Sabtu, 27 April 2024  
 
Kekecewaan Warga Pada PU
Warga Kecewa, Proyek Jalan PU Rohil Asal Jadi

Riswan L | Pemkab Rokan Hilir
Senin, 10 Februari 2020 - 13:00:59 WIB


TERKAIT:
   
 
Rohil, Tiraskita.com – Masyarakat Kepenghuluan Kota Parit Kecamatan Simpang Kanan Merasa berbangga Hati,dengan Adanya Proyek APBD masuk ke Desa mereka untuk memperbaiki sarana jalan,agar memperlancar hubungan mereka ke Bagan Batu.

Namun Proyek untuk memperlancar hubungan tersebut sangat mengecewakan mereka,sebab proyek yang nilainya begitu tinggi hingga mencapai Miliyaran Rupiah tersebut dikerjakan asal jadi aja.

Hal tersebut di ungkapkan masyarakat kota parit,”saat wartawan menyambangi mereka di
tempat perkumpulan para masyarakat saat bekerja,tepat nya di depan PKS Kepenghuluan Kota Parit.
Selasa 4/2/2020.
Proyek Peningkatan Jalan Simpang Kanan Menuju Bagan Batu,yang Bersumber dari Dana APBD Senilai 4.432.172.845.30. yang di Kerjakan oleh PT,Kembar Cahaya Riau,sebagai Pengawas nya CV Buhara Persada.

Di Lain tempat H.Baginda Tiguan(H Letnan) selaku tokoh Masyarakat saat di komfirmasi menyebutkan,bahwa beliau juga sangat kecewa dengan pekerjaan tersebut.pasalnya,baru hitungan Bulan Saja proyek tersebut selesai sudah mengalami keretakan.sedangkan nilainya cukup pantastis,hanya sepanjang 840 m,nilai nya 4,4 M lebih.namun kwalitas nya tidak ada,”ungkap H Letnan penuh kesal.
Senada dengan hal Proyek tersebut,awak media ini juga menyambangi pihak Kepenghuluan yang saat itu bertemu dengan Kaur Pembangunan Andar Rambe.Beliau juga menyampaikan hal yang sama.bahwa kami juga sebagai aparatur Kepenghuluan Kota Parit,juga sangat kecewa dengan Proyek tersebut,beliau mengatakan,”Pihak dari Kepenghuluan Juga sudah Menegur nya,namun saat itu Penambalan terhadap aspal yang retak sudah dilakukan dari pihak kontraktor,namun hasil nya,seperti yang bapak lihat sekarang ini,tidak ada perubahan,”ketusnya.

Sambung nya lagi,bahwa Proyek Hotmix yang pekerjaannya asal Jadi saja,sekarang ini,sudah ada pemberitahuan nya kepada Wakil Bupati H Jamiluddin,yang pada saat itu ada kunjungan kerja ke Simpang Kanan.Senin 3 /2/2020,”sebutnya.
Harapan Masyarakat Kepenghuluan Kota Parit,agar pihak PUPR ataupun Pihak Kontraktor untuk segera memperbaiki Hotmix tersebut.jangan di tambal tambal saja,seperti proyek yang sudah bertahun tahun saja,padahal baru hitungan bulan saja sudah hancur,”pintanya.*


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 22 September 2020 - 19:35:43 WIB
    Acara Pembukaan Pendidikan Alih Golongan Tahun 2020 Ditengah Pandemi Covid 19
    Kamis, 07 April 2022 - 10:41:23 WIB
    Bupati Kampar Lepas Secara Resmi Tim Safari Ramadhan 1443 H Pemkab Kampar
    Jumat, 26 Juni 2020 - 18:44:11 WIB
    Pembangunan Daerah
    Sekda Minta Kepala OPD Juga Fokus terhadap Usulan Program DAK Fisik 2021
    Rabu, 22 Juli 2020 - 09:09:22 WIB
    LAWAN COVID-19
    Positif Covid-19, Tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kampar Langsung Gerak Cepat
    Jumat, 01 April 2022 - 09:53:25 WIB
    Babinsa Koramil 0620-09/Karangsembung Himbau Protkes dan Bagi Masker
    Jumat, 05 Mei 2023 - 19:54:47 WIB
    Pansus III DPRD Jawa Barat Konsultasikan 2 Ranperda ke Dirjen Otda Kemendagri RI
    Senin, 23 Agustus 2021 - 10:57:58 WIB
    Surat Bertanda Tangan Gubernur Diduga Modus Proposal Minta Uang, Tiga Kardus Disita Polres Padang
    Kamis, 29 Oktober 2020 - 00:01:21 WIB
    Pedagang Ditemukan Tewas Di Komplek Pasar Modren Sorek, Keluarga Tolak Otopsi
    Selasa, 07 Juli 2020 - 12:51:25 WIB
    Pemkab Bengkalis Taja Lomba Desain Logo Sempena Hari Jadi ke-508 Bengkalis
    Kamis, 09 November 2023 - 16:20:15 WIB
    Bupati Cirebon, Buka BSMSS Kodim 0620/Kab Cirebon
    Minggu, 26 Desember 2021 - 09:42:23 WIB
    Serahkan Bantuan Pemprov Riau, Wakil Ketua DPRD Riau Tinjau Korban Banjir Rohul
    Selasa, 15 Juni 2021 - 17:22:46 WIB
    Muslimawati Catur Sosialisasikan Pemanfaatan Sampah Agar Bernilai Ekonomi
    Kamis, 24 Maret 2022 - 21:04:01 WIB
    Bupati Apresiasi Pandangan Umum Fraksi
    Sabtu, 11 September 2021 - 13:40:03 WIB
    Pangdam III/Slw Lakukan Silaturahmi & Tinjau Vaksinasi Di Ponpes Miftahul Huda
    Kamis, 01 April 2021 - 18:06:06 WIB
    Pengurus PKK Kabupaten Bengkalis Terima Piagam Penghargaan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved