Kamis, 25 April 2024  
 
Donasikan Gaji Untuk Penanganan Covid-19
Penanganan Covid-19 Sebagai Langkah Awal Sebanyak 30 Anggota DPRD Meranti Donasi Gaji

Riswan L | Riau
Kamis, 02 April 2020 - 12:12:19 WIB

Anggota DPRD Meranti.
TERKAIT:
   
 
Meranti, Tiraskita.com - Sebanyak 30 anggota Dewan dari seluruh fraksi Perwakilan Rakyat Derah (DPRD) Kepulauan Meranti sepakat mendonasikan gaji bulan april untuk penanganan dan penanggulangan Covid-19 atau corona virus.

Hal tersebut disampaikan langsung Ketua DPRD Jeck Ardiansyah Selasa,(1/4/2020) pagi.

Ia juga mengatakan bahwa ini adalah langkah awal kami sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat kita untuk terhindar dari virus corona,

"Saya mengundang seluruh fraksi untuk melakukan rapat tadi malam senin,(31/3/2020) dan hasilnya alhamdulillah semua anggota DPRD sepakat akan mendonasikan gaji bulan April ini untuk penanganan Covid-19 dikepulauan Meranti,"

Sambungnya,"Donasi tersebut akan kami gunakan memperbanyak titik untuk mencuci tangan, kami juga akan memesan masker dalam jumlah yang banyak untuk dibagikan ke masyarakat, dan juga setiap anggota melakukan sosialisasi dimasing-masing dapil untuk memutuskan mata rantai penularan virus Corona ini,"

"Ini merupakan langkah awal dan kami selaku legislatif akan melakukan pembahasan lebih lanjut untuk memasukkan anggaran daerah dalam menanggulangi wabah Covid-19," tutup jeck.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Rabu, 25 Januari 2023 - 13:54:50 WIB
    Anggota Komisi I DPRD JABAR Kunjungan Kerja Ke Desa Cibuntu Kab Kuningan
    Jumat, 14 April 2023 - 15:14:01 WIB
    Wabup Rohil Serahkan Berbagai Bantuan Saat Safari Ramadhan Di Pekaitan
    Minggu, 13 Februari 2022 - 14:16:29 WIB
    Adu Penalti, PS Pemkab Tapteng Kalahkan Perdagangan FC 5-4
    Senin, 22 Agustus 2022 - 12:09:58 WIB
    Imigrasi Dumai Deportasi 12 Warga Bangladesh Ke Negara Asalnya
    Jumat, 01 Mei 2020 - 20:33:47 WIB
    NARKOTIKA
    Tiga Warga Binaan Edarkan Narkoba di Lapas Bangkinang
    Selasa, 26 Januari 2021 - 10:42:35 WIB
    Pemkot Cimahi Putuskan Jalankan PPKM Jilid 2
    Senin, 14 November 2022 - 11:23:39 WIB
    PERINGATAN HARI KESEHATAN NASIONAL (HKN) KE-58 DI KABUPATEN NIAS TAHUN 2022
    Kamis, 10 Februari 2022 - 13:34:55 WIB
    Peringati HUT Pomal, Pangkalan TNI AL Cirebon Gelar Baksos
    Sabtu, 03 Juli 2021 - 10:54:03 WIB
    Bupati Darma Wijaya Dilantik Jadi Ketua Majelis Pembimbing Cabang Gerakan Pramuka Sergai
    Selasa, 19 Oktober 2021 - 16:30:35 WIB
    Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Terima Kunjungan Reses Anggota Komisi III DPR RI
    Senin, 06 Juli 2020 - 07:49:59 WIB
    Pangandaran Diminta Tetap Waspada terhadap Ancaman COVID-19
    Kamis, 16 Juli 2020 - 02:10:47 WIB
    SMA/SMK di Kota Sukabumi yang Telah Berstatus Zona Hijau
    Pembelajaran Tatap Muka Harus Utamakan Keselamatan Peserta Didik
    Rabu, 03 Maret 2021 - 14:02:46 WIB
    Pasca Dilantik,
    Bupati Sergai Hadiri HUT ke-2 Vihara Tridharma Buddha Pantai Cermin
    Sabtu, 31 Oktober 2020 - 10:35:38 WIB
    Dilarang Jualan Area Steril Pelabuhan, Pedagang Asongan Melawan Petugas KPLP
    Kamis, 23 Juli 2020 - 11:23:36 WIB
    PIA Ardhya Garini Cabang 9 Daerah II Lanud Sam Ratulangi Manado, Ikuti Kegiatan Donor Darah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved