Kamis, 28 Maret 2024  
 
Covid-19
Pemkot Pekanbaru Sediakan 351 Ruang Isolasi Pasien Covid-19

Arif Hulu | Pemko Pekanbaru
Selasa, 27 Oktober 2020 - 21:03:20 WIB

Ilustrasi
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU | Tiraskita.com - Pemerintah Kota Pekanbaru menyebutkan pihaknya bekerja sama dengan manajemen di 20 RS pemerintah dan swasta menyediakan sebanyak 351 ruang isolasi bagi pasien yang terkonfirmasi positif Covid-19.

"Dari 351 ruang isolasi itu berasal dari 20 unit rumah sakit, akan tetapi 22 rumah sakit siaga di Kota Pekanbaru membantu perawatan pasien positif Covid-19. Namun dua di antaranya kehabisan ruang isolasi," kata Sekretaris Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru Zaini Rizaldy, Selasa (27/10)

Menurut dia, kedua rumah sakit yang sudah kehabisan ruang isolasi adalah RSUD Arifin Achmad dan RSAU Roesmin Nurjadin. Akan tetapi, katanya untuk secara keseluruhan tercatat 918 ruang isolasi bagi pasien, ruang ini berasal dari 22 rumah sakit.

"Mayoritas dari ruang isolasi yang tersedia tersebut di rumah sakit pemerintah dan rumah sakit swasta sudah terisi semua," jelasnya.

Berdasarkan data PPC-19 Pekanbaru, total kasus Covid-19 per 22 Oktober 2020, sebanyak 20.368 orang. Orang dalam pemantauan (ODP) total 15.309 orang terdiri atas dalam proses pemantauan sebanyak 982 orang, dan selesai pemantauan sebanyak 14.327 orang.

Pasien dalam pengawasan (PDP) total 1.195 orang dirawat sebanyak 145 orang, meninggal 94 orang, sehat 956 orang. Untuk kasus positif Covid-19 total 3.864 orang terdiri atas dirawat 1.965 orang, meninggal 67 orang, dan sembuh 1.832 orang. (**)



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Indahnya Berbagi di Bulan yang Suci, Denpom III/3 Cirebon dan IMBI Bagikan Takjil
  • Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Ceramah Kebangsaan Pada HUT Yonif 400/Banteng Raider
  • BI Optimis Wakaf Produktif Dorong Pemberdayaan Ekonomi Syariah
  • HUT Yayasan Kemala Bhayangkari, TNI Polri Buka Puasa Bersama Jalin Silahturahmi
  • Daftar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029
  • Polda Riau Gagalkan Peredaran 31 Kg Sabu dan Ribuan Ekstasi
  • Pj Gubernur Riau Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban LKPJ Kepala Daerah 2023
  • Asisten II Setdprov Riau Instruksikan OPD Saling Sinkronisasi Progja Dalam Penyusunan Renja 2025
  • Mengolah Sampah, Anggota DPRD JABAR, Ajak Masyarakat Aktif Memilah Sampah
  •  
     
     
    Jumat, 29 November 2019 - 04:44:33 WIB
    PERINGATI HARI ARMADA 2019 KETUA DJA II ANJANGSANA KE PANTI WREDHA
    Sabtu, 06 Agustus 2022 - 07:15:04 WIB
    PPP: Sikap Jokowi Tunjukkan Dukungan untuk Ganjar
    Rabu, 22 April 2020 - 22:51:38 WIB
    Mempertanyakan Kejelasan Akan Polis Asuransi
    Kisruh Asuransi Jiwa Bersama, Harus Segera Diselesaikan Oleh OJK
    Sabtu, 24 September 2022 - 16:04:46 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Gebyar Imunisasi Gratis
    Selasa, 04 Mei 2021 - 20:38:55 WIB
    Tito Ungkap Modus Kepala Daerah Dibodohi Lewat Belanja Pegawai
    Rabu, 09 Juni 2021 - 10:24:42 WIB
    Pemko Pekanbaru Banyak Terima Aduan Soal Pengerjaan Proyek IPAL
    Sabtu, 12 Desember 2020 - 09:16:49 WIB
    Ridwan Kamil Beri Penghargaan kepada Ketua Rukun Warga Berprestasi di Jabar
    Minggu, 21 Maret 2021 - 08:48:09 WIB
    Ketegasan Menantu Jokowi Mulai Terlihat
    Minggu, 28 Agustus 2022 - 14:36:20 WIB
    Puluhan Pengrajin Meriahkan Festifal Kerajinan DEKRANASDA Kota Cimahi Dan DEKRANASDA AWARD Th 2022
    Kamis, 30 Juli 2020 - 13:44:49 WIB
    Sosialisasi dan Pendataan Senpi, Air Sof Gun dan Senapan Angin Oleh Sat Intelkam Polres Simeulue
    Kamis, 30 Juni 2022 - 10:11:10 WIB
    Ikuti Kejuaraan Nasional Tenis Meja, Pengprov PTMSI Riau akan Turunkan 8 atlet ke Jogja
    Selasa, 05 Januari 2021 - 10:09:28 WIB
    Mantan Sekda Bengkalis H. Hamid Achmad Tutup Usia
    Kamis, 23 Juli 2020 - 20:37:28 WIB
    Pangdam IV Hadiri Pembukaan Diksarmil 242 Kadet Unhan di Akmil
    Rabu, 25 Maret 2020 - 11:32:25 WIB
    Penanganan Covid-19
    Presiden Instruksikan Langkah Padu Pusat dan Daerah Tangani Covid-19
    Senin, 29 Agustus 2022 - 14:30:41 WIB
    KPU Minta Bawaslu Tolak Aduan Parpol Pelita dan IBU
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved