Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Darurat Narkoba
Narkotika Masuk ke Papua dan Papua Barat Tembus 1 Ton

Riswan L | Hukrim
Minggu, 16 Februari 2020 - 10:56:37 WIB


TERKAIT:
   
 
Manokwari, Tiraskita.com – Provinsi Papua dan Papua Barat nampaknya sudah semakin darurat dengan barang haram narkotika. Pasalnya, selama 1 tahun narkotika yang masuk ke Papua dan Papua Barat mencapai berat 1 ton.

Kepala Bidang Pencegahan Badan Narkotika Nasional (BNN) Papua Barat, Drg Indah Perwitasari mengungkapkan, narkotika tersebut dari berbagai jenis, baik ganja, Shabu-shabu dan sebagainya. “Potensi masuknya narkotika tersebut karena kondisi letak daerah Papua dan Papua Barat yang terbuka, dan berbatasan langsung dengan negara tetangga,” sebut Indah kepada Tabura Pos di Arowi, Sabtu (15/2/2020).

Dia mengungkapkan, untuk di Papua Barat, daerah Sorong masih menjadi urutan pertama yang paling rentan dan menjadi sasaran peredaran narkotika. Kemudian, disusul Kabupaten Manokwari yang berada di urutan kedua.

“Tahun sebelumnya ada sekitar 1 ton itu untuk Papua dan Papua Barat. Untuk itu, kami dari bidang pencegahan ada beberapa agenda dan program yang akan kami lajukan di tahun ini,” ucap Indah.*


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Minggu, 16 Mei 2021 - 17:24:27 WIB
    -3.250 Pemudik Rapid Test, 24 Diantaranya Positif Covid-19
    Kemarin 36.468 Kendaraan Diputarbalik Terkait Larangan Mudik
    Selasa, 16 Agustus 2022 - 10:17:59 WIB
    Pj Wali Kota Pekanbaru: Ruang Pustaka Setiap Kecamatan Jantung Ilmu Pengetahuan
    Senin, 15 Juni 2020 - 04:40:33 WIB
    Masyarakat Butuh Solusi Bukan Tambah Dihimpit
    Wabah Corona Terindikasi Jadi Ladang Bisnis, Presiden Harus Tahu Ini
    Kamis, 28 Juli 2022 - 19:30:58 WIB
    Hakim Vonis Mantan Gubernur Riau Annas Maamun 1 Tahun Penjara
    Senin, 04 Januari 2021 - 23:19:22 WIB
    Israel Larang Ratusan Warga Palestina Sholat di Al-Aqsa
    Minggu, 21 November 2021 - 11:57:37 WIB
    Polda Riau Bongkar Mafia Pembabat Hutan di Riau, Ini Pesan Anak Jendral ke Wartawan
    Senin, 15 November 2021 - 08:44:31 WIB
    Kapolri : Lapor Jika Disuruh Bayar!
    Jumat, 25 Februari 2022 - 13:47:35 WIB
    Ini Dampak Perang Rusia Vs Ukraina Bagi Indonesia
    Rabu, 01 Juli 2020 - 16:29:06 WIB
    Hari Bhayangkara ke-74 Polresta Pekanbaru Adakan Syukuran & Berikan Penghargaan
    Selasa, 21 September 2021 - 15:12:26 WIB
    Sambut HUT TNI ke-76, Kodam XII/Tpr Gelar Baksos Donor Darah
    Kamis, 02 Juli 2020 - 08:49:16 WIB
    Danlanud Sam Ratulangi Bersama Forkopimda Sulut Hadiri HUT Bhayangkara ke-74 di Polda Sulut
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 14:20:40 WIB
    Gelora HUT RI, Koramil 2011/Astanajapura Kodim 0620/Kab Cirebon Adakan Lomba Mewarnai
    Minggu, 21 Agustus 2022 - 12:19:41 WIB
    Ajak Polwan & Bhayangkari Olahraga Bersama, Kapolda Riau Sampaikan Arahan
    Jumat, 01 Oktober 2021 - 09:10:54 WIB
    Hadiri Rapat Paripurna, Wabup Adlin Tambunan Apresiasi Jajaran DPRD Sergai
    Sabtu, 06 Agustus 2022 - 06:57:44 WIB
    Komisi II DPR Ingatkan ASN agar Tak Terlibat Politik Praktis
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved