,karna masih banyak yg suka bertanya tanya,"AKB itu apa ?".makanya terus kita adakan sosialisasi.

Memang agak membosankan tapi tetap harus kita ingatkan karna dgn terus sosialisasipun konfirmasi positifnya terus bertambah apalagi kalau kita diam.Memang susah kalau bukan kbiasaan kita berpuluh puluh tahun,kan itu yang agak repot.Jadi kita saling mengingatkan saja. Ya mudah mudahan ini akan tersosialisasi dgn baik di kalangan teman teman pedagang pasar sekalian" pungkas Ajay.

Di samping sosialisasi tentang AKB, para pedagang pasar juga mendapatkan pelatihan tentang e-marketing pada kegiatan hari tersebut. Menurut kepala Disdagkoperin kota cimahi, Dadan darmawan, pelatihan e-marketing tersebut bertujuan untuk meningkatkan wawasan, pengetahuan dan kompetensi para pedagang pada pasar tradisional kota cimahi khususnya melalui optimallisasi media sosial, sekaligus untuk menjalin sinergitas antar pedagang pasar tradisional dengan Pemkot Cimahi sebagai bentuk upaya pemulihan sektor ekonomi di kota Cimahi.

"Jadi tambahan kegiatan pelatihan e-marketing di samping sosialisasi tentang AKB ini di laksanakan dengan harapan dapat menambah motifasi, wawasan, dan pengetahuan para pedagang pasar tradisional dalam mengembangkan usahanya di masa pandemic covid-19 sekarang ini,"terang Dadan.(Arif S)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Bersama Warga, Satgas TMMD ke-116, Kodim 0319/Mentawai Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mentawai Gandeng Dinas Kelautan dan Perikanan Beri Bantuan Bibit Ikan
  • Pemprov Riau Laksanakan Upacara Hari Lahir Pancasila
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mtw Terus Pacu Kegiatan Fisik
  • Pemkab Rohil Gelar Upacara Peringatan Hari lahir Pancasila
  • Sudah 3 Bulan, Kapolda Sumbar Kini Buka Suara Soal Kasus Sidak SPBU Sijunjung
  • Kadis Kominfotiks Rohil Segera Luncurkan Website Resmi TP PKK Guna Dukung Program PKK
  • PENDIDIKAN INKLUSI SEBAGAI ALTERNATIF SOLUSI PERMASALAHAN SOSIAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
  • Dewan Pendidikan Riau Audiensi dengan Pemkab Kampar
  •  
     
     
    Senin, 24 Mei 2021 - 22:29:55 WIB
    Polres Sergai Tangkap Pembunuh Janda dan Penadah Barang Curian
    Kamis, 28 Januari 2021 - 20:30:32 WIB
    Motor Tersenggol Tronton, Warga Kuansing Tewas Seketika
    Kamis, 07 April 2022 - 10:47:05 WIB
    Wakil Ketua Harap Kasus Penemuan Mayat di Dalam Septitank Segera Terungkap
    Kamis, 02 April 2020 - 13:04:32 WIB
    Presiden Joko Widodo
    Jokowi Meninjau Kesiapan Rumah Sakit Darurat Penanganan Covid-19
    Selasa, 03 November 2020 - 20:43:29 WIB
    Terangsang Karena Sering Mengintip Saat Mandi. Pemuda Ini Cabuli Gadis Tetangga
    Senin, 31 Januari 2022 - 08:59:57 WIB
    Edy Mulyadi Sudah Siap Penuhi Panggilan Polisi
    Selasa, 26 Januari 2021 - 21:31:45 WIB
    235 Sekolah di Bengkalis Belajar Tatap Muka Terbatas
    Selasa, 13 April 2021 - 09:24:54 WIB
    Kapolda Banten: Sinergi Polri – Pers, Bangun Kepercayaan Publik
    Jumat, 07 Agustus 2020 - 13:32:35 WIB
    Koramil 07/Alasa dan Muspika Senam Bersama
    Rabu, 20 Mei 2020 - 16:27:17 WIB
    LAWAN COVID-19
    Anggota DPR Komisi III Marinus Gea Terus Aktif Partisipasi Salurkan Bantuan
    Sabtu, 04 Juli 2020 - 14:06:18 WIB
    Raih Penghargaan di Hari Bhayangkara Kepala Perwakilan Ombudsman RI Beri Selamat Ke IWO Soppeng
    Kamis, 02 Juli 2020 - 19:55:11 WIB
    Peresmian Program Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia
    Buka Sosialisasi Apkasindo, Bupati Kampar Minta Dapat Gairahkan Kembali Petani Sawit
    Sabtu, 12 Maret 2022 - 12:08:11 WIB
    Bupati Tapteng Bakhtiar Ahmad Sibarani Ajak Masyarakat Segera Lapor SPT 2021 dan Manfaatkan PPS
    Minggu, 29 November 2020 - 17:47:33 WIB
    Persami Pramuka SWK Kodam III/SLW di wil Kodim 0620/Kab Cirebon Tetap Patuhi Protkes
    Kamis, 23 September 2021 - 16:51:39 WIB
    Peringati HUT TNI, Anggota Kodim 0615/Kuningan, Ikuti Baksos Donor Darah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved