Jum'at, 26 April 2024  
 
Gubri bagikan bantuan PPKM 2021 door to door di Cinta Raja

RL | Riau
Senin, 19 Juli 2021 - 08:54:09 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU | TIRASKITA.COM - Hari libur tidak membuat Gubernur Riau berhenti bergerak untuk memastikan kebutuhan masyarakat di tengah kondisi pandemi covid 19, aksi blusukan ini terpantau Ahad (18/07/21) di Kelurahan Cinta Raja Kecamatan Sail Kota Pekanbaru.

Seorang warga sempat terkejut rumahnya didatangi Gubernur Riau Syamsuar.

“Alhamdulillah terimakasih pak atas bantuannya, semoga bapak diberi kemudahan,” ucap Ratna Wilis yang sehari-hari berjualan kebutuhan sehari-hari.

Aksi door to door penyaluran beras ini ditujukan kepada Keluarga Penerima Manfaat Program Keluarga Harapan (PKM PKH) dan Keluarga Penerima Manfaat Bantuan Sosial Tunai (KPM BST) selama pemberlakuan pembatasan kegiayan masyarakat (PPKM)

Dari data Bulog yang diterima, untuk Kota Pekanbaru ada sebanyak 342,940 kg beras dengan sasaran 34,294 KPM, dan untuk seluruh Kabupaten/Kota di Provinsi Riau berjumlah 3,156,230 kg dengan total 315,623 Keluarga Penerima Manfaat.

Penyerahan simbolis dilaksanakan di halaman Kanto Lurah Cinta Raja oleh Gubernur Riau kepada Pemerintah Kota Pekanbaru.

“Alhamdulillah hari ini kita serahkan secara simbolis kepada Pemerintah Kota Pekanbaru, semoga bantuan beras PPKM 2021 ini dapat bermanfaat bagi masyarakat selama pelaksanaan PPKM berlangsung,”ungkap Gubernur Riau Syamsuar yang juga didampingi oleh Camat Sail, Bulog dan BPKP.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 11 April 2023 - 02:46:01 WIB
    Wakil Bupati Bengkalis Sidak Ke Pasar Terubuk dan Pelabuhan Roro Usai Rakor Bersama Mendagri
    Sabtu, 08 Mei 2021 - 10:25:44 WIB
    Pos Penyekatan GT Cikupa Berhentikan Truk Pengangkut Sepeda Motor, 10 Penumpang Di-swab Test
    Jumat, 28 Februari 2020 - 21:00:36 WIB
    Musda Partai Golkar Riau
    Pertarungan Seru Antara Andi Rahman Dan Syamsuar Pada Musda Golkar Riau
    Jumat, 19 November 2021 - 14:38:43 WIB
    ADVERTORIAL
    Bersama Ketua DPRD Kampar, Bupati Kampar H. Catur Tandatangani MoU KUA PPAS APBD Kampar 2022
    Selasa, 02 Maret 2021 - 10:34:41 WIB
    Wako Dumai Tinjau Lokasi Penanganan Banjir, Sampah dan Karhutla
    Sabtu, 09 Maret 2024 - 08:48:10 WIB
    Hadirkan Bazar Murah Sambut Ramadhan 1445 H, Pemkota Cimahi Gelar Munggah Fest
    Selasa, 02 Februari 2021 - 07:56:26 WIB
    Gugatan KLHK Dikabulkan,
    PT RAJ Dihukum Ganti Rugi dan Pemulihan Lingkungan Rp.137,6 Milyar
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 12:38:20 WIB
    KSP: Warga yang Meninggal Akibat Cuaca Ekstrem di Papua Karena Sakit, Bukan Kelaparan
    Jumat, 19 Maret 2021 - 09:37:46 WIB
    Lantik Pejabat Eselon IV, Ini Pesan Wabup Inhil H Syamsuddin Uti
    Sabtu, 10 April 2021 - 09:33:20 WIB
    Tahap Seleksi CPNS 2021: Syarat, Pendaftaran, dan Pengumuman
    Jumat, 29 Mei 2020 - 12:12:40 WIB
    LAWAN COVID-19
    Bupati Berikan Bantuan Kepada Masyarakat Salo Yang Tidak Terjaring Data Dinsos
    Rabu, 12 April 2023 - 14:06:11 WIB
    Disdagkoperin Kota Cimahi Gelar Operasi Pasar Murah Bersubsidi
    Kamis, 10 Februari 2022 - 12:09:23 WIB
    82,94 Kg Sabu di Musnahkan, Wagubri Edy Natar Nasution Apresiasi Polda Riau
    Selasa, 17 Maret 2020 - 22:47:59 WIB
    Ketua Mada LMP Riau Ditahan Kejari Pelalawan, Ini Kasusnya
    Senin, 28 Juni 2021 - 14:18:44 WIB
    Singapura Umumkan Covid-19 Sebagai Flu Biasa, Tidak Perlu Karantina
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved