Rabu, 24 April 2024  
 
Pembangunan Tol Sumatera Atau Tol Pekanbaru, Sumatra Barat
Terima Kunjungan Kepala BPJT Pusat. Danang Parikesit Apresiasi Bupati Kampar

Riswan L | Riau
Kamis, 25 Juni 2020 - 13:02:25 WIB


TERKAIT:
   
 
Tapung, Tiraskita.com – Setelah melakulan kunjungan pembangunan Jalan Tol di Kota
Dumai, Kepala Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Indonesia Danang Parikesit
langsung melakukan kunjungan ke Kabupaten Kampar.

Bupati Kampar H
Catur Sugeng Susanto,SH didampingi kepala Bapeda Kampar Ir Azwan,MM
menyambut langsung kunjungan kepala BPJT dan rombongan di Kediaman Desa
Sei Lambu Makmur Kecamatan Tapung, rabu malam (24/6/20).

Kunjungan
kepala BPJT pusat yang juga didampingi langsung oleh Senior Executive
Vice President Divisi PBJT PT. Hutama Karya (Persero) Agung Fajarwanto
pada malam tersebut, merupakan silaturahmi sebagai tindak lanjut
pembangunan Tol Sumatera atau Tol Pekanbaru Sumatra Barat yang melintasi
Kabupaten Kampar.

Sekali lagi, Bupati kampar pada kesempatan
tersebut menyambut baik dan menyampaikan ucapan terimakasih kepala
kepala BPJT dan rombongan telah hadir langsung di kampar. Ini jelas
tidak lepas pembangunan jalan tol yang melewati kabupaten kampar.

Catur
Sugeng berharap semoga dalam pembangunan tol ini bisa cepat selesai
tampa ada kendala apapun apalagi dari masyarakat pemilik lahan. Untuk
kita ketahui bahwa pembangunan tol ini merupakan pembangunan kawasan
daerah sekaligus peningkatan ekonomi.

Sementara itu Kepala Badan
Pengatur Jalan Tol (BPJT) Indonesia Danang Parikesit sendiri
menyampaikan apresiasi kepada Bupati kampar, dimana telah melakukan
sosialiasi kepada masyarakat terhadap ganti rugi lahan milik masyarakat.
Sehingga pihak PT.Hutama Karya selaku pihak pelaksana merasa dengan
mudah tabpa kendala dalam pembangunan tol ini.

Dimana menurut
Danang pembanguan jalan Tol Sumatera termasuk Pekanbaru – Bangkinang
tersebut diperkirakan akan selesai pada tahun 2022. Dengan hadirnya tol
di kampar, insyaallah sama dengan apa yang disampaikan Bupati kampar,
ini akan meningkatkan perekonomian masyarakat khususnya daerah yang
dilalui banyak objek pariwisata.(Diskominfokampar)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Selasa, 19 Juli 2022 - 11:10:08 WIB
    Kunjungan Kerja Komisi V DPRD JABAR Ke Dinsos
    Rabu, 03 Agustus 2022 - 07:43:31 WIB
    Nirina Zubir Kecewa Usai 3 Terdakwa Kasus Mafia Tanah Dituntut di Bawah 5 Tahun
    Rabu, 22 April 2020 - 21:58:54 WIB
    Putra Nias
    Mantap.....Kol.Inf Thevi A.Zebua Dilantik Jadi Komandan Danpusdiklatpassus Kopassus TNI AD
    Jumat, 12 Juni 2020 - 16:31:31 WIB
    Berikut 29 Pejabat yang Baru Dilantik
    Kamis, 20 Oktober 2022 - 11:07:53 WIB
    Kota Cimahi Umumkan Pemenang Kompetisi Inovasi Cimahi MOTEKAR AWARDS (ChiMA) Tahun 2022
    Rabu, 23 Desember 2020 - 17:03:48 WIB
    Plt Kota Cimahi Melantik Pengurus FPK (Forum Pembauran Kebangsaan) Masa Periode 2020 - 2025
    Rabu, 18 Maret 2020 - 15:14:03 WIB
    Diskominfo Kampar Kembalikan Dua Siswa/i Multimedia Yang Telah Melaksanakan PKL 3 Bulan
    Kamis, 02 Desember 2021 - 09:57:56 WIB
    Sempena HAN 2021, Nurul Islami Asal Kecamatan Kuok Terpilih Menjadi Duta Anak Kampar 2021
    Jumat, 27 Agustus 2021 - 14:18:07 WIB
    Australia Lega Sudah Tarik Tentaranya Sebelum Bom di Kabul
    Sabtu, 22 Agustus 2020 - 09:55:02 WIB
    Danrem 133/NW Gorontalo Dampingi Pangdam XIII/Mdk, Kunjungan Kerja ke Yonif R 715/Motuliato
    Jumat, 14 Agustus 2020 - 10:56:58 WIB
    LPDP Ungkap Veronica Koman Minta Pengembalian Beasiswa 773 Juta Dicicil 12 Kali
    Senin, 24 Mei 2021 - 17:17:12 WIB
    Polda Banten Berikan Tali Asih Kepada Warga Cibaliung
    Rabu, 23 Juni 2021 - 16:25:57 WIB
    Perayaan HUT ke-237 Pekanbaru Digelar Virtual di Tempat Kerja Masing-Masing
    Selasa, 11 Agustus 2020 - 10:28:32 WIB
    Jabar-OJK RI Bahas Pemulihan Sektor Manufaktur di Tengah Pandemi
    Rabu, 12 Juli 2023 - 12:10:14 WIB
    Lagi-lagi BRS Buat Statement Gaduh Alias Menyesatkan
    BRS Tuding Semua Media Dapat Orderan Di Sekwan DPRD Kota Pekanbaru
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved