Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Kapolres Inhil, Beri Bantuan Material Pondok Syekh Abdurrahman Siddiq II

Riswan L | Riau
Minggu, 14 Juni 2020 - 08:38:50 WIB


TERKAIT:
   
 
Tembilhan, Tiraskita.com – Kapolres Kabupaten Indragiri hilir (Inhil)AKBP Indra Duaman, S.IK,beri bantuan material berupa, teriplek, pasir cor untuk kelancaran pembangunan Pondok Pesantren Syekh Abdurrahman Siddiq II yang berlokasi di Jalan Pelajar ujung, Kelurahan Pekan Arba, Tembilahan,Jum'at (12/06/2020).

"Adapun bentuk material tersebut berupa 74 sak semen merk tiga roda,3 Dump Truck pasris cor yang bersumber dari bantuan pribadi Kapolres Inhil,dan 20 keping teriplek yang bersumber dari Waka Polres Inhil,Kompol Rusdel Firdaus SH.

"Ketika dikonfirnasi awak media Ketua Yayasan Daarul Hudhari Pondok Syekh Abdurahaman Sidiq II, DR.H. M. Ali Azhar, S.Sos, MH merespon baik bantuan berupa  bahan material yang diberikan oleh Kapolres Inhil dan jajarannya,Ali Azhar, mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada Kapolres Inhil,bantuan ini sangat bermanfaat bagi pembangunan Pondok Pesantren kami,

"Di mata Ali Azhar, Indra adalah sosok Kapolres Inhil, yang ramah dan murah senyum hal tersebut dibuktikan dengan seringnya terlihat melakukan silaturahmi kepada beberapa tokoh agama, masyarakat, ulama dan tokoh pemuda berpengaruh di kabupaten Indragiri Hilir,setiap kegiatan Kapolres selalu melibatkan seluruh elemen masyarakat, Ali berharap kalau bisa biar lama-lama aja pak Kapolres tugas di Inhil, karena kami sudah merasa akrab dan nyaman berkomunikasi sama beliau,ungkap Ali Azhar.

"Ketika dikonfirmasi awak media,Kapolres seperti enggan berkomentar, kita hanya menjalankan amanah saja,sudah sewajarnya kita saling membantu semoga apa yang kita berikan bermanfaat untuk kelancaran pembangunan Pondok Pesantren Syekh Abdurahaman Sidiq II,kalau bisa jangan di expose di media lah tutup Kapolres.***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Jumat, 24 Juli 2020 - 12:36:54 WIB
    Sambut Hari Jadi Bengkalis, Pemkab Gelar Tahlil dan Do'a
    Jumat, 25 Juni 2021 - 11:34:05 WIB
    Dibongkar Kapolda, Mantan Calon Walikota Siantar dan Oknum TNI yang Menembak Mati Marsal
    Minggu, 26 Juli 2020 - 09:36:58 WIB
    Tingkatkan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat, Polda Riau Taja Wisata Kuliner Jagung Manis.
    Rabu, 09 Desember 2020 - 10:10:15 WIB
    Ridwan Kamil Serahkan Penghargaan Raksa Prasada 2020
    Kamis, 10 September 2020 - 14:12:09 WIB
    LAWAN COVID-19
    Gugus Tugas Jabar Rekomendasikan PSBMK di Daerah Tinggi Penularan COVID-19
    Rabu, 16 Desember 2020 - 13:58:26 WIB
    Pungut Biaya Covid ke Pasien, Sefianus Zai,SH: Ini Jelas Pelanggaran
    Kamis, 11 Februari 2021 - 16:08:13 WIB
    Pemko Pekanbaru Evaluasi Pejabat Struktural
    Rabu, 10 Agustus 2022 - 12:21:27 WIB
    Gubri ajak Masyarakat Ikut Ramaikan Gowes Merdeka, Panitia Siapkan Hadiah Menarik
    Sabtu, 24 Juli 2021 - 10:40:48 WIB
    Kejati Riau Tetapkan Eks Bupati Kuansing Tersangka Dugaan Korupsi Rp 13 M
    Jumat, 10 Juli 2020 - 08:42:05 WIB
    Wapres RI Apresiasi Kesiapan Jabar Gelar Sekolah Tatap Muka
    Jumat, 01 Mei 2020 - 12:36:58 WIB
    LAWAN COVID-19
    100 Pegawai Pabrik Rokok Sampoerna Rungkut Surabaya Positif Versi Rapid Test : Besok Swab
    Senin, 26 Juli 2021 - 14:16:51 WIB
    Kritis Dirumah Sakit, Pimred Media Online Disiram Air Keras oleh Orang OTK
    Rabu, 04 Agustus 2021 - 11:30:54 WIB
    Delapan Pelaku Usaha Disanksi Satgas Covid-19
    Minggu, 04 Juni 2023 - 22:17:14 WIB
    Sidang PGI Wilayah Riau di Hadiri Ketua Umum PGI Pusat
    Kamis, 17 Juni 2021 - 20:31:12 WIB
    Pemkab Tapanuli Tengah Sambut Kunker Pemkab Aceh Selatan Dalam Rangka Benchmarking Study Banding
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved