Kamis, 05 Oktober 2023  
 
Tol Pekanbaru - Rengat - Jambi
Pembangunan Tol Sudah Disiapkan, Sekda Minta Masyarakat Tidak Jual Lahan Setelah di Tetapkan Penlok

Riswan L | Riau
Rabu, 26 Agustus 2020 - 16:32:00 WIB


TERKAIT:
   
 
Pekanbaru, Tiraskita.com - Pemerintah Provinsi Riau, mulai mempercepat penetapan lokasi (Penlok) pembangunan jalan tol Pekanaru-Rengat, Rengat-Tembilahan dan Rengat-Jambi, dan sekaligus untuk pembebasan lahan masyarakat yang telah ditetapkan Penlok.

Ketua tim pembebasan lahan, yang juga Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Riau, Yan Prana Jaya, mengatakan, pihaknya telah mengadakan rapat koordiansi bersama Pemerintah Kabupaten Kota, BPN dan dari pihak Hutana Karya (HK), serta Kementrian PUPR, Senin (24/8), di menara Lancang Kuning, Kantor Gubernur Riau.

“Dari hasil pertemuan, yang satu tol Pekanbaru-Pangkalan itu sudah ada Penloknya. Selanjutnya mereka akan segera menyelesaiknnya, Pekanbaru-Rengat, Rengat-Jambi, kita sudah siapkan SK Gubernurnya dan sudah disiapkan, ketua dipercayakan kepada Sekda jadi ketua pembebasan lahan pembangunan jalan Tol, kita ingin ada percepatannya lah,” ujar Sekda, Yan Prana Jaya.

“Makanya kita undang seluruh Bupati Walikota, yang terkena pembangunan jalan tol, mulai dari Bangkinang-Pangkalan, termasuk juga Pekanbaru-Jambi, Jambi-Rengat. Inikan ada banyak dilalui Kabupaten Kota, seperti Pekanbaru, Pelalawan, Inhu, Inhil. Jadi kita harapkan nanti minta masukan, Kabupaten Kota Buptinya Wikota, ini Proyek trategis nasional dan memang sudah kita tunggu sejak lama,” jelas Sekda.

Dijelaskan Sekda, setelah penetapan Penlok pembangunan tol ini, selanjutnua dilakukan sosialisasi kepada masyarakat, maupun perusahaan yang lahannya terkena pembangunan tol tersebut. Jangan sampai nanti setelah ditetapkan, dan dilakukan ganti rugi, ada permasalahan di lain waktu yang bisa menghambat dan memperlambat pembangunan.

“Semua orang bisa membantu termasuk juga masyarakat, akan kami berikan sosialiasi akan ada pembangunan jalan tol. Dan masyarakat untuk bisa bersama mendukung program pemerintah yang besar. Kami juga minta masukan intercheng jalan tol kepada daerah yang dilalui trase jalan tol memberikan pendapat pembangunan. Dalam rentan waktu yang sampai ke kota dan Kabupaten,” ungkapnya

“Untuk tol Pekanbaru-Padang, Penlok pertama sudah Bangkinang-Pangkalan sudah. Jika sudah ditetapkan Penlok tidak ada lagi jual beli di tanah tersebut. Konsultasi publik dari awal disampaikan, jangan terakhir mau selesai baru di ributkan,” tegas Sekda.

Untuk daerah Provinsi Riau pembangunan tol Jambi-Rengat sepanjang 190 kilometer, Rengat-Pekanbaru sepanjang 175 kilometer, Pekanbaru-Dumai sepanjang 135 kilometer, Dumai-Rantau Prapat sepanjang 175 kilometer.

Sedangkan Sumatera Barat, yang terdiri dari 6 seksi yaitu Seksi I Padang-Sicincin (36,15km), Seksi II Sicincin-Bukittinggi (38km), Seksi III Bukittinggi-Payakumbuh (34km), Seksi IV Payakumbuh-Pangkalan (58km), Seksi V Pangkalan-Bangkinang (56km) dan Seksi VI Bangkinang-Pekanbaru (38km).***

Sumber : haluanriau.co


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Shalat Istisqo Bersama Masyarakat, Pj Wali Kota Cimahi Berharap Hujan
  • Laporan 228 Orang Korban ATG kelompok PPADT Mulai di Proses Bareskrim
  • DPRD JABAR Terus Mengajak Masyarakat Untuk Selalu Mengamalkan Nilai Nilai Pancasila
  • Bupati Rohil Didampingi Dandim, Lepas Ratusan Peserta Fun Run 5K Meriahkan HUT ke-78 TNI
  • Rindam Jaya Gelar Pelantikan dan Penyumpahan Prajurit Tamtama TNI AD Gel. I TA. 2023
  • SMRC: Ganjar-Mahfud Unggul Jauh dari Prabowo-Erick & AMIN di Jatim
  • Omongan Ahok Terbukti, Dulu Tantang BPK Transparan, Terkuak BPK Terima Suap Rp 40 Miliar Kasus BTS
  • BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 M dan Fiktif Rp1,7 M di Kemendikbudristek
  • Peringati HUT TNI, Kodim 0620/Kab Cirebon, Laksanakan Berbagai Kegiatan
  •  
     
     
    Senin, 21 Agustus 2023 - 10:04:38 WIB
    Turnamen Volly Ball Andika Cup 2023 di Lapangan Torpedo Kampung Baru, Kepulauan Meranti
    Sabtu, 12 Desember 2020 - 16:01:21 WIB
    Babinsa 07/Alasa Menghadiri Pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka di kecamatan Tugala Oyo
    Sabtu, 03 Oktober 2020 - 08:46:58 WIB
    Trump dan Melania Kena Corona Tertular dari Penasihat saat Debat
    Sabtu, 18 September 2021 - 10:37:09 WIB
    Langkah Kemenkumham Mengendalikan Covid-19 di Lapas dan Rutan
    Minggu, 03 Mei 2020 - 04:13:50 WIB
    LAWAN COVID-19
    Gubernur Syamsuar akan Usulkan PSBB Provinsi Riau
    Selasa, 09 Juni 2020 - 12:40:29 WIB
    LAWAN COVID-19
    Serahkan Secara Simbolis BLT-DD, Bupati Kampar Ajak Sosialisasikan Perilaku Hidup Baru (New Normal)
    Senin, 17 Januari 2022 - 12:50:19 WIB
    Tunjukan Kepedulian Terhadap Lansia, KPP Jabar dan Sumedang Gelar Kegiatan Baksos
    Selasa, 21 Juli 2020 - 16:21:57 WIB
    Team Survei Lanud Sugiri Sukani Berkunjung ke Bukit Salawe Kecamatan Sedong
    Senin, 07 November 2022 - 13:33:10 WIB
    Dewan Pers Ingatkan Perusahaan Media soal Upah Layak Jurnalis
    Jumat, 28 Februari 2020 - 15:46:48 WIB
    Komjen Arief Sulistyanto memberikan arahan kepada personel dan 203 siswa Bintara
    Beri Arahan pada Siswa Bintara Polda Riau, Kalemdiklat Polri: Tanamkan Jadi Polisi yang Baik
    Senin, 27 Juli 2020 - 15:28:36 WIB
    Plh. Bupati Hadiri Pelantikan Pengurus IKMK Kabupaten Siak
    Rabu, 30 Desember 2020 - 12:16:34 WIB
    Remaja di Palopo Rela Bobol Kotak Amal Untuk Belikan Teman Nasi
    Minggu, 02 Februari 2020 - 13:33:26 WIB
    Hari Bhakti Imigrasi ke 70 Tahun 2020, Menkumham Yasonna H.Laoly : Tingkatkan Kualitas Kinerja
    Jumat, 23 Juli 2021 - 10:59:57 WIB
    Sekda Kampar Buka Kegiatan Assessment untuk Pimpinan Tinggi Pratama
    Jumat, 19 Februari 2021 - 13:41:38 WIB
    Hari ini, KPK Kembali Lakukan Pemeriksaan Saksi ZAS
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved