Selasa, 19 Maret 2024  
 
Danlanud Mus Dampingi Ketua Yasarini Cab Maimun Saleh Resmikan Gapura Paud Angkasa

Aji | TNI
Jumat, 30 September 2022 - 09:47:01 WIB

Mus28
TERKAIT:
   
 
TNI AU.  Danlanud Maimun Saleh Letkol Pnb Fahrur Rozi, S.T., M.I.Pol dampingi Ketua Yasarini Cabang Lanud Maimun Saleh Ny. Sita Fahrur Rozi meresmikan gapura Paud Angkasa Lanud Maimun Saleh bertempat di Paud Angkasa Jl. T. Hamzah No. 22 Kuta Ateuh Sukakarya Kota Sabang, Rabu (28/9/2022). 

Kegiatan diawali dengan Do'a yang dipimpin oleh Kasibintal Lanud Mus Pns Khoirul Anwar dilanjutkan dengan penandatangan prasasti oleh Ketua Yasarini Cabang Lanud Mus Ny. Sita Fahrur Rozi serta pemotongan pita. 

Pada kesempatan itu juga Danlanud Mus mengucapkan terima kasih kepada semua pihak atas bantuan dan dukungannya, sehingga pembangunan gapura dapat terselesaikan dengan baik.

Selain itu agar gapura yang telah dibangun dirawat dan dipelihara dengan baik, sehingga keberadaan Sekolah ini semakin diminati dan terus berkembang dari waktu kewaktu, dengan adanya gapura baru di Paud Angkasa Lanud Mus ini , diharapkan masyarakat Kota Sabang dapat mengakses Paud Angkasa Lanud Mus dengan mudah dan dapat menarik minat orang tua untuk menyekolahkan anak-anaknya di Paud Angkasa ini.” Ucapnya. 

Dimana pelaksanaan kegiatan tersebut dihadiri pula oleh Kadisops Lanud Mus Mayor Lek Setya Agus, ST. Kadislog Lanud Mus Kapten Hendik Suprabowo, Dansatpomau Lanud Mus Kapten Pom Sony Kristianto, Kaintel Lanud Mus Kapten Sus Gani Hartono,  para perwira Lanud Mus, Babinpotdirga Lanud Mus, serta pengurus Yasarini Cabang Lanud Maimun Saleh dan Kepala Sekolah Paud Angkasa Ibu Karmila Maulidza S. Pi  dan Guru Paud Angkasa Lanud Mus.

sumber
Penlanud Mus


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Indra Resmi Dilantik Jadi Pj Sekdaprov Riau
  • Plt Kakanwil Kemenag Prov Riau Kunjungi Pelalawan Pastikan Kesiapan Dokumen Haji
  • Sembari Sosialisasi Program Pemkot Pekanbaru, Muflihun Dijadwalkan Safari Ramadan di 15 Kecamatan
  • Masyarakat Kampung Buatan II Siak Dihimbau Jangan Sembarangan Membakar Sampah
  • SKI Air Riau Andalkan Nomor Beregu Raih Emas di PON Aceh-Sumut 2024 Mendatang
  • DISDIK RIAU TERKESAN ABAIKAN SURAT KLARIFIKASI DPW LGS RIAU
  • Kodim 0620/Kab Cirebon, Gelar Karbak di Kawasan Jambang
  • DPRD Bengkulu Kunker Ke DPRD Jabar Bahas Penganggaran Alokasi Dana Program Kemensos & Dinsos
  • Kota Cimahi Rakor Pembinaan dan Pendampingan Untuk Kota Layak Anak
  •  
     
     
    Sabtu, 23 Mei 2020 - 10:23:33 WIB
    LAWAN COVID-19
    Peduli dan Ikhlas Tanpa Batas, Ibu Hetty Andika Perkasa Bantu Tenaga Kesehatan
    Rabu, 15 Maret 2023 - 08:13:24 WIB
    Pemprov Riau Raih Penghargaan Batas Desa Kategori Baik Dari Kemendagri
    Rabu, 07 April 2021 - 21:14:26 WIB
    Pemkot Lanjutkan Pelaksanaan PPKM Mikro di Kota Cimahi
    Selasa, 26 Januari 2021 - 12:44:00 WIB
    Benarkah Cuma Nonton Iklan di Vtube Bisa Dapat Duit? 
    Selasa, 18 Mei 2021 - 09:49:26 WIB
    Pansus II Minta Pemprov dan Pemda Segera Selesaikan Permasalahan Tipping Fee
    Sabtu, 29 Oktober 2022 - 16:16:28 WIB
    Kadiskes Riau: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Penting Cegah Penyakit
    Rabu, 02 Maret 2022 - 11:22:30 WIB
    Walaupun Malam Hari, Bupati Tapteng, Bakhtiar Ahmad Sibarani Sempatkan Waktunya Melayat Ke Rumah War
    Kamis, 16 Juli 2020 - 11:42:48 WIB
    LAWAN COVID-19
    Pedagang Pasar Hewan Jalani Rapid Test
    Senin, 10 Februari 2020 - 12:31:49 WIB
    Terungkap, Warga Yang Lapor Anies Mendapat Tekanan
    Selasa, 30 Maret 2021 - 20:27:18 WIB
    Hadapi Bonus Demografi, Pemkot Cimahi Luncurkan Sekolah Siaga Kependudukan
    Selasa, 05 Mei 2020 - 18:55:37 WIB
    Kapolda Jabar Meninjau Pos Pam KM 47 B Tol
    Sabtu, 01 Mei 2021 - 19:18:54 WIB
    DPRD Minta Pemprov Jabar Prioritaskan Kesejahteraan Para Buruh
    Rabu, 20 September 2023 - 07:34:31 WIB
    Penyampaian Nota Gubernur terkait 5 Raperda dan Usul Prakarsa Dalam Rapat Paripurna DPRD Jabar
    Selasa, 03 November 2020 - 22:04:23 WIB
    Pembebasan Lahan Tol Ruas Padang-Pekanbaru Terus Diperluas, Target Tuntas 2021
    Sabtu, 10 April 2021 - 09:22:56 WIB
    7 Pelamar Mengikuti Proses Pendaftaran Calon Sekdaprov Riau
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved