Kepolisian Sektor (Polsek) Tenayan Raya dipimpin Kapolsek Tenayan Raya Akp Manapar didampingi Kanit Intel Iptu Budhia Dianda, telah memasang garis pertanda tidak boleh mendekat ke area semburan gas bumi di Pondok Pesantren ">
Kamis, 25 April 2024  
 
Polsek Tenayan Raya Amankan TKP Semburan Gas dan Bantu evakuasi Santri

| Pemko Pekanbaru
Sabtu, 06 Februari 2021 - 08:58:36 WIB


TERKAIT:
   
 

PEKANBARU | TIRASKITA.COM - Kepolisian Sektor (Polsek) Tenayan Raya dipimpin Kapolsek Tenayan Raya Akp Manapar didampingi Kanit Intel Iptu Budhia Dianda, telah memasang garis pertanda tidak boleh mendekat ke area semburan gas bumi di Pondok Pesantren Al Ihsan Jalan Tujuh Puluh Kelurahan Tuah Negeri Kecamatan Tenayan Raya.

Selain memasang garis polisi, spanduk yang berisikan himbauan untuk tidak boleh mendekat juga dipasangkan di area jalan ke Ponpes Al Ihsan itu.

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Nandang Mu'min Wijaya melalui Kapolsek Tenayan Raya AKP Manapar Situmeang Jumat (5/2/2021), menyebut bahwa langkah itu diambil guna mengantisipasi ada kejadian yang tidak diinginkan.

"Kita bersama-sama dengan TNI, Upika Tenayan Raya telah memasang police line dan akan memperluas pemasangannya dari lokasi untuk antisipasi masyarakat yang datang. Himbauan untuk tidak mendekat di jalur masuk juga kita pasang, masyarakat juga kita himbau untuk menjauh dari lokasi, agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan," kata Manapar.

Pihaknya juga telah mengevakuasi barang-barang milik santri, mana yang bisa diselamatkan dipindahkan ke Pusat Ponpes Al Ihsan.

"Tadi, barang milik santri juga sudah dievakuasi, mana yang bisa diselamatkan dipindahkan ke Ponpes pusatnya," imbuhnya lagi.

Sampai saat ini, jelas Kapolsek Akp Manapar semburan gas bumi masih mengeluarkan lumpur setinggi 10 meter hingga 15 meter. Pihak dari ESDM Riau dan perusahaan migas telah melakukan langkah antisipasi, melakukan pengecekan secara berkala untuk mengambil langkah penutupan sumur.

"Tidak ada korban jiwa dari kejadian ini, hanya saja atap dan tembok bangunan pesantren mengalami kerusakan. Begitu juga dengan semburan lumpur yang sudah menutupi area pondok," tukasnya.


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  • Saya Siap Maju Pilkada SBD, Ini Wakilnya Saverinus Kaka
  • Rapat Paripurna DPRD JABAR Untuk Ranperda Prakarsa
  • Jadi Ajang Dalam Berdakwah, CISSA-HK, Sukses Gelar Kegiatan Semarak Ramadan
  • Bahas Prosedur hingga Mekanisme Reses Dengan DPRD Sumatra Selatan
  • Sekretariat DPRD Jabar Gelar Halalbihalal "Mari Perkuat Silaturahmi & Sucikan Hati"
  • Dandim 0620/Kab Cirebon Bersama Forkopimda Lainnya Tinjau Pospam Ops Ketupat Lodaya 2024
  •  
     
     
    Rabu, 01 September 2021 - 11:33:52 WIB
    Pangdam IV/Diponegoro : Jadilah Babinsa Yang Dibanggakan Dan Menjadi Tauladan Bagi Masyarakat
    Kamis, 29 April 2021 - 19:35:04 WIB
    Lawan Mafia Tanah
    Ngeri........!!!, Sebanyak 690 AJB Palsu, Berhasil di Ungkap Satgas Mafia Tanah Polda Banten
    Senin, 13 Juli 2020 - 12:13:02 WIB
    Gerak Cepat Polres Siak Selidiki Dugaan Tindak Pidana Ilegal Logging di Kampung Rawa Mekar Jaya
    Jumat, 30 Oktober 2020 - 11:01:10 WIB
    Enang Sahri Minta Pemkot Cimahi Perbaiki Pemasangan dan Kualitas Plat Dekker Gorong-gorong
    Jumat, 17 September 2021 - 13:08:46 WIB
    Audiensi DPP Satria Kawani Dengan Ekspedisi SiCepat Terkait Kasus Yang Menimpa Anggota Satria Kawani
    Jumat, 05 Juni 2020 - 09:24:49 WIB
    PELAKU PENGANIYAAN DILUMPUHKAN
    Siksa Anak Tiri Sampai Tewas, Arisman Halawa Di Dor Polisi
    Selasa, 21 Desember 2021 - 14:39:34 WIB
    KPK segera Adili Bupati Bintan Kasus Cukai Rokok dan Minol
    Kamis, 04 Mei 2023 - 16:21:54 WIB
    Pangdam IV/Dip : Laksanakan tugas baik, dengan tulus dan ikhlas
    Rabu, 05 Agustus 2020 - 16:03:38 WIB
    Pemkab Bengkalis Siap Mengimplementasikan Pesan KASN Tentang Gernas Netralitas ASN
    Jumat, 01 Maret 2024 - 10:20:20 WIB
    Bupati Bengkalis Terima Penghargaan Baznas Award 2024
    Selasa, 17 November 2020 - 17:59:12 WIB
    KPK Tahan Wali Kota Dumai Zulkifli Adnan Singkah
    Selasa, 25 Agustus 2020 - 12:46:00 WIB
    LAWAN COVID-19
    Tanggap Covid-19, Sekda Kampar Drs. Yusri lakukan Swab Tes di Diskes Kampar
    Senin, 04 Desember 2023 - 11:41:14 WIB
    Dandim 0620/Kab Cirebon, Pimpin Karbak Bersihkan Sungai Cikenanga
    Jumat, 05 November 2021 - 20:37:27 WIB
    Hari Ini Danlanud S Sukani Pimpin Korps Raport Sertijab Kadisops Lanud S Sukani
    Rabu, 23 Desember 2020 - 00:03:34 WIB
    Enam Menteri Baru Jokowi, Satu Mengagetkan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved