Jum'at, 26 April 2024  
 
LAWAN COVID-19
Himbauan Tidak Di Indahkan, Masih Jalankan Salat Tarawih Berjamaah Saat Pandemi Covi-19

Riswan L | Riau
Jumat, 01 Mei 2020 - 20:43:19 WIB

Walikota Pekanbaru, Firdaus MT
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU,  Tiraskita.com - Walikota Pekanbaru, Firdaus mengatakan, meski sudah diberikan imbauan sejak sebelum Ramadan, ternyata masih ada sekitar 107 masjid di Pekanbaru yang masih menjalankan aktivitas salat tarawih berjamaah di masjid saat Pandemi Covid-19.

"Dari 1.386 masjid yang ada di Pekanbaru, diantaranya masih ada 107 masjid yang masih melakukan salat tarawih berjamaah di masjid. Padahal kami sudah memberikan imbauan sejak sebelum Ramadan, agar masyarakat beribadah di rumah saja selama Pandemi Covid-19 ini," kata Firdaus di Gedung Daerah Provinsi Riau, Jumat (1/5/2020).

Sayangnya, kata Firdaus, imbauan ini tidak diindahkan oleh masyarakat. Bahkan, Kecamatan Tampan yang merupakan zona merah Covid-19 di Pekanbaru justru menjadi kecamatan yang paling banyak masih menjalankan aktivitas salat berjamaah di masjid.

"Yang di Tampan masih ada 45 masjid yang masih beraktivitas. Padahal Tampan itu zona merah, penduduknya paling banyak dan yang paling banyak terkena Covid-19 juga. Tapi malah kesadarannya masih kurang," ujarnya.

Sejauh ini, Firdaus mengatakan pihaknya masih menggunakan upaya persuasif untuk memberikan pemahaman kepada pengurus masjid dan masyarakat yang masih rutin berjamaah ke masjid.
"Kita memang belum mengarah ke penegakan hukum. Penanganan Covid-19 ini jangan dibenturkan dengan agama. Kami masih melakukan upaya persuasif. Tapi kalau sudah PSBB kedua belum bisa mengerti juga, kami akan melakukan penindakan hukum. Sebab, Supremasi hukum tertinggi adalah menyelamatkan nyawa masyarakat," tegasnya.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Kamis, 27 Mei 2021 - 00:12:47 WIB
    BP Pemilu PDI Perjuangan Riau Segera Laksanakan Rakorbid
    Sabtu, 16 Mei 2020 - 07:24:18 WIB
    KERJASAMA KETAHANAN INFORMASI
    Dispenad Tingkatkan Kemitraaan dan Kerja Sama Media Massa
    Rabu, 31 Mei 2023 - 16:00:19 WIB
    Gubernur Riau Terima Audiensi Tokoh Masyarakat Riau
    Rabu, 16 September 2020 - 21:28:11 WIB
    LBH BERNAS MINTA PERUSAHAAN KOPERATIF
    25 Tahun Bekerja Pesangon Tidak Dibayar, PT.MUP Disomasi
    Senin, 17 Mei 2021 - 21:57:40 WIB
    Bupati Kampar dan Gubernur Riau Teleconfrence Dengan Presiden RI Joko Widodo
    Selasa, 18 April 2023 - 11:55:12 WIB
    Kadis PUPR Bengkalis Resmikan Lampu Colok Miniatur Beko
    Rabu, 08 Maret 2023 - 18:28:47 WIB
    Wagubri Edy Natar Hadiri Acara Tahunan Mandai Ulutaon di Rohul
    Senin, 18 Mei 2020 - 08:42:35 WIB
    MEMASTIKAN PEMBAYARAN TUNJANGAN HARI RAYA
    THR Bermasalah? Laporkan ke Posko Pengaduan Kemnaker
    Rabu, 15 Januari 2020 - 07:23:28 WIB
    Perkuat kualitas Kampus
    STAIN Bengkalis jalin kerjasama dengan Pemerintah Desa Wonosari
    Sabtu, 13 November 2021 - 09:28:46 WIB
    Jum'at Barokah Ditkrimum Polda Riau Sasar Dua Panti, Satu Masjid dan Kaum Dhuafa Jalanan
    Rabu, 03 April 2024 - 19:32:23 WIB
    Danrem 072/Pmk Hadiri Pencanangan Rehabilitasi Lahan Kawasan Penyangga Gn Merapi
    Rabu, 29 September 2021 - 09:07:16 WIB
    Bupati Kampar Sampaikan Jawaban Pemerintah Atas Pandangan Umum Fraksi Fraksi DPRD Ranperda 2021
    Minggu, 28 Juni 2020 - 09:07:14 WIB
    Ibu Mertua Zaskia Gotik Blak-Blakan Sifat Asli Sang Menantu Berikan Peringatan Agar Tidak Marah ?
    Sabtu, 26 September 2020 - 20:54:12 WIB
    Rp672 M Dana Peserta 'Gagal" Prakerja Dikembalikan ke Negara
    Kamis, 07 Maret 2024 - 14:34:30 WIB
    Penghargaan Anugrah Reformasi Birokrasi The Best Improvement Di Raih Kota Cimahi Tk Jabar
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved