Jum'at, 29 Maret 2024  
 
LAWAN COVID-19
Camat Rimba Melintang Apresiasi Kukerta Relawan Covid-19 Universitas Riau Dalam Rangka Bagi Masker

Riswan L | Pendidikan
Kamis, 06 Agustus 2020 - 09:43:10 WIB


TERKAIT:
   
 
Rokan Hilir, Tiraskita.com - Mahasiswa Universitas Riau dalam kegiatan KUKERTA RELAWAN
COVID-19 mengadakan kegiatan pembagian masker, kegiatan ini di ikuti
oleh pihak kepolisian, TNI, kesehatan dan kecamatan. (29/05/2020)

Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah penyebaran Covid-19.

Dengan
adanya pembagian masker ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran
masyarakat akan pentingnya penggunaan masker sebagai salah satu
pelindung diri dan secara tidak langsung mendukung pemerintah untuk
menekankan angka penyelenggaraan Covid-19.

Masker yang dibagikan adalah masker kain non medis yang dapat di cuci dan digunakan secara berulang.

Camat
Rimba Melintang sangat mengapresiasi kegiatan pembagian masker Kukerta
relawan Covid-19 "Saya bangga atas kehadiran Tim Kukerta Relawan
Covid-19 Unri. Mereka dapat menciptakan inovasi baru dengan membuat
identitas kecamatan di masker serta membantu pihak kesehatan dalam
menghimbau masyarakat untuk tetap menggunakan masker".***


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pemprov Riau Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2023
  • Pemprov Riau Berikan Santunan untuk 150 Anak Yatim
  • Denpom III/3 Cirebon bersama Forkopimda Kota Cirebon Laksanakan Tarhim
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  •  
     
     
    Selasa, 01 November 2022 - 12:17:04 WIB
    BPOM Jerat Pidana 2 Perusahaan Biang Kerok Gagal Ginjal Akut
    Senin, 15 Juni 2020 - 11:28:52 WIB
    DPD Lemtari Kampar Rencanakan Kegiatan Donor Darah
    Minggu, 02 Agustus 2020 - 10:32:46 WIB
    DPP GMNI Dukung Bareskrim Polri Bongkar Jejaring dan Beking Djoko Tjandra
    Kamis, 25 Juni 2020 - 09:22:42 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ancaman Denda 750 Juta Dan Penjara 4 Tahun Bagi Penyebar Data Pasien Covid-19
    Selasa, 09 Januari 2024 - 14:53:11 WIB
    Agustus Gea: 10 Alasan Tidak Mendukung Gibran Jadi Cawapres
    Jumat, 18 Juni 2021 - 09:24:40 WIB
    Tinjau Vaksinasi di Bandung, Panglima dan Kapolri Berharap Program Vaksinasi Presiden 1 Juta 1 Hari
    Kamis, 11 Maret 2021 - 13:04:18 WIB
    Komjen Pol Andap Budhi Revianto Dilantik Jadi Sekjen Kemenkumham, Ini Pesan Yasonna H Laoly
    Senin, 07 November 2022 - 13:23:42 WIB
    Nilai Kontrak Gedung Setpres dan Pendukung Istana IKN Rp1,35 T
    Sabtu, 30 Desember 2023 - 19:59:15 WIB
    Di Akhir Tahun, Atlet Pordi Kab Cirebon, Ikuti Turnamen
    Selasa, 18 Mei 2021 - 20:17:24 WIB
    Komisi V: Jangan Ada Penyandang Disabilitas Yang Dikotomikan.
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 09:38:42 WIB
    DPO Narkoba terkesan dibiarkan
    DPO Man Patin Diduga Masih Jalankan Bisnis Narkoba, Ketua Granat Riau Minta Aparat Tegas
    Rabu, 12 Juli 2023 - 10:04:05 WIB
    Asisten I Setdaprov Riau Adakan Kunjungan ke Pangkalan Pendaratan Ikan Tanjung Samak
    Selasa, 06 September 2022 - 15:52:30 WIB
    Pererat Silaturahmi, Koramil 0620-11/Astanajapura Gelar Komsos Dengan Masyarakat
    Rabu, 09 Februari 2022 - 08:44:50 WIB
    Hari Jadi Kabupaten Kampar ke 72 Tahun 2022, DPRD Kampar Gelar Sidang Paripurna
    Minggu, 23 Februari 2020 - 16:17:36 WIB
    Teknologi Canggih
    Pertama di Indonesia! Bandara Banyuwangi Pakai Teknologi Canggih Facial Recognition untuk Penumpang
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved