Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Polri Gagalkan Peredaran 31 Kilogram Narkoba Jenis Ganja

kah | POLRI
Jumat, 04 Februari 2022 - 09:17:13 WIB

pol_4222
TERKAIT:
   
 
Polda Metro Jaya berhasil menggagalkan peredaran 31 kilogram narkoba jenis ganja di wilayah Jatibening, Bekasi, Jawa Barat. Diketahui barang haram tersebut dibawa dari Sumatera Utara untuk selanjutnya diedarkan di wilayah Bekasi. Sebanyak 3 orang tersangka berinisal NA, BN, dan AL berhasil diamankan pihak kepolisian. 

Dari tangan para tersangka, Polri menyita 24 bungkus berlakban coklat dengan berat 1 kilogram per-bungkus, 14 bungkus berlakban coklat dengan berat setengah kilogram per-bungkus yang keseluruhannya berjumlah 31 kilogram. "Tersangka dijerat dalam Pasal 114 ayat (2) sub pasal 112 ayat (2) UU RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dengan tersangka diancam dipidana dengan pidana penjara paling singkat empat tahun dan paling lama 12 tahun dan pidana denda paling sedikit Rp 800 juta dan paling banyak Rp 8 miliar," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol. Endra Zulpan, S.I.K., M.Si., saat konferensi pers di Mapolresta Bekasi Kota, Rabu (2/2).

DIVISI HUMAS POLRI


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pemprov Riau Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2023
  • Pemprov Riau Berikan Santunan untuk 150 Anak Yatim
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  •  
     
     
    Kamis, 04 Maret 2021 - 11:58:28 WIB
    Walikota Minta Tertibkan Prostitusi di Jondul Pekanbaru
    Rabu, 11 November 2020 - 19:36:40 WIB
    Polisi Amankan Bandar Narkoba dengan BB Shabu 20 Kg
    Ketua LAN Riau Sefianus Zai, SH Minta Usut Bandar Besar Narkoba di Riau
    Kamis, 08 April 2021 - 09:28:58 WIB
    Wujudkan Satu Data,
    Diskominfoarpus Gelar Rapat Koordinasi Bersama Seluruh Unsur SKPD se-Kota Cimahi
    Rabu, 28 Juli 2021 - 08:31:16 WIB
    Rutan Kelas IIB Serang Kembali Sidak Kamar Napi
    Kamis, 30 Juli 2020 - 11:07:14 WIB
    PILKADA SERENTAK 2020
    Polda Riau dan FPK Komit Sukseskan Pilkada Serentak 2020
    Kamis, 02 April 2020 - 11:53:49 WIB
    Pemerintah Ajak Media Beritakan Hal Positif dan Objektif
    Media Sangat Berperan Penting Dalam Memberitakan Hal Positif dan Objektif
    Rabu, 29 September 2021 - 08:58:21 WIB
    Presiden: Rehabilitasi Mangrove akan Mendukung Ekowisata
    Kamis, 18 Agustus 2022 - 08:59:46 WIB
    Komisi V Menerima Audensi Forum Guru Tunanetra Akses (FGTA)Jawa Barat
    Rabu, 26 Januari 2022 - 08:09:29 WIB
    Bank BJB "Melamar" Provinsi D.I.Y
    Selasa, 24 Agustus 2021 - 11:05:04 WIB
    Sekda Riau Minta Program Padat Karya Berdayakan Warga Terdampak COVID-19
    Rabu, 30 November 2022 - 10:59:48 WIB
    Wujud Kepedulian IKIAD Jabar Salurkan Bantuan Kepada Korban Gempa Bumi di Kabupaten Cianjur
    Sabtu, 09 Januari 2021 - 23:16:04 WIB
    Istri dan 3 Anaknya Penumpang Sriwijaya Air SJ 182
    Tangis Yaman Zai di Bandara Supadio Pontianak
    Selasa, 04 Mei 2021 - 16:08:17 WIB
    Cadangan Bantuan Bencana Dinsos Jabar Perlu Ditingkatkan
    Rabu, 20 Mei 2020 - 19:40:38 WIB
    LAWAN COVID-19
    Warga Serdang Bedagai Positif Covid-19 Bertambah 2 Orang
    Minggu, 24 Mei 2020 - 13:14:22 WIB
    LAWAN COVID-19
    Dirlantas Polda Riau bersama Kapolres Kampar Tinjau Pos Cek Point Covid-19 di XIII Koto Kampar
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved