Selasa, 21 Mei 2024  
 
Berlaga di Turnamen Legenda Sepakbola Usia 38, Bupati dan Wabup Rohil Dipercaya Jadi Kapten Tim

Kah | Serba-Serbi
Sabtu, 03 September 2022 - 16:43:56 WIB

bola
TERKAIT:
   
 
Rohil - Turnamen Sepakbola para Legenda usia 38 tahun secara langsung dibuka Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong. Turnamen tersebut dilaksanakan di Lapangan KONI, Bagansiapiapi, Jumat (2/9/2022).

Pembukaan turnamen yang diikuti 12 klub tersebut juga tampak dihadiri Wabup Rohil H Sulaiman, Ketua PKK Sanimar Afrizal, Asisten lll Ali Asfar, Ketua PSSI Rohil Habib Nur, Kadispora Budiman, Kadis Perikanan M Amin serta beberapa unsur lainnya. 

Bupati Rohil Afrizal Sintong dalam sambutannya memberikan apresiasi atas pelaksanaan turnamen sepakbola para Legenda usia 38 tahun keatas tersebut. 

"Ini luar biasa turnamen legendaris usia 38 tahun, ada 12 klub yang akan bertanding dan tentunya kita berikan apresiasi, " kata Bupati. 

Turnamen ini lanjut Bupati, selain menjadi sebuah pertandingan, juga menjadi ajang silaturahmi serta mengenang masa lalu dalam permainan sepakbola.

Dalam kesempatan itu, Bupati berpesan kepada seluruh pemain agar senantiasa menjunjung sportifitas dan berjuang keras agar bisa menjadi pemenang. 

Usai dibuka secara resmi, kemudian dilanjutkan dengan pertandingan perdana. Dimana, tim Putra Pelabuhan, Bupati Rohil Afrizal Sintong dipercaya sebagai kapten dan tim Bintang Selatan dipimpin oleh Wabup Rohil H Sulaiman. (G.zy)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pentingnya Isu dalam Ranperda, Pansus IV Jabar Soroti RPJPD 2025-2045
  • KPP Kalteng Bahas Program Kerja hingga Indeks Pemberdayaan Gender di KPP Jabar
  • Pj Walikota Cimahi : Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
  • Tanaman Holtikultura Berupa Cabai, Masyarakat Tani Cimahi, Nikmati Hasil
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  • Penyakit TBC Merupakan Penyakit Yang Cepat Menular, Kota Cimahi Harap Pencegahan
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  •  
     
     
    Senin, 29 Januari 2024 - 19:07:26 WIB
    Pengurus KONI Dumai Resmi Dilantik
    Senin, 29 November 2021 - 10:58:06 WIB
    Diduga Karna Hal ini!, Anggota Kopassus dan Brimob Bentrok di Mimika
    Jumat, 20 November 2020 - 12:22:50 WIB
    Pembangunan Desa Seakan Rahasia, Warga Kritik Kinerja Pemerintahan Desa Idanotae TA. 2019/2020
    Minggu, 08 Maret 2020 - 13:37:02 WIB
    SERAH TERIMA JABATAN
    Staf Ahli Menkumham Bidang Penguatan Reformasi Birokrasi Jabat Plt Dirjen PAS
    Senin, 29 Maret 2021 - 09:26:24 WIB
    Kebakaran Rumah di Koto Menampung Kuok, Kerugian Ditaksir Capai Rp 400 Juta
    Selasa, 11 April 2023 - 14:04:11 WIB
    Pemkab Bengkalis Mengikuti Rapat Fasilitasi Batas Daerah Bengkalis Dengan Siak
    Selasa, 17 Desember 2019 - 17:57:40 WIB
    ASN Riau Belum Disiplin
    Akibat Tidak Disiplin, Ratusan ASN Dijemur
    Rabu, 09 September 2020 - 15:35:40 WIB
    Aktivis : Sarankan Masyarakat Minta Instansi Tentukan Status Kawasan Sebelum Buka Lahan Pertanian
    Senin, 14 Juni 2021 - 11:35:30 WIB
    Polda Banten Luncurkan " Vaksinasi Dijajapkeun Ka Bumi"
    Minggu, 30 Oktober 2022 - 09:45:41 WIB
    Karakteristik dari Business To Business (B28 Marketplace) dan Keunggulannya
    Jumat, 11 November 2022 - 07:52:05 WIB
    Ketua Komisi l DPRD Jabar Dan Sekretaris Komisi ll Menghadiri Upacara Peringatan Hari Pahlawan
    Minggu, 05 Juli 2020 - 14:52:58 WIB
    ADVERTORIAL
    14 Desa di Kabupaten Indragiri Hilir Belum Tersentuh PLN
    Selasa, 16 Juni 2020 - 11:46:09 WIB
    LAWAN COVID-19
    Babinsa Koramil 02 Gido, Terus Melakukan Pencegahan Covid -19
    Minggu, 24 Mei 2020 - 07:49:20 WIB
    LAWAN COVID-19
    Kasdam III/Siliwangi Brigjen TNI Kunto Arief Wibowo beserta Wakapolda Jabar Tinjau Pos Cekpoin
    Jumat, 22 Mei 2020 - 16:05:28 WIB
    Tindakan Penganiyayaan Petugas
    HABIB UMAR KORBAN AROGANSI PENEGAKAN HUKUM YANG KAKU
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved