Sabtu, 27 Juli 2024  
 
Kodim 0620/Kab Cirebon Lakukan Penghijauan di Matangaji Sumber

Kah | TNI
Jumat, 08 Desember 2023 - 13:13:32 WIB

Tanam
TERKAIT:
   
 
Kab Cirebon tiraskita.com,- Desa Matangaji merupakan salah satu Desa yang berada di wilayah Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon yang berbatasan langsung dengan wilayah Kabupaten Kuningan.

Pada program penghijauan kali ini, Desa Matangaji menjadi salah satu sasaran kegiatan Karya Bakti Kodim 0620/Kab Cirebon dengan menanam sekitar 335 (tiga ratus tiga puluh lima) pohon dengan usia lama dan keras selain berbuah.

Penghijauan ini Kodim 0620/Kab Cirebon sinergitas dengan komponen yang ada di wilayah ternasuk dengan masyarakat setempat.

Kegiatan penghijauan di Desa Matangaji tersebut dipimpin Danramil 0620-02/Tengahtani Kapten Arh Puji Triharsono dengan lokasi sasaran di sekitaran perbukitan Desa.

Dandim 0620/Kab Cirebon Letkol Inf Afriandy Bayu Laksono S.Sos., melalui Pasiter Kapten Chk Suprinadi SH, Jum'at (8/12/2023) mengatakan pada hari yang sama selain penghijauan di gelar di Desa Matangaji, Kecamatan Sumber, juga dilakukan di kawasan Embung Wanakaya, Kecamatan Gunungjati, Kabupaten Cirebon.

Dirinya berharap dalam penanaman pohon (penghijauan) ini dapat dirasakan manfaatnya oleh Anak Cucu kita kelak.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Masyarakat Sangat Senang Adanya, TNI Manunggal Air (TMA) Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Kemenag Pekanbaru Bersama Baznas dan Polda Riau Lakukan Perjanjian Kerma Pelatihan Diksar Satpam
  • Pekan Olahraga Perikanan Kabupaten Kota Se Provinsi Riau 2024 Sukses Digelar
  • Nafas Gotong Royong, di Program TMMD 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Menuju Perkembangan Positif, Komisi III Apresiasi Pencapaian BJB KCP Baros, Cimahi
  • Layanan Asrama Haji Di Indramayu, DPRD JABAR JABAR Mengapresiasi
  • Kel Lewiegajah Luncurkan Sistim Pelaporan Online Untuk Masyarakat
  • Pelajar diberi Materi PBB oleh Satgas TMMD ke 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  • Hari ke 2 Kegiatan TMMD ke 121 Kodim 0620/Kab Cirebon
  •  
     
     
    Rabu, 10 Februari 2021 - 08:34:32 WIB
    Mau Dapat Bantuan Subsidi KPR Rp 40 Juta, Ini Syaratnya
    Jumat, 13 Januari 2023 - 08:15:46 WIB
    Komisi II DPRD Jabar Harap Distribusi Bahan Pokok Utk Stabilitas Harga
    Jumat, 05 Maret 2021 - 16:25:01 WIB
    Ayah Penggal Putrinya dan Jinjing Kepalanya ke Kantor Polisi
    Minggu, 17 Mei 2020 - 21:16:08 WIB
    Niatnya Bantu Incess Labrak Papa Angkat
    Sahabatnya Malah Keceplosan Sebut Nama Lain: 'Maksud Anda Syahrini Itu Tergila-gila Sama Hans?'
    Selasa, 19 Maret 2024 - 13:31:04 WIB
    Indra Resmi Dilantik Jadi Pj Sekdaprov Riau
    Rabu, 24 Maret 2021 - 10:46:26 WIB
    PLN Perpanjang Diskon Tagihan Listrik Sampai Juni 2021
    Senin, 26 Desember 2022 - 09:15:14 WIB
    Pimpinan dan Komisi I DPRD Jabar Apresiasi Pengelolaan Kearsipan dan Kepustakaan Banten
    Jumat, 19 Maret 2021 - 13:39:27 WIB
    DPRD Jawa Barat Terima Kunjungan Kerja DPRD DKI Jakarta dan DPRD Depok
    Selasa, 18 Mei 2021 - 20:17:24 WIB
    Komisi V: Jangan Ada Penyandang Disabilitas Yang Dikotomikan.
    Minggu, 10 Januari 2021 - 12:37:10 WIB
    6 Pelaku Judi Kartu Domino Diamankan Polsek Tapung di Wilayah Desa Petapahan
    Kamis, 13 Januari 2022 - 11:01:32 WIB
    KESULITAN BELAJAR DAN PEMBELAJARAN DI SD
    Selasa, 03 Agustus 2021 - 12:55:34 WIB
    Berikut Sinergi Pemprov dan Polda dalam Upaya Tangani Covid-19 di Riau
    Kamis, 04 Maret 2021 - 17:05:54 WIB
    Dafid Herman Minta Tinjau Kembali Surat Mandat Yang Dikeluarkan DPP PJI-D
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 09:04:21 WIB
    Pembangunan Smelter di Dalam Negeri Perkuat Hilirisasi Industri
    Senin, 20 April 2020 - 18:10:51 WIB
    Tingkatkan 
Koordinasi Dengan Kepolisian
    Menkumham Yasonna H Laoly , Instruksikan Jajaran Tingkatkan Koordinasi Lintas Instansi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved