Jum'at, 26 April 2024  
 
PEMBANGUNAN KAMPAR
Ditengah Covid-19, Pemkab Kampar Akan Intensifkan Penerimaan PAD Dari Pajak Dan Retribusi Daerah

Riswan L | Riau
Rabu, 10 Juni 2020 - 15:14:10 WIB


TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com - Dampak yang diberikan oleh mewabahnya Covid-19 ini juga mempengaruhi terhadap Anggaran di Pemerintahan, ini tentunya akan memberikan pengaruh terhadap penerimaan Pemerintah terutama penerimaan dari Pusat. Untuk mensiasati hal tersebut kita berupaya untuk melihat peluang terhadap penerimaan yang berasal dari pajak dan Retribusi Daerah.

Tentunya ini sangat membantu terhadap keberlangsungan pembangunan di Kabupaten Kampar. Hal ini juga ditekankan oleh Bupati Kampar di sela-sela inspeksi mendadak beliau ke Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Kampar beberapa waktu lalu.

Demikian disampaikan oleh pimpinan rapat Kasatpol PP Kampar yang juga tim Yustisi Kabupaten Kampar Nutbit pada hari Selasa, 09/06 di Ruang Rapat dinas Lingkungan Hidup kabupaten Kampar yang diikuti juga oleh Kadis Kominfo Kampar Arizon, Kadis Perhubungan M. Amin Filda, Kadis DPMPTSP Kabupaten Kampar Hambali, mewakili Kadispenda Kampar Rochim Kabid Kabid Penagihan dan Keberatan Bapenda Kampar Abdul Rochim, Kabid pelayanan Perizinan dan non perizinan DPMPTSP Andri Miko, Elfauzan Kabid PKPL DPMPTSP Kampar, Edi Yusri Kabid Dishub, Irfan Kabid TL DLH Kampar dan M Nasir Kabid AS Dishub Kampar.

Dari pertemuan tersebut Pemkab Kampar akan terus berupaya untuk meningkatkan pendapatan dari Pajak dan Retribusi Daerah tentunya kita akan berkoordinasi dengan pimpinan terhadap langkah dan upaya terutama terkait dengan penertiban izin, Penerapan Perda maupun terhadap hal yang berkaitan dengan izin maupun kelengkapan administrasinya. Tentunya ini untuk kemaslahatan pembangunan kabupaten Kampar serta dalam upaya memberikan kenyamanan terhadap para pelaku usaha” Kata Nurbit.

Banyak peluang yang dapat kita upayakan dalan peningkatan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Kampar, dukungan dari pelaku usaha dan masyarakat sangat perlu dalam keberlangsungan Pembangunan maupun terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Kampar” Tutup Nurbit. (Diskominfo Kampar)




comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  •  
     
     
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 18:10:54 WIB
    Komandan Lanud S Sukani Hadiri Penutupan TMMD ke 112 Kodim 0617/Majalengka
    Rabu, 06 Januari 2021 - 17:04:44 WIB
    Walikota Terima Berkas PSU dari Sejumlah Pengembang
    Kamis, 29 Oktober 2020 - 19:50:31 WIB
    KRYD Sat Narkoba Polres Bogor Sasar Peredaran Miras & Narkoba
    Kamis, 30 Desember 2021 - 16:06:39 WIB
    20 Tahun Bakti Untuk Negeri AKABRI 2001 Digelar di TNI AL Lanal Cirebon
    Selasa, 21 Januari 2020 - 08:25:55 WIB
    Hari Pers Nasional
    Ketum MOI Rudi Sembiring : Jadikan HPN Ajang Memperkuat Pers Melawan Intoleran, Radikal dan Korupsi
    Rabu, 22 April 2020 - 22:59:16 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ketua DPRD Pekanbaru Minta Wako Firdaus Segera Eksekusi
    Rabu, 22 Juli 2020 - 20:44:16 WIB
    Peringati Hari Bakti Ke-73 TNI AU, Lanud Sugiri Sukani Gelar Donor Darah
    Kamis, 25 Juni 2020 - 12:55:26 WIB
    Membina Karakter Seorang Anak Sejak Usia Dini
    BKB Sebagai Wadah Membina Tumbuh Kembang Balita Dan Anak
    Selasa, 08 November 2022 - 18:33:41 WIB
    Pemkot Cimahi Sosialisasikan Penerapan SMP/MADRASAH Aman Bencana (SMAB)
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 21:23:47 WIB
    Gubri Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi Angkasa Pura II
    Kamis, 18 April 2024 - 18:49:51 WIB
    Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
    Rabu, 12 Januari 2022 - 16:39:01 WIB
    Personil Lanud Sugiri Sukani Majalengka, Ikuti Sosialisasi Safety Riding
    Sabtu, 21 Desember 2019 - 10:50:43 WIB
    Wakapolri Yang Baru Dijabat Oleh Anak Riau
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 11:33:18 WIB
    LAWAN COVID-19
    Peduli Covid-19, GPNB Riau Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Covid-19
    Rabu, 30 Desember 2020 - 11:27:34 WIB
    Senpi Ilegal Made in Ciamis Dirakit ABK Jebolan Rusia
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved