Sabtu, 03 Juni 2023  
 
Gabungan Dari Polres Rokan Hilir, TNI, Satpol PP Di Terjunkan Untuk PAM Ibadah Malam Natal Di 168 Ge

Kah | POLRI
Minggu, 25 Desember 2022 - 14:23:58 WIB

Nataru1
TERKAIT:
   
 
Ujung Tanjung -- Jelang Perayaan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023. Sebanyak 169 Personel Gabungan dari Polres Rokan Hilir, Polsek Jajaran, TNI Dan Satpol PP diterjunkan untuk melakukan pengamanan Ibadah Malam Natal di 168 Gereja yang ada disejumlah Wilayah Kabupaten Rokan Hilir .

Selain anggota yang terlibat, Kapolsek Jajaran Polres Rohil juga memberdayakan Anggota Polsek dan Bhabinkamtibmas, untuk melaksanakan kegiatan Kepolisian Harkamtibmas, Preemtif dan Preventif, menjelang dan pada saat perayaan natal dan tahun baru.

"Hari ini sebanyak 169 personil gabungan dikerahkan untuk mengamankan 168 Gereja di Kabupaten Rokan Hilir yang akan melaksanakan Misi Natal 2022," Ujar Kapolres Rokan Hilir AKBP Andrian Pramudianto SH SIK MSi melalui Kasi Humas AKP Juliandi SH dalam keterangannya, Sabtu (24/12/2022).

AKP Juliandi menambahkan, dalam kegiatan pengamanan ini, Bapak Kapolres juga menekankan agar seluruh personel digeser untuk segera berjaga di lokasi gereja yang sudah ditentukan dan pengamanan ini dilakukan agar masyarakat dapat merasa aman dan nyaman ketika beribadah malam nanti.

Kewaspadaan tetap ditingkatkan, laksanakan tugas dengan humanis. Semoga tahun ini perayaan Natal dan tahun baru berjalan lancar, dengan kamtibmas situasi kondusif hingga berakhirnya pergantian tahun. Pungkasnya.(G.zay)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Bersama Warga, Satgas TMMD ke-116, Kodim 0319/Mentawai Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mentawai Gandeng Dinas Kelautan dan Perikanan Beri Bantuan Bibit Ikan
  • Pemprov Riau Laksanakan Upacara Hari Lahir Pancasila
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mtw Terus Pacu Kegiatan Fisik
  • Pemkab Rohil Gelar Upacara Peringatan Hari lahir Pancasila
  • Sudah 3 Bulan, Kapolda Sumbar Kini Buka Suara Soal Kasus Sidak SPBU Sijunjung
  • Kadis Kominfotiks Rohil Segera Luncurkan Website Resmi TP PKK Guna Dukung Program PKK
  • PENDIDIKAN INKLUSI SEBAGAI ALTERNATIF SOLUSI PERMASALAHAN SOSIAL ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
  • Dewan Pendidikan Riau Audiensi dengan Pemkab Kampar
  •  
     
     
    Jumat, 01 Oktober 2021 - 12:41:02 WIB
    Wakil Bupati Tapanuli Tengah Irup Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2021
    Rabu, 10 Juni 2020 - 15:01:41 WIB
    LAWAN COVID-19
    Dengan Berjalan Kaki, Bupati Kampar Langsung Bagikan Sembako Kerumah-Rumah Warga
    Senin, 23 Agustus 2021 - 12:51:23 WIB
    Vaksin Dokter Terawan Diproduksi PT Aivita Biomedika Indonesia
    Selasa, 19 Januari 2021 - 00:14:07 WIB
    Polda Riau Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika Jenis Shabu Sebanyak 20 kg
    Rabu, 20 Mei 2020 - 19:40:38 WIB
    LAWAN COVID-19
    Warga Serdang Bedagai Positif Covid-19 Bertambah 2 Orang
    Jumat, 04 September 2020 - 18:56:15 WIB
    Setukpa Lemdiklat Polri Laksanakan Syukuran HUT Polwan
    Minggu, 23 Oktober 2022 - 13:08:43 WIB
    Gubernur Jawa Barat, Ridwan kamil Lantik Pejabat Wali Kota Cimahi
    Minggu, 30 Mei 2021 - 23:02:41 WIB
    Ketemu Wanita Ini Kasih Tahu Bang Ucok, Anda Dapat 150 Juta
    Sabtu, 25 September 2021 - 09:39:40 WIB
    Tim Gabungan Subdit IV Krimsus dan BKSDA Tangkap 4 Pelaku Perdagangan Satwa Dilindungi
    Sabtu, 16 Januari 2021 - 09:07:01 WIB
    Gempa Kembali Guncang Majene Sulawesi Barat
    Kamis, 28 Juli 2022 - 08:01:38 WIB
    Kafilah Rohil Lolos ke Babak Final Untuk Cabang Syarhil Qur’an
    Kamis, 14 Oktober 2021 - 10:30:13 WIB
    DPP GPSH Desak Menteri ART/BPN Copot Kakan Pertanahan Jaktim
    Kamis, 07 Januari 2021 - 08:09:38 WIB
    Proses Distribusi Vaksin Covid-19 di Jawa Barat
    Selasa, 06 Juli 2021 - 13:43:27 WIB
    Wakil Bupati Tapanuli Tengah Sambut Kunjungan Wadir II Sekolah Pasca Sarjana USU
    Selasa, 16 November 2021 - 13:13:31 WIB
    Ketua PIA Ardhya Garini Cabang 6/D1 Lanud S Sukani Pimpin Ziarah Rombongan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved