Senin, 29 April 2024  
 
PMI Pekanbaru Salurkan Bantuan Sembako kepada Korban Banjir di Rumbai

Kah | Riau
Kamis, 21 Desember 2023 - 10:16:49 WIB

PMI KEREN
TERKAIT:
   
 
Pekanbaru,- Dalam upaya memberikan dukungan kepada masyarakat yang terdampak banjir di Kota Pekanbaru, Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Pekanbaru, Dr. H. A. JAMAL, M. Pd, secara resmi menyerahkan bantuan berupa kebutuhan pokok.

Penyerahan tersebut dilakukan di Jalan Arwana RT. 03 Kelurahan Meranti Pandak Kecamatan Rumbai, yang juga dihadiri oleh DANRAMIL Rumbai, Kapus Karya Wanita, perwakilan Kelurahan Meranti Pandak, RT, RW, dan Pengurus PMI Kecamatan Rumbai.

Bantuan yang diserahkan mencakup beras, telur, mie instan, minyak goreng, dan air mineral.

Ketua PMI Kota Pekanbaru menyampaikan bahwa inisiatif ini bertujuan meringankan beban masyarakat yang terdampak.

“Terutama di 25 gang yang terkena dampak banjir selama beberapa malam,” katanya, Rabu, 20 Desember 2023.

Dia menambahkan, banjir yang terjadi bukan hanya karena tingginya intensitas curah hujan yang telah melanda kawasan tersebut. Tapi juga karena naiknya air pasang di Sungai Siak.

“Harapannya, bantuan ini dapat memberikan meringankan beban korban yang terkena dampak bencana banjir di wilayah itu,” tuturnya.

(Mediacenter Riau/mlb)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Persiapan Atlet Menuju PON Aceh-Sumut, KONI Riau Terapkan Inovasi Sport Science dan Sport Medicine
  • Kabupaten Bengkalis Peringkat II Dan Ditunjuk Sebagai Tuan Rumah MTQ Ke-43 Tahun 2025
  • Kepala Sekolah SMK 1 Siduaori di Tahan Oleh Polres Nias Selatan
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  •  
     
     
    Selasa, 30 November 2021 - 19:33:39 WIB
    Sekda Pekanbaru Ajak Perangi Perdagangan Orang
    Jumat, 25 Juni 2021 - 20:01:37 WIB
    Polresta Tangerang Gelar Baksos dan Bagikan 29.269 Helai Masker Jelang Hari Bhayangkara ke-75
    Rabu, 01 April 2020 - 18:39:33 WIB
    Covid-19
    Istana: Permintaan Anies soal Karantina Wilayah Jakarta Ditolak
    Rabu, 29 September 2021 - 09:04:11 WIB
    Bupati Kampar ; Bangun Desa BPD Harus Bersinergi dengan Kepala Desa
    Sabtu, 23 Desember 2023 - 12:31:19 WIB
    Kodim 0620/Kab Cirebon Gelar Baksos Yankes, Peringati Hari Juang TNI AD
    Kamis, 03 September 2020 - 13:49:15 WIB
    Tuntut Pekerjakan Tenaga Kerja Lokal, Warga Tenayan Raya Demo PLTGU dan PLTU
    Minggu, 05 September 2021 - 09:22:24 WIB
    Polres Sukabumi Polda Jabar Bagikan Bansos Sembako Untuk Warga
    Selasa, 30 Juni 2020 - 14:55:26 WIB
    PDIP – PSI Melejit, Gerindra – Golkar Tetap, Nasdem, PD, PKS dan PAN Ambruk
    Senin, 15 Maret 2021 - 12:46:27 WIB
    Jalankan 100 Hari Program Prioritas, Humas Polri Gelar Pelatihan Konten Kreatif
    Senin, 09 November 2020 - 17:38:53 WIB
    Berulang-ulang Selama Setahun Perkosa Putri Kandung, Ayah di Simalungun Diancam 15 Tahun Penjara
    Kamis, 28 Januari 2021 - 20:30:32 WIB
    Motor Tersenggol Tronton, Warga Kuansing Tewas Seketika
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 18:23:07 WIB
    FPK Prov Riau Jalin Silaturahim Dengan FPK Sumbar
    Rabu, 19 April 2023 - 12:41:37 WIB
    Bupati Rokan Hilir Lantik Ketua & Pengawas Baznas Periode 2023-2028
    Rabu, 04 Maret 2020 - 11:24:25 WIB
    SEEKOR ULAR MATI KARNA MELINDUNGI TELURNYA DARI KARHUTLA
    Ular Phyton Mati Melindungi Telur dan Anaknya dari Karhutla Riau
    Senin, 10 Mei 2021 - 18:45:56 WIB
    Kunjungi Posyan Citra Raya, Kapolda Banten Apresiasi Panel Data Digital dan Stan Kopi Gratis
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved