Selasa, 05 Desember 2023  
 
JUMLAH PASIEN PDP BERTAMBAH
HM Wardan, Meminta Agar Warganya Tetap Tenang

Riswan L | Riau
Selasa, 07 April 2020 - 10:15:50 WIB

Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan.
TERKAIT:
   
 
Inhil Tiraskita.com - Jumlah pasien dalam pantauan (PDP) Covid 19 terus bertambah. Meski demikian Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan, meminta warganya agar tetap tenang.

"Tidak usah panik. Kita tunggu hasil Swap Tenggorokkan yang saat ini sudah di kirim oleh pihak RSUD," kata Bupati Inhil HM Wardan, Senin (6/4) malam.

Meski lanjut Bupati, pada hari ini, satu lagi warga berdasarkan Rapid Test dinyatakan masuk PDP. Akan tetapi untuk kepastiannya positif atau tidaknya yang bersangkutan tetap harus menunggu hasil Swap Tenggorokkan.

"Kita harus tetap waspada dan menerapkan pola hidup bersih. Hindari hal-hal yang dapat menyebabkan penularan virus Corona ini," papar Bupati.

Kepanikan yang berlebihan tentu akan  menimbulkan hal yang tidak baik bagi kondusifitas daerah. Oleh sebab itu, biarlah persoalan PDP tersebut diurus sepenuhnya oleh petugas medis yang memilih kewenangan.

“Hidup bersih itu penting untuk mencegah virus Corona. Termasuk rutin mencuci tangan dan lakukan penyemprotan cairan Disinfektan dilingkungan masing-masing," imbuhnya.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Danrem 063/SGJ Cirebon Pimpin Karbak di Area Venue Stadion Bima
  • TPA Kopi Luhur Kota Cirebon Jadi Sasaran Karbak Penanaman Pohon
  • Dandim 0620/Kab Cirebon, Pimpin Karbak Bersihkan Sungai Cikenanga
  • 20 Hafiz dan Hafizah Maqari Angkatan II Terima Syahadah Dari Gubernur Riau
  • Kadis PUPR Ardiansyah: Bupati Kasmarni Bunda Infrastruktur
  • KPK Menyebut Wahyu Purwanto Adik Ipar Jokowi Terkait Kasus Suap DJKA Kemenhub
  • Kantor TPD Riau Ganjar – Mahfud Diresmikan Langsung Oleh Ketua DPD PDI P Riau Zukri Misran
  • Gelorakan Penghijauan, Kodim 0620/Kab Cirebon, Tanam Ratusan Pohon
  • Salurkan Bantuan Beras Sejahtra Daerah Tahap 4 Tahun 2023 Untuk Masyarakat Kota Cimahi
  •  
     
     
    Kamis, 15 September 2022 - 19:33:21 WIB
    Roro Dumai-Melaka Jadi Pembahasan Prioritas di Forum IMT-GT Thailand
    Minggu, 01 November 2020 - 16:36:41 WIB
    Kapolres Inhil Bentuk Timsus Anti Begal Sepeda
    Selasa, 06 Juli 2021 - 13:39:50 WIB
    Babinsa Koramil 07 Hadiri Rapat Musyawarah Desa Orahili
    Jumat, 15 Januari 2021 - 13:22:13 WIB
    Kapolresta dan Istri Ajak Masyarakat Jangan Takut Divaksin
    Rabu, 23 Desember 2020 - 12:04:48 WIB
    Kemendagri Temukan Anggaran Janggal Baju dan Audio DPRD DKI
    Kamis, 23 Juli 2020 - 08:04:53 WIB
    Kasdam IV Diponegoro Tinjau Lokasi TMMD ke-108 Di Kodim Purwodadi
    Senin, 14 Maret 2022 - 19:42:50 WIB
    Panen Timun Suri, Rutan Kelas I Tangerang Sukseskan Program Pembinaan dan Kemandirian Kepada WBP di
    Rabu, 17 Juni 2020 - 16:27:35 WIB
    Menyambut Kedatangan Komandan Korem 031/Wirabima
    Tiba Di Negeri Junjungan, Komandan Korem 031/Wirabima Disambut Secara Adat
    Selasa, 02 Maret 2021 - 09:58:23 WIB
    Pemkab Inhu Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla Hingga Oktober 2021
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 21:25:16 WIB
    Media Online Indonesia Menggurita
    DPW MOI Bengkulu Dikukuhkan, Wawali : MOI Akan Jadi
    Rabu, 25 Agustus 2021 - 11:58:59 WIB
    Dihadiri Ketua Umum, Ketua PW IWO Sumut Lantik Pengurus DPD IWO Deli Serdang dan Tebing Tinggi
    Sabtu, 20 November 2021 - 08:39:11 WIB
    Pemkab Tapanuli Tengah Gelar Kegiatan Sistem Pencatatan dan Pelaporan Dalam Manajemen
    Jumat, 14 Agustus 2020 - 12:27:00 WIB
    DPRD Kampar, PT Padasa Sudah Tidak Menghargai Pemerintah Kampar
    Rabu, 08 Maret 2023 - 18:30:53 WIB
    Diskominfotik Riau Gelar Literasi Media ke SMAN 4 Pekanbaru
    Rabu, 07 September 2022 - 10:07:18 WIB
    Polda Riau Gagalkan Pengiriman 40 Kilogram Sabu Asal Malaysia ke Bengkalis
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved