Rabu, 24 April 2024  
 
Sebanyak 572 Kepala Sekolah dilantik dan Dikukuhkan

RL | Pemkab Kampar
Rabu, 23 Maret 2022 - 15:08:30 WIB

Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri,M Si melantik sebanyak 572 para Kepala Sekolah dan Pejabat Fungsional dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar.
TERKAIT:
   
 
Bangkinang Kota, Tiraskita.com – Bupati Kampar H Catur Sugeng Susanto,SH,MH diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri,M Si melantik sebanyak 572 para Kepala Sekolah dan Pejabat Fungsional dilingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar.

Dimana Pengukuhan dan Pelantikan/Pengambilan Sumpah Jabatan Kepala UPT Satuan Pendidikan dan Jabatan Fungsional di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Kampar dilaksanakan secara offline dan secara Virtual, untuk offline diadakan di Rumah Dinas Bupati Kampar di Bangkinang , Rabu (24/3/2022).

Sekda Kampar usai melantik dan mengukuhkan sebanyak 572 Kepsek yang terdiri dari Kepala TK, Kepala SD dan Kepala SMP serta sebanyak 89 Jabatan Fungsional tersebut menyampaikan ucapan selamat, semoga amanah ini dapat dijalankan dengan sebaik mungkin untuk peningkatan mutu pendidikan di Kabupaten Kampar.

Hal ini sesuai dengan semboyan ing ngarso sung tulodo ing madya mangun karso tut wuri handayani artinya bahwa sebagai seorang pemimpin harus bisa memberi teladan yang baik kepada guru, siswa maupun tenaga pendidik serta lingkungan masyarakat.

Sementara Ing madya Mangun Karso yang maknanya harus bisa menciptakan prakarsa dan Ide-ide serta Inovasi terbaik untuk meningkatkan kuakitas pendidikan di sekolah masing-masing.

Kita tau semua bahwa para guru adalah orang yang mebuat kita dari tidak tau menjadi tau, dari tidak bisa menjadi bisa.  Dengan peran guru inilah kita saat ini bisa menjadi tampil dan bisa menjadi orang sikses, baik Sekda, Bupati. Gubenur, Menteri bahkan seorang Presiden sekalipun. Tampa guru tidak ada apa apanya negara ini,”terang Yusri”.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  • Jaga Kesehatan Personel, Kasatgas Banops Ketupat LK 2024 Polres Rohil Gelar Cek Tensi & Beri Vitamin
  •  
     
     
    Senin, 26 Juli 2021 - 12:22:56 WIB
    Wali Kota Bahas Aturan PPKM Level 4 dengan Forkopimda
    Kamis, 23 September 2021 - 11:49:46 WIB
    Ngariung Pangdam III/Siliwangi Sareng Insan Media, Di Kafe & Resto Kalaras
    Rabu, 19 Oktober 2022 - 20:47:39 WIB
    Danlanud Maimun Saleh Sabang Sambut Kedatangan Kasau
    Kamis, 10 Februari 2022 - 13:34:55 WIB
    Peringati HUT Pomal, Pangkalan TNI AL Cirebon Gelar Baksos
    Kamis, 27 Oktober 2022 - 11:06:39 WIB
    Realisasi Bansos Riau Rendah, Syamsuar Segera Kumpulkan Kepala OPD
    Jumat, 26 Juni 2020 - 18:55:43 WIB
    Percepatan Pelaksanaan Berusaha di Kabupaten Kampar, Dinas PM-PTSP Gelar FGD
    Senin, 08 Januari 2024 - 10:11:03 WIB
    Komisi V Apresiasi Sistem Penanggulangan Gempa Sumedang
    Rabu, 13 Oktober 2021 - 18:16:45 WIB
    Resmikan Jalan dan Bendungan di Dolok Masihul, Bupati Sergai Imbau Masyarakat Rawat Hasil Pembanguna
    Minggu, 01 Maret 2020 - 11:27:38 WIB
    WAKIL PRESIDEN MA’RUF AMIN
    WAPRES MA’RUF AMIN: SELAMAT MUSIM BARU LIGA 1 2020, KITA CIPTAKAN SEPAK BOLA YANG BERAKHLAKUL KARI
    Kamis, 18 Maret 2021 - 19:24:25 WIB
    Yayasan Sultan Fatih Al-Ayubbi Teken MOU BumDes Wisata Pamarakan (GWWP)
    Jumat, 04 November 2022 - 11:19:45 WIB
    Menunggak Iuran BPJS Kesehatan, Apak Bisa Didenda?
    Selasa, 26 April 2022 - 20:20:32 WIB
    Canangkan Gerakan Literasi Digital Adminduk
    Tingkatkan Kesadaran Pemutakhiran Data Administrasi Kependudukan Pemkot Cimahi
    Rabu, 18 Mei 2022 - 11:29:38 WIB
    H.Arif Hamid Rahman Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan
    Rabu, 03 Maret 2021 - 11:47:09 WIB
    Kapolresta Pekanbaru Pimpin Sertijab Kasat Lantas dan Kapolsek Rumbai
    Kamis, 01 April 2021 - 18:09:34 WIB
    Bupati Kampar Hadiri Silahturahmi Bersama ADPMET
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved