Selasa, 21 Mei 2024  
 
Pj. Wali Kota Cimahi Rotasi Sejumlah Pejabat Eselon

Kah | Jawa Barat
Sabtu, 08 Juli 2023 - 08:30:16 WIB

Rotasi Cimahi
TERKAIT:
   
 
Cimahi tiraskita.com,- Penjabat (Pj) Wali Kota Cimahi Dikdik Suratno Nugrahawan  yang baru saja pulang dari menunaikan ibadah haji merotasi sejumlah Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (eselon II) di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Cimahi. Pelaksanaan pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan ini dilakukan di Aula Gedung A Kantor Pemerintah Daerah Kota Cimahi, Jum,at (07/07/2023).

Rotasi mutasi pejabat eselon II ini dilaksanakan berdasarkan surat Menteri Dalam Negeri Nomor 100.2.1.3/3131/sj tanggal 14 juni 2023 hal persetujuan pengangkatan dan pelantikan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Daerah Kota Cimahi, juga didasarkan pada kebutuhan organisasi.  
Kepada Penjabat Pimpinan Tinggi Pratama (eselon II) yang baru saja dilantik,  dalam sambutannya Dikdik  menyampaikan ucapan selamat dan berpesan agar dapat meningkatkan kapasitas SDM aparatur dan menciptakan lingkungan yang kondusif di unit kerjanya serta dapat membangun kekuatan tim yang padu.

“Saya minta kepada saudara-saudari untuk segera berubah, beradaptasi, sembari terus menyiapkan diri dengan pola-pola yang ada di tengah arus deras revolusi industri 4.0 dengan beragam disrupsinya.Era ini hanya mengenal satu kode etik yaitu berubah dengan sangat cepat atau ditinggalkan. Perubahan ini meliputi perubahan pola pikir, pola kerja, dan culture (budaya) kerja yang mendukung terciptanya inovasi-inovasi yang mendorong terwujudnya transformasi birokrasi” pesannya.

Lebih lanjut Dikdik mengingatkan bahwa semangat perjuangan dalam peningkatan pelayanan publik haruslah terus dipupuk dan dipelihara oleh rekan-rekan dengan penuh keikhlasan demi peningkatan kesejahteraan masyarakat Kota Cimahi. sebagai abdi masyarakat tetaplah berpegang teguh pada satu prinsip bahwa mutasi dan/atau rotasi jabatan tidak akan pernah menghentikan semangat untuk terus berprestasi, dan menjadikan momen ini sebagai wahana untuk instrospeksi dan berbenah guna mewujudkan aparatur sipil negara yang profesional dan melayani.

Berikut daftar nama Pejabat Eselon II dilingkungan Pemerintah Daerah Kota Cimahi yang mengalami rotasi jabatan : 
NO
NAMA
JABATAN LAMA
JABATAN BARU

1
Dr. MARIA FITRIANA, S.Sos., M.M.
Asisten
Pemerintahan dan
Kesejahteraan
Rakyat Kota Cimahi
Asisten Administrasi
Umum Kota Cimahi

2
Drs. YANUAR TAUFIK, M.M
Kepala Dinas
Tenaga Kerja Kota
Cimahi
Asisten Pemerintahan
dan Kesejahteraan
Rakyat Kota Cimahi

(Bidang IKPS/Arif.s)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pentingnya Isu dalam Ranperda, Pansus IV Jabar Soroti RPJPD 2025-2045
  • KPP Kalteng Bahas Program Kerja hingga Indeks Pemberdayaan Gender di KPP Jabar
  • Pj Walikota Cimahi : Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
  • Tanaman Holtikultura Berupa Cabai, Masyarakat Tani Cimahi, Nikmati Hasil
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  • Penyakit TBC Merupakan Penyakit Yang Cepat Menular, Kota Cimahi Harap Pencegahan
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  •  
     
     
    Jumat, 05 Februari 2021 - 20:35:01 WIB
    PT. Yohanes Rugikan Negara, Lebih Dari 510 Hektar Kebun Kelapa Sawit Dipanen Cuma-Cuma
    Sabtu, 16 Juli 2022 - 07:50:14 WIB
    DPP GPSH Protes KPK !!!, Gubernur Bengkulu Dituduh Terima Suap Tapi Kenapa Tetap Aktif
    Jumat, 26 Maret 2021 - 13:12:15 WIB
    Usai Melantik, Bupati Meranti Ultimatum Tegas BPD
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 15:05:10 WIB
    LAWAN COVID-19
    Pendemi Covid-19, Peringatan Detik-detik Proklamasi HUT RI Hanya Lewat Telecomfrence
    Senin, 05 Desember 2022 - 11:01:18 WIB
    Anggota DPRD dari Fraksi Golkar Dr.Hj Cucu sugyati.SE.,MM. sosialisasikan PERDA Prov. Jabar
    Kamis, 02 Maret 2023 - 10:07:58 WIB
    Jalin Sinergitas GOW Lakukan Kunjungan Konsolidasi Ke DWP Kabupaten Kampar
    Senin, 10 Februari 2020 - 12:31:49 WIB
    Terungkap, Warga Yang Lapor Anies Mendapat Tekanan
    Jumat, 17 Desember 2021 - 14:15:59 WIB
    Menkumham Tinjau Pembangunan Lapas Baru di Nusakambangan
    Rabu, 23 September 2020 - 21:31:42 WIB
    Luhut Klaim Hasil Penanganan Covid-19 Terlihat Seminggu Lagi
    Kamis, 07 Januari 2021 - 21:28:58 WIB
    Antisipasi Efek Samping Vaksin Covid-19,
    Pemprov Riau Bentuk Tim Dokter
    Selasa, 11 Agustus 2020 - 21:54:19 WIB
    Efek SK Kubu Mucdi Pr Terbit
    Partai Berkarya Kubu Tommy Soeharto Ajukan Keberatan Kepada Menkumham
    Jumat, 06 Maret 2020 - 23:32:58 WIB
    Buat Efek Jera, Pelaku Intolerasi Ditindak Tegas
    Selasa, 02 Juni 2020 - 23:17:38 WIB
    Seorang Warga Di Temukan Tidak Bernyawa Di Kebun Di Desa Saitagaramba Nias
    Sabtu, 20 Juni 2020 - 22:05:31 WIB
    RANGKA SAMBUT MASYARAKAT PRODUKTIF DAN AMAN CORONA
    Kabaharkam Polri Wakili Kapolri Ikut Rakor Pimpinan Menko PMK
    Kamis, 29 April 2021 - 07:20:28 WIB
    Kaukus Perempuan Parlemen Harus Berkontribusi Lebih Untuk DPRD Jabar
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved