Sabtu, 27 April 2024  
 
I Love You Jokowi dari Pasar Doyo Baru Papua

RL | Nasional
Rabu, 31 Agustus 2022 - 11:10:00 WIB

Jokowi Berkunjung ke Pasar Tradisional Dobar. ©2022 Merdeka.com
TERKAIT:
   
 
PAPUA, TIRASKITA.COM - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengunjungi pasar tradisional Doyo Baru (Dobar), Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu (31/08). Kedatangan Jokowi disambut hangat oleh para pedagang dan masyarakat.

Saat mengunjungi lapak para pedagang di pasar yang baru dibuka kurang dari satu bulan itu, Kepala Negara diteriaki 'I Love You, Jokowi I Love' oleh sejumlah orang. Teriakan itu disusul pedagang lain.

Teriakan 'I Love You, Jokowi I Love' akhirnya bergema di pasar tradisional itu.Semua masyarakat yang ada di pasar meneriakkan hal yang sama.

Mama Fonataba, salah satu pedagang di pasar itu mengaku ini merupakan kali pertama bertemu secara langsung dengan orang nomor satu di Republik Indonesia. Menurutnya, hal yang wajar jika seluruh masyarakat meneriaki 'I Love You, Jokowi I Love' kepada Jokowi.

"Wajar, karena hanya beliau yang mau bertemu dengan kita masyarakat kecil ini secara langsung" ucap Mama Fonataba.

Kata dia, teriakan ‘Jokowi I Love You’ itu adalah salah satu ungkapan yang ingin disampaikan oleh seluruh masyarakat Papua, khususnya di Distrik Waibu, Kabupaten Jayapura.

"Karena kami sangat mencintai beliau jadi tidak apa, kami hanya ingin mengungkapkan perasaan kami, karena kami khususnya di Papua juga sangat merindukan pemimpin seperti pak Jokowi" pesannya


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Ranperda Diharapkan Dapat Melindungi Petani dan Peternak Di Jabar
  • Pererat Silaturrahmi, TP PKK dan DWP Riau Gelar Halalbihalal
  • Pemprov Riau Gelar Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28
  • PWI Pusat Rusak Akibat Korupsi Dana Hibah Rp.2,9 M, Jusuf Rizal Desak KLB
  • Pj Gubri Ikuti Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di Surabaya
  • Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Usia Dini
  • Indikasi Korupsi Dana Hibah BUMN oleh Pengurus PWI, Ini Kronologi Lengkapnya
  • Peringati Hari Bumi, Kota Cimahi Kirim Perdana RDF Di TPS Santiong
  • Laporan Wartawan Atas Dugaan Pengancaman Kepada Wartawan Naik Sidik
  •  
     
     
    Selasa, 27 Oktober 2020 - 21:59:30 WIB
    Ini Tarif Tol Pekanbaru-Dumai Per Jenis Kendaraan
    Selasa, 12 Januari 2021 - 09:27:29 WIB
    KOMSOS Sebagai Sarana Kebersamaan Babinsa Dengan Aparat Desa
    Kamis, 01 Februari 2024 - 21:14:23 WIB
    Menjadi Anggota DPRD Pekanbaru, Jalan Tuk Mengabdi & Menjadi Tempat Mengadu Masyarakat
    Rabu, 05 Januari 2022 - 20:28:37 WIB
    Lahirkan Agent Of Change, Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Bentuk Panitia INTERCHANGE
    Kamis, 25 Maret 2021 - 20:38:02 WIB
    Kabupaten Rohul Masuk Nominasi Penghargaan APE Kementrian PPPA RI
    Rabu, 15 Juni 2022 - 16:31:37 WIB
    Raperda RPPLH Tidak Hanya Urusi Sampah
    Jumat, 12 Februari 2021 - 22:56:45 WIB
    Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan
    Senin, 14 Februari 2022 - 17:27:07 WIB
    Digitalisasi Sistem Kontrol, Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang Pasang Barcode E-Trolling
    Kamis, 20 Januari 2022 - 11:05:55 WIB
    Tanggul Sungai Jebol, KPP DPRD Jabar: Harus Ada Koordinasi Dengan BBWS Citarum
    Kamis, 03 November 2022 - 08:44:12 WIB
    Ulah Putin Membuat Kenaikan Harga CPO Semakin Liar
    Minggu, 06 Juni 2021 - 10:11:15 WIB
    Wajib Tau! Manfaat Buah Kersen yang Luar Biasa
    Jumat, 02 Februari 2024 - 16:37:16 WIB
    Anggota DPRD JABAR Monitoring Progres Pembangunan Terminal Tipe B Cikarang
    Selasa, 09 Maret 2021 - 18:46:14 WIB
    Pimpin Puluhan Anggotanya, Kapolres Kampar Sukses Padamkan Karhutla di Rimbo Panjang
    Sabtu, 07 November 2020 - 17:19:36 WIB
    BKPSDMD Kota Cimahi Sedang Lakukan Pemberkasan 98 Orang yang Lolos Seleksi CPNS
    Selasa, 08 September 2020 - 09:59:18 WIB
    Ketua DPW Partai Berkarya Prov. Riau Fajar MS: Sangat Dirugikan Atas Permainan Politik Yang Kotor!
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved