Rabu, 24 April 2024  
 
6 Pelaku Judi Kartu Domino Diamankan Polsek Tapung di Wilayah Desa Petapahan

Rahmad Gea | Hukrim
Minggu, 10 Januari 2021 - 12:37:10 WIB


TERKAIT:
   
 
TAPUNG | Tiraskita.com  - Tim Opsnal Polsek Tapung kembali menangkapi para pelaku judi, 6 pelaku judi menggunakan kartu domino diamankan Tim Opsnal Polsek Tapung pada Minggu dinihari (10/1/2020), di Perumahan 45 PT. Tunggal Yunus Afdeling 1 wilayah Desa Petapahan Kecamatan Tapung, Kampar.

Para pelaku judi yang ditangkap Aparat Kepolisian ini adalah SR (28), SU (33), IM (27), LI (41), LU (37) dan KE (34), mereka semua tinggal di Perumahan 45 PT. Tunggal Yunus Afdeling 1 Desa Petapahan kebun Topas Kecamatan Tapung, Kampar.

Bersama pelaku turut diamankan barang bukti 8 kotak Kartu Domino dan uang tunai sebesar Rp.660 ribu yang digunakan sebagai taruhannya.

Pengungkapan kasus ini berawal pada Minggu dinihari (10/1/2021) sekira pukul 00.00 Wib, saat itu Kapolsek Tapung Kompol Sumarno mendapat Informasi bahwa Diperumahan Karyawan PT. Tunggal Yunus di Desa Petapahan Kebun Topas Sari ada aktivitas perjudian yang meresahkan masyarakat.

Menindaklanjuti informasi tersebut, Kapolsek Tapung perintahkan Tim Opsnal Polsek melakukan patroli kelokasi dimaksud, setiba dilokasi petugas melihat ada 6 orang berada didalam salahsatu rumah karyawan inisial SR sedang asik bermain judi menggunakan kartu domino.

Petugas langsung melakukan penggerebekan dan mengamankan para pelaku judi tersebut, selanjutnya dilakukan penggeledahan ditempat tersebut dan ditemukan barang bukti 8 kotak kartu domino serta uang tunai sebesar Rp 660 ribu yang digunakan sebagai taruhannya.

Petugas kemudian melakukan interogasi terhadap para pelaku yang akhirnya mengakui tengah bermain judi menggunakan kartu domino, selanjutnya ke-enam pria yang melakukan permainan judi tersebut dibawa ke Polsek Tapung untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.

Kapolsek Tapung Kompol Sumarno saat dikonfirmasi membenarkan penangkapan 6 orang pelaku judi menggunakan kartu domino tersebut, kini ke-6 tersangka dan barang bukti telah diamankan di Mapolsek Tapung untuk menjalani proses hukum lebih lanjut, jelasnya.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Minggu, 19 April 2020 - 10:21:04 WIB
    PEDULI KEMANUSIAAN DAMPAK COVID-19
    Salurkan Sembako ke Warga Kurang Mampu Terdampak Covid-19, Sandi: Amanah Para Donatur
    Selasa, 01 Juni 2021 - 13:46:14 WIB
    Kunjungi Warga Positif Rapid PCR, Bhabinkamtibmas Jatake Polsek Jatiuwung, Lakukan Colling System da
    Senin, 02 Maret 2020 - 23:53:44 WIB
    Menteri Keuangan Sri Mulyani Berharap BPDPKS Bisa Memanfaatkan Sawit Komoditas Strategis Indonesia
    Menteri Keuangan Sri Mulyani Melantik Eddy Abdurrachman Sebagai Direktur Utama BPDPKS
    Jumat, 03 Juli 2020 - 15:43:04 WIB
    Peduli Loper Koran, Tim Jumat Barokah Polda Banten Bagikan Sembako di Masa Pandemi
    Jumat, 18 Maret 2022 - 12:47:35 WIB
    Pastikan Proses Produksi Berjalan Baik Hulu Hingga Hilir, Kapolda Riau Tinjau Kilang PT. Wilmar Grou
    Kamis, 08 September 2022 - 11:43:00 WIB
    Diduga Fitnah Lewat Siaran Pers, Ketua IWO Sumut Akan Pidanakan Dewan Pers
    Selasa, 27 Juni 2023 - 12:35:26 WIB
    Anjangsana Kepada Purnawirawan Polri oleh Dansatbrimob Polda Kalbar
    Selasa, 26 November 2019 - 07:30:53 WIB
    Resep Air Nenas Yang Menyehatkan
    Senin, 06 September 2021 - 10:08:01 WIB
    Partai Demokrat Cimahi Turut Serta Mensukseskan Program Pemerintah Untuk Vaksinasi Gratis
    Jumat, 01 Juli 2022 - 08:40:13 WIB
    Bhakti Sosial RSGM Kota Cimahi Dalam Perayaan Hut nya Yang Ke 7
    Rabu, 16 Desember 2020 - 13:26:51 WIB
    Ingin Urus Izin Nomor Induk Berusaha, Begini Syarat dan Prosedurnya
    Rabu, 09 Agustus 2023 - 10:22:39 WIB
    Pj.Wali Kota Cimahi Canangkan Pemberian Antigen Baru Introduksi RV dan HPV
    Senin, 24 Mei 2021 - 22:29:55 WIB
    Polres Sergai Tangkap Pembunuh Janda dan Penadah Barang Curian
    Selasa, 23 Juni 2020 - 13:24:10 WIB
    Sudah Memasuki Wilayah Zona Hijau
    Dadang Ingin Pendidikan Di Kabupaten Bandung Berjalan Normal
    Senin, 27 Juli 2020 - 15:33:52 WIB
    Tingkatkan SDM Daerah, Pemkab Bengkalis Lakukan MoU Dengan STIE Bangkinang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved