Timsus Direktorat Narkoba Polda Riau berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba sebanyak 20 kg. Senin  tanggal 18 Januari 2021 sekira pukul 10.15 Wib di Pelabuhan Roro Rupat Kota Dumai ">
Kamis, 25 April 2024  
 
Polda Riau Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika Jenis Shabu Sebanyak 20 kg

Rahmad | Hukrim
Selasa, 19 Januari 2021 - 00:14:07 WIB


TERKAIT:
   
 
Pekanbaru | TIRASKITA.COM - Timsus Direktorat Narkoba Polda Riau berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba sebanyak 20 kg. Senin  tanggal 18 Januari 2021 sekira pukul 10.15 Wib di Pelabuhan Roro Rupat Kota Dumai .

Tersangka ALexander alias alex yang beralamat di jl. Dusun Sungai Cuna  ditangkap dengan barang bukti berupa 2 tas dan di bungkus dalam kardus berisi 20 bungkus diduga Narkotika jenis Shabu, 1 unit Handphone merk Xiomi warna hitam, 1 unit Handphone merk vivo warna merah, 1 unit Handphone nokia warna hitam, 1 unit Handphone merk nokia warna biru.

Kronologis kejadian pada hari minggu tanggal 17 Januari 2021 saat Kasubdit 1 mendapat informasi dari anggota TNI AL Lanal Dumai Peltu TW bahwa akan ada penyelundupan Narkotika dari Negara Melaysia ke wilayah Rupat untuk tujuan Dumai.

Kemudian AKBP Hardian dan tim melakukan pengintaian di sekitar roro rupat Dumai.

Tepatnya pada hari senin tanggal 18 januari 2021 sekira pukul 10.30 wib terlihat 1 unit mobil avanza warna putih BM 1244 EN turun dari kapal roro penyebrangan rupat hendak merapat ke dumai, tim langsung memberhentikan mobil tersebut lalu memeriksa dan menggeledah didalamnya terdapat satu orang pengendara mobil .

Hasil penggeledahan ditemukan  2 tas dan di bungkus dalam kardus berisi 20 bungkus diduga Narkotika jenis Shabu.

Selanjutnya tersangka dan barang bukti di amankan dan masih dilakukan pengembangan.  

Dari hasil interogasi  tersangka mengaku diperintahkan oleh inisial bos untuk menjemput barang bukti di rupat dan diantar ke wilayah dumai, tapi tidak tau siapa orang yang penerima di wilayah dumai.

Tersangka juga mengaku diperintahkan oleh bos dengan upah 8 jt perkilo gram nya, tetapi di bayar setelah barang sampai ke tujuan penerima barang di Dumai dan tersangka sudah melakukan pengiriman narkoba sekali pada bulan Desember 2020.

Adapun tindakan yang akan dikembangkan dengan mengamankan barang bukti dan tersangka, dan penyidik akan melengkapi administrasi  hingga merencanakan pemberian penghargaan terhadap anggota TNI AL yang memberikan informasi . (Humas)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Rabu, 30 September 2020 - 07:29:48 WIB
    Cara Daftar Online Bansos Non PKH
    Selasa, 31 Agustus 2021 - 09:04:38 WIB
    Bupati Pelalawan sambangi Kondisi Sungai Teso Nilo Desa Lubuk Kembang Bunga Kecamatan Ukui
    Selasa, 01 Februari 2022 - 19:28:21 WIB
    Jaksa Agung sebut Korupsi Rp 50 jt Cukup Dikembalikan, Mardani PKS: Bisa Lancarkan Praktik Korupsi
    Sabtu, 09 Januari 2021 - 23:29:19 WIB
    Data Kemenhub, Ini Kronologis Pesawat Sriwijaya Yang Hilang Kontak
    Senin, 29 Maret 2021 - 09:26:24 WIB
    Kebakaran Rumah di Koto Menampung Kuok, Kerugian Ditaksir Capai Rp 400 Juta
    Rabu, 03 April 2024 - 11:24:50 WIB
    Pengumpulan Zakat Meningkat, Masyarakat Penuh Nikmat
    Selasa, 04 Februari 2020 - 16:47:16 WIB
    Indonesia Untuk Dunia
    Kunjungi Ankara, Wamendag Dorong Peningkatan Perdagangan Indonesia-Turki
    Jumat, 05 Juni 2020 - 19:15:43 WIB
    Komandan Korem 142/Tatag Terima Kunjungan Silaturahmi Kepala Perwakilan BKKBN Sulbar
    Jumat, 03 Juli 2020 - 14:30:04 WIB
    BANTUAN SOSIAL
    Bupati Kampar Serahkan BLT-DD Mentulik Bagi Masyarakat Terdampak Covid-19
    Minggu, 24 Mei 2020 - 13:19:59 WIB
    LAWAN COVID-19
    Salat Idulfitri di Istana Bogor, Keluarga Presiden Jokowi Terapkan Protokol Kesehatan
    Kamis, 21 Januari 2021 - 21:48:20 WIB
    Update Covid-19, Positif 137, Sembuh 96
    Selasa, 24 Maret 2020 - 19:26:27 WIB
    TAK JELAS APAKAH ADA KEBUN INTI 20 PERSEN
    PKS "Hantu" Mulai Berdiri di Pulau Birandang
    Kamis, 11 Juni 2020 - 19:02:42 WIB
    Resmi, Korem 172/PWY Dipimpin Jenderal Bintang Satu
    Kamis, 30 Januari 2020 - 19:36:09 WIB
    Kementerian PUPR Terus Dorong Peningkatan Peran Kontraktor Swasta Nasional Menengah dan Kecil
    Sabtu, 25 September 2021 - 09:39:40 WIB
    Tim Gabungan Subdit IV Krimsus dan BKSDA Tangkap 4 Pelaku Perdagangan Satwa Dilindungi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved