Jum'at, 29 Maret 2024  
 
Kabid Humas Polda Jabar : Polisi Berikan Bansos Pada Pedagang Kaki Lima Dimasa PPKM

Aji | POLRI
Kamis, 23 September 2021 - 23:19:55 WIB

poldaJbr_230921
TERKAIT:
   
 
KOTA SUKABUMI,- Jelang penyaluran bantuan tunai PKL (pedagang kaki lima) dan warung (BTPKLW), Kapolres Sukabumi Kota Polda Jabar  AKBP SY. Zainal Abidin lakukan konsolidasi dengan puluhan anggota Bhabinkamtibmas di halaman Mapolres Sukabumi Kota Polda Jabar, Kamis (23/9/2021).

Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol. Erdi A. Chaniago S.I.K., M.Si mengatakan bahwa konsolidasi tersebut dilakukan untuk menyampaikan penekanan tugas terkait peran serta Bhabinkamtibmas terhadap penyaluran bantuan sosial bagi para pedagang kaki lima maupun pemilik warung yang akan dilakukan dalam waktu dekat.

Disamping itu diberikan pula  tali asih kepada sejumlah anggota Bhabinkamtibmas atas dedikasi yang telah diberikan bagi Kepolisian dan masyarakat.

"Saya mengucapkan terimakasih atas dedikasi dan loyalitas semuanya sehingga situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Sukabumi Kota Polda Jabar masih terjaga," sebut Kapolres  dalam arahannya.

Polres Sukabumi Kota Polda Jabar akan menyalurkan bantuan sosial bagi para pedagang kaki lima dan pemilik warung yang terdampak pandemi Covid-19.

"Insyaa Allah informasi yang kami peroleh, rencananya dalam waktu dekat, Polres Sukabumi Kota akan menyalurkan bantuan sosial berupa bantuan tunai untuk para pedagang kaki lima dan pemilik warung yang sama sekali belum pernah mendapatkan bantuan dari Pemerintah," ujar Kapolres.

"Hal ini menjadi amanah bagi kami dan akan kami coba pastikan untuk melaksanakan dan mengawal penyaluran bantuan sosial ini tepat sasaran," pungkasnya.


sumber :
Humas Polda Jabar



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  •  
     
     
    Jumat, 23 September 2022 - 09:31:15 WIB
    Ànggota DPRD Jawa Barat Melaksanakan Sosialisasi 4 Pilar Kebangsaan
    Senin, 29 Juni 2020 - 12:43:23 WIB
    Musabaqoh Tilawatil Qur’an Ke 39
    MTQ Ke 39 Riau Tahun 2020 Ditunda, Ini Penjelasannya
    Rabu, 27 Mei 2020 - 17:31:29 WIB
    Kapolda Jabar Pimpin Sertijab PJU dan Kapolres Jajaran Polda Jabar
    Kapolda Jabar Pimpin Sertijab PJU dan Kapolres Jajaran Polda Jabar
    Rabu, 17 Mei 2023 - 12:13:14 WIB
    Diseminasi AKS Untuk Percepatan Penurunan Stunting Di Kota Cimahi
    Sabtu, 04 Juli 2020 - 13:49:33 WIB
    Kapolri Idham Azis: Polisi Terlibat Narkoba Harus Dihukum Mati karena Sudah Tahu Hukum
    Jumat, 17 April 2020 - 12:24:58 WIB
    PASIEN COVID-19 SEMBUH
    Satu Satunya Pasien Positif Covid 19 Rohul Dinyatakan Sembuh
    Rabu, 26 Februari 2020 - 10:02:30 WIB
    PRESIDEN JOKO WIDODO
    Genjot Perekonomian untuk Antisipasi Dampak Wabah Korona
    Rabu, 17 Juni 2020 - 10:21:32 WIB
    DAMPAK COVID-19
    Ruralisasi, Kapitalisme, Dan Global Community di Tengah Pandemi Corona
    Senin, 25 Mei 2020 - 11:46:28 WIB
    Bupati Kampar Beserta Ibu Sungkeman Dengan Keluarga Persukuan Mandiliong dan Domo
    Senin, 10 Januari 2022 - 11:15:15 WIB
    KPK Sudah Buntuti Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi Sejak 2021
    Sabtu, 10 September 2022 - 12:22:37 WIB
    Bupati Rohil Lantik Puluhan Pejabat Tinggi Pratama dan Administrasi
    Kamis, 25 Juni 2020 - 09:22:42 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ancaman Denda 750 Juta Dan Penjara 4 Tahun Bagi Penyebar Data Pasien Covid-19
    Senin, 31 Mei 2021 - 17:36:43 WIB
    Gebyar Vaksinasi Berjalan Lancar, Bupati Sergai: Terima Kasih Para Lansia
    Jumat, 01 April 2022 - 09:57:28 WIB
    Koramil 0620-10/Lemahabang, Lakukan Komunikasi Sosial Dengan Komponen
    Minggu, 27 Maret 2022 - 17:40:14 WIB
    Menuju Peradi yang Solid Profesional Intelektual & bermartabat
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved