Minggu, 19 Mei 2024  
 
Dengan Tetap Memperhatikan Protkes, Dandim 1007/Banjarmasin, Berikan Jam Komandan

Aji | TNI
Kamis, 16 September 2021 - 12:31:17 WIB

bjm_16092021
TERKAIT:
   
 
BANJARMASIN,- Komandan Kodim 1007/Banjarmasin Kolonel Inf Oki Andriansyah Adiwirya memberikan Jam Komandan (Jamdan) kepada seluruh Prajurit dan PNS Kodim, bertempat di Aula Makodim 1007/Banjarmasin Jln S Parman No 5 Kelurahan Pasar Lama Kecamatan Banjarmasin Tengah Kota Banjarmasin, Kamis Pagi (16/9/2021).

Selain kegiatan yang rutin dilaksanakan, Jam Komandan ini bertujuan sebagai sarana komunikasi antara pimpinan dan bawahanya serta sebagai bentuk kepedulian Komandan terhadap Satuan serta Anggotanya dimana di dalamnya terdapat penekanan dan Instruksi yang perlu dilaksanakan.

Sebelum memberikan arahan Dandim terlebih dahulu menanyakan kesehatan dan kelengkapan anggotanya di tiap-tiap bagian, karena menurutnya kesehatan adalah hal yang paling utama.

Dandim 1007/Banjarmasin Kolonel Inf Oki Andriansyah Adiwirya yang didampingi Kasdim Letkol Arm Agung Nugroho, dalam arahan Jam Komandanya, mengucapkan terimakasih kepada seluruh personil Kodim karena dari Pengarahah Aspers sampai saat ini tingkat pelanggaran Kodim 1007/Banjarmasin nihil, ini perlu kita pertahankan.

Dandim juga mengingatkan cuaca yang tidak menentu seperti sekarang, agar para anggota selalu mengecek instalasi listrik agar tidak terjadi hal-hal yang tidak kita inginkan.

Untuk PPKM Banjarmasin sekarang turn Level 3 patut kita sukuri tetapi jangan terlena, ini adalah hasil kerja kita selama ini terutama Babinsa. Untuk Para Babinsa kedepan tugas kita akan bertambah, dimana kita diberi kepercayaan  dalam mendata dan mengawal langsung pendistribusian Bantuan Langsung Tunai (BLT) dengan demikian diharapkan pendataanya bebar-benar tepat sasaran.

Di ahir arahanya dandim menyampaikan bahwa tugas kita tugas mulia mari kita laksanakan tugas ini dengan tulus dan ikhlas.

Sementara itu Kasdim menekankan ulang terkait pembagian BLT agar direncanakan dengan baik kita bagi tugas masing-masing sehingga pelaksanaanya bisa berjalan dengan lancar. Karena tugas adalah tugas Negara kita harus laksanakan dengan penuh tanggung jawab terutama anggota yang di lapangan agar benar-benar menyeleksi kepada calon penerima manfaat.

sumber :
Pendim 1007/Banjarmasin


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  • Penyakit TBC Merupakan Penyakit Yang Cepat Menular, Kota Cimahi Harap Pencegahan
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  • Pansus IV DPRD JABAR : RPJP Jawa Barat Harus Sinergi Dengan RPJP Nasional
  • Perda Disabilitas Pansus ll DPRD JABAR Kunjungi Yogyakarta
  • Kadisdik Prov Riau Tengku Fauzan Ditahan Jaksa
  • Pansus III DPRD JABAR Kunjungi Kementrian Dalam Negeri Dan BRIN
  •  
     
     
    Selasa, 04 Februari 2020 - 12:24:54 WIB
    Rakornas PB 2020: Presiden Jokowi Perintahkan Beberapa Poin Solusi Penanggulangan Bencana yang Leb
    Senin, 01 Juni 2020 - 19:01:05 WIB
    Hasil Inspeksi Mendadak (Sidak)
    6 Ton Beras Bantuan CSR PLN Masih Menumpuk di Gudang PT SPM
    Senin, 27 Juli 2020 - 15:19:57 WIB
    Lantik Kepala Desa Tasik Serai Barat Kecamatan Talang Muandau
    Plh. Bupati Bengkalis Tegaskan: Sejahterakan Masyarakat dan Pahami Regulasin
    Kamis, 21 Januari 2021 - 21:45:03 WIB
    Bupati Siak Resmikan 3 Ruang Kelas untuk Ponpes Darul Hadits
    Sabtu, 04 Januari 2020 - 16:14:52 WIB
    Kejadian Lagi..... Jodih Lumatalale, Sang Jurnalis, Aktivis Anti Korupsi Meninggal Mencurigakan
    Rabu, 02 Desember 2020 - 20:09:21 WIB
    Plt. Wali Kota Cimahi Letkol. Inf. (Purn.) Ngatiyana Hadiri Sosialisasi P4GN-PN
    Plt. Walkot Ingatkan Pentingnya Upaya Penanggulangan Perderan dan Penyalahgunaan Narkotika
    Jumat, 17 Juli 2020 - 16:00:39 WIB
    Babinsa Koramil 07/Alasa Kodim 0213/Nias Melaksanakan Gotong Royong Bersama Masyarakat
    Jumat, 23 Februari 2024 - 18:12:45 WIB
    Komisi II : Dorong Sosialisasi dan Promosi Laboratorium Kimia Agro di Kab Bandung Barat
    Kamis, 17 Februari 2022 - 12:41:07 WIB
    Isoman di Rumah, Begini Kondisi Gubernur Riau setelah Positif COVID-19
    Senin, 25 Oktober 2021 - 21:49:05 WIB
    Bersama Pemkab Indramayu , TNI AL Lanal Cirebon Gelar Pelatihan Budidaya Ikan Bandeng
    Kamis, 06 Februari 2020 - 19:40:56 WIB
    Kapolri Beri KPLB , Pin Emas dan Pin Perak kepada Polisi Berprestasi di Bidang Olahraga
    Kamis, 24 September 2020 - 13:39:50 WIB
    Koramil Susukan, Kodim Kab Cirebon, Bagikan Masker
    Sabtu, 31 Oktober 2020 - 10:35:38 WIB
    Dilarang Jualan Area Steril Pelabuhan, Pedagang Asongan Melawan Petugas KPLP
    Senin, 14 November 2022 - 19:09:42 WIB
    Pemkot Cimahi Gelar Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke 58
    Kamis, 09 Juli 2020 - 06:24:35 WIB
    Kemenkes Tetapkan Harga Biaya Maksimal Rapid Test 150 Ribu
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved