Wali kota Pekanbaru, Firdaus pagi ini menggelar serah terima jabatan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Kota Pekanbaru di halaman kantor Mal Pelayanan Publik (MPP) jalan Sudirman Kota Pekanbaru.">
Minggu, 04 Juni 2023  
 
Lantik Kasatpol PP, Wako Pekanbaru Minta Sukseskan Vaksinasi Covid-19

Rahmad | Pemko Pekanbaru
Selasa, 09 Februari 2021 - 19:23:54 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU | TIRASKITA.COM - Wali kota Pekanbaru, Firdaus pagi ini menggelar serah terima jabatan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Kota Pekanbaru di halaman kantor Mal Pelayanan Publik (MPP) jalan Sudirman Kota Pekanbaru.

Dilantik pada pekan kemarin sebagai Kasatpol PP yang baru, Iwan Simatupang pagi ini, Selasa (9/2/2021) serah terima jabatan dengan Kasatpol PP yang lama Burhan Gurning disaksikan langsung oleh Walikota Pekanbaru, Firdaus.

Dalam pengarahannya, Walikota Pekanbaru mengucapkan terimakasih kepada Kasatpol PP yang lama dan Selamat bertugas kepada Kasatpol PP yang baru.

"Selamat bertugas kepada Kasatpol PP yang baru, Iwan Simatupang semoga bisa menjalankan tugas dengan baik dan menegakkan peraturan-peraturan daerah Kota Pekanbaru, " Ucap Firdaus ketika memberikan arahannya.

Selain itu, Walikota Dua Periode ini juga memberikan intruksi langsung kepada Kasatpol PP yang baru yakni melakukannya pengawalan dan pengamanan terhadap suksesnya vaksinasi covid 19 di Kota Pekanbaru.

"Dari target tahap pertama kita mesti melakukan vaksin terhadap tenaga kesehatan sebanyak 12.800 orang. Sementara yang sudah tervaksin 9.600 orang, tenaga yang tidak bisa divaksin karena penyakit bawaan ada sebanyak 2300 ada target 2000 tenaga kesehatan lagi yang akan diselesaikan jelang hari besok, " tegasnya. Singkatnya. ***

Sumber : riauterkini.com


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Relokasi RTLH Program TMMD 116 Kodim 0319/Mentawai, Masuki 90 Persen
  • Wagubri lakukan kegiatan Gerakan Sholat Subuh Berjama'ah (GSSB) Provinsi Riau
  • Pelantikan Pengurus Kadin Provinsi Riau
  • Bersama Warga, Satgas TMMD ke-116, Kodim 0319/Mentawai Gotong Royong Bersihkan Lingkungan
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mentawai Gandeng Dinas Kelautan dan Perikanan Beri Bantuan Bibit Ikan
  • Pemprov Riau Laksanakan Upacara Hari Lahir Pancasila
  • Satgas TMMD ke 116 Kodim 0319/Mtw Terus Pacu Kegiatan Fisik
  • Pemkab Rohil Gelar Upacara Peringatan Hari lahir Pancasila
  • Sudah 3 Bulan, Kapolda Sumbar Kini Buka Suara Soal Kasus Sidak SPBU Sijunjung
  •  
     
     
    Selasa, 06 September 2022 - 10:08:37 WIB
    Oknum Anak Buah Fredy Sambo Tembak Mati Aipda Karnain
    Selasa, 12 Oktober 2021 - 07:52:37 WIB
    Masyarakat Nias Bersama Ormas dan OKP Di Kab Siak Ikut Rayakan HUT DPC HIMNI Ke 9
    Kamis, 26 November 2020 - 08:20:12 WIB
    Pasca Ditangkap, Villa dan Lokasi Pemancinganya Milik Edhy Prabowo di Padalarang Sepi
    Senin, 15 Februari 2021 - 11:31:57 WIB
    Kapolda Riau Mutasi 17 Perwira
    Selasa, 25 Februari 2020 - 21:14:46 WIB
    KOMIT TINDAKLANJUTI MOU
    Unilak Gelar Pelatihan Relawan Karhutla
    Jumat, 22 Mei 2020 - 16:13:11 WIB
    LAWAN COVID-19
    Himbaun Pemkab Kampar terhadap penerapan PSBB Kabupaten Kampar.
    Selasa, 05 Mei 2020 - 18:55:37 WIB
    Kapolda Jabar Meninjau Pos Pam KM 47 B Tol
    Kamis, 23 Desember 2021 - 11:09:06 WIB
    Pemerintah Jamin Perlindungan Kebebasan Beragama
    Rabu, 29 September 2021 - 09:07:16 WIB
    Bupati Kampar Sampaikan Jawaban Pemerintah Atas Pandangan Umum Fraksi Fraksi DPRD Ranperda 2021
    Kamis, 09 Februari 2023 - 15:06:13 WIB
    Presiden Sampaikan Apresiasi atas Kontribusi Pers kepada Bangsa dan Negara
    Selasa, 14 Juli 2020 - 11:28:46 WIB
    Sidang Paripurna Ranperda RPP 2019
    Bupati Kampar ; Apresiasi Pimpinan dan Anggota DPRD Kampar
    Selasa, 24 Agustus 2021 - 09:09:20 WIB
    Komisi V: Fasilitas Sekolah Tatap Muka di Kabupaten Bandung Sudah Siap
    Selasa, 30 Juni 2020 - 14:51:39 WIB
    MENGHANGUSKAN 4 HEKTARE LAHAN
    Polda Riau Menyelidiki Kebakaran Lahan Gambut di Pelalawan
    Selasa, 31 Mei 2022 - 09:32:17 WIB
    Kepemimpinan Dimasa Era New Normal
    Rabu, 17 Mei 2023 - 12:13:14 WIB
    Diseminasi AKS Untuk Percepatan Penurunan Stunting Di Kota Cimahi
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved