Senin, 20 Mei 2024  
 
Petani Muda Perlu Edukasi Bertani Pada Era Digital

RL | Jawa Barat
Sabtu, 20 November 2021 - 08:57:52 WIB

dok
TERKAIT:
   
 
TASIKMALAYA, TIRASKITA.COM -  Dalam rangka pemulihan ekonomi nasional pada sektor pertanian pada era digital saat ini, Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat H. Oleh Soleh memberikan langsung pembekalan pada petani muda dala acara "Penguatan Ekonomi Berbasis Pertanian Berkelanjutan di Era Digital" di Kota Tasikmalaya.

Pada kesempatan tersebut, Oleh mengapresiasi kepada pihak Pemerintah Provinsi Jawa Barat baik pihak Legislatif, Eksekutif, maupun Stakeholder yang telah mengadakan program - program strategis dalam rangka memulihkan kembali ekonomi di Jawa Barat.

"Kami mengapresiasi pihak Pemerintah Provinsi Jawa Barat beserta stakeholder yang telah melakukan beberapa program - program strategis dalam memulihkan ekonomi di Jawa Barat," katanya di Kota Tasikmalaya, Jumat, (19/11/2021).

Oleh mengatakan, dengan program edukasi di bidang pertanian seperti ini dapat membangkitkan semangat para pemuda/pemudi dalam menggapai cita-citanya.

"Program edukasi ini sangat diperlukan bagi para pemuda/pemudi dalam membangkitkan semangat untuk meningkatkan kualitas produk - produk lokal Jawa Barat di bidang pertanian," ujarnya.

Oleh berharap kedepannya pihak Pemerintah Provinsi Jawa Barat bisa melanjutkan, dan meningkatkan program - program edukasi seperti ini serta memberikan modal bagi para pemuda/pemudi yang sudah mendapatkan edukasi dan ingin bertani.(Arif.s)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  • Penyakit TBC Merupakan Penyakit Yang Cepat Menular, Kota Cimahi Harap Pencegahan
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  • Pansus IV DPRD JABAR : RPJP Jawa Barat Harus Sinergi Dengan RPJP Nasional
  • Perda Disabilitas Pansus ll DPRD JABAR Kunjungi Yogyakarta
  • Kadisdik Prov Riau Tengku Fauzan Ditahan Jaksa
  • Pansus III DPRD JABAR Kunjungi Kementrian Dalam Negeri Dan BRIN
  •  
     
     
    Senin, 28 Agustus 2023 - 07:36:18 WIB
    Pacu Jalur 2023, Tuah Keramat Bukit Embun Raih Piala Kemenparekraf
    Rabu, 19 Agustus 2020 - 22:55:54 WIB
    H. Syafaruddin Poti : Kita Minta Perusahaan Bantu Perbaikan Jalan Sontang, Duri-Rohul
    Senin, 06 Februari 2023 - 16:59:29 WIB
    Bupati & Unsur Forkopimda Hadiri Paripurna Istimewa DPRD Kampar Hari Jadi Kab Kampar Ke-73 Tahun 202
    Jumat, 02 Februari 2024 - 16:37:16 WIB
    Anggota DPRD JABAR Monitoring Progres Pembangunan Terminal Tipe B Cikarang
    Kamis, 10 Februari 2022 - 12:57:12 WIB
    Lima Raperda Masuk Dalam Propemperda Semester Pertama Tahun 2022
    Senin, 26 Juli 2021 - 11:52:27 WIB
    Persentase Masih Rendah, DPRD Jabar Minta Pemprov Kebut Vaksinasi Pada Pondok Pesantren
    Senin, 15 Februari 2021 - 11:23:33 WIB
    Kejagung Sebut Korupsi BPJS Ketenagakerjaan Rugikan Negara Rp20 Triliun
    Kamis, 20 Januari 2022 - 11:05:55 WIB
    Tanggul Sungai Jebol, KPP DPRD Jabar: Harus Ada Koordinasi Dengan BBWS Citarum
    Rabu, 20 Januari 2021 - 20:53:02 WIB
    Buron 4 Tahun, Dua Pelaku Pembunuhan Warga Indragiri Hulu Diringkus
    Kamis, 19 November 2020 - 09:29:59 WIB
    Jabar dan City of Glasgow College Teken LoI Pengembangan Vokasional Kemaritiman
    Sabtu, 03 April 2021 - 10:14:49 WIB
    Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Bangun Ketahanan Nasional
    Selasa, 19 Mei 2020 - 08:01:31 WIB
    LAWAN COVID-19
    Ahli Waris Dua Pahlawan Kesehatan TNI AD Terima Santunan Asabri
    Minggu, 30 Januari 2022 - 07:47:28 WIB
    Bupati Tapteng, Bakhtiar Ahmad Sibarani Berikan Bantuan Awal Untuk Korban Kebakaran di Sibuluan, Kec
    Rabu, 02 Juni 2021 - 10:31:02 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa laksanakan Komsos dengan masyarakat.
    Senin, 21 September 2020 - 16:17:37 WIB
    Bupati Siak Resmikan Peletakan Batu Pertama Ponpes MQ di Kampung Seminai Kecamatan Kerinci Kanan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved