Selasa, 21 Mei 2024  
 
Walikota Harapkan Investasi Terus Meningkat

RL | Pemko Pekanbaru
Sabtu, 13 November 2021 - 16:00:59 WIB

Dr. H. Firdaus, S.T., M.T - Pekanbaru.go.id
TERKAIT:
   
 
PEKANBARU, TIRASKITA.COM - Walikota Pekanbaru Dr. H. Firdaus, S.T., M.T, berharap investasi yang masuk ke Kota Bertuah baik dari Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) maupun Penanaman Modal Asing (PMA) bisa terus meningkat.

"Untuk itu, harapan kita, kepercayaan dunia usaha kepada kita, pemerintah kota, terus meningkat. Sehingga di 2022 nanti, investasi lebih banyak lagi," ujar Walikota, Jumat (12/11).

Menurut walikota, kehadiran Kawasan Industri Tenayan (KIT) di Kecamatan Tenayan Raya akan menjadi pendorong di dalam meningkatkan investasi di Ibukota Provinsi Riau.

"Karena Kawasan Industri Tenayan telah ditunjuk sebagai kawasan industri strategis nasional dan juga masuk dalam rencana aksi pemulihan ekonomi nasional yang terdampak covid," ujarnya.

Disampaikan walikota, sejauh ini investasi yang masuk ke Kota Pekanbaru terus meningkat setiap tahun. Bahkan di tahun 2020 di tengah pandemi Covid-19, kepercayaan dunia usaha untuk berinvestasi tetap tinggi mencapai Rp4 triliun.

"Alhamdulillah, investasi baik dalam negeri maupun luar negeri, sejauh ini cukup baik. Tahun lalu meski di tengah pandemi covid, kita masih bisa memberikan pertumbuhan yang sangat baik," ungkapnya.

"Untuk itu, kita sampaikan ucapan terima kasih kepada pelaku usaha, dunia usaha dan berbagai pihak yang telah membantu meningkatkan investasi di Kota Pekanbaru," tutup Walikota. (Kominfo)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Pentingnya Isu dalam Ranperda, Pansus IV Jabar Soroti RPJPD 2025-2045
  • KPP Kalteng Bahas Program Kerja hingga Indeks Pemberdayaan Gender di KPP Jabar
  • Pj Walikota Cimahi : Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
  • Tanaman Holtikultura Berupa Cabai, Masyarakat Tani Cimahi, Nikmati Hasil
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  • Penyakit TBC Merupakan Penyakit Yang Cepat Menular, Kota Cimahi Harap Pencegahan
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  •  
     
     
    Kamis, 10 Juni 2021 - 15:15:37 WIB
    Pemkab Kampar Kembali Serahkan Proposal Lanjutan Pembangunan Jalan Nasional ke Kementerian PUPR RI
    Jumat, 07 Mei 2021 - 09:17:41 WIB
    Bupati Sergai Imbau Masyarakat Tidak Mudik Saat Lebaran
    Senin, 04 Januari 2021 - 23:23:32 WIB
    Bupati Siak Pantau Langsung Proses Pembelajaran Tatap Muka
    Selasa, 05 Juli 2022 - 09:19:30 WIB
    Pemilik Investasi Bodong AGT Ditangkap
    Selasa, 02 Maret 2021 - 13:37:26 WIB
    Diskominfo Jabar Gelar Serah Terima Jabatan dan Pelepasan Purnabhakti
    Kamis, 07 Mei 2020 - 07:30:50 WIB
    Imbas Corona, Pilot Pesawat Ini Alih Profesi Jadi Pengantar Makanan
    Jumat, 19 Februari 2021 - 17:25:14 WIB
    Kapolres Kampar Resmikan Musholla Al-Kholid Satreskrim Polres Kampar
    Selasa, 09 November 2021 - 10:40:43 WIB
    Komisi IV Evaluasi Anggaran Perubahan UPTD LLAJ Wilayah II
    Rabu, 17 Agustus 2022 - 14:37:42 WIB
    Camat Tambusai Utara Pimpin Upacara HUT RI KE 77 Tk. Kecamatan Tambusai Utara
    Selasa, 13 April 2021 - 21:22:53 WIB
    Bazzar Pangan Murah Bantu Warga Penuhi Kebutuhan Pokok di Masa Pandemi
    Selasa, 12 Januari 2021 - 20:29:04 WIB
    RS Darurat COVID-19 Jabar di Secapa AD Kota Bandung Siap Digunakan
    Jumat, 22 Januari 2021 - 12:26:42 WIB
    Kebakaran Kawasan Pasar Kuok, Belasan Kios Hangus Namun Tak Ada Korban Jiwa
    Sabtu, 31 Juli 2021 - 10:27:12 WIB
    Bupati dan Wakil Bupati Sergai Hadiri Syukuran Pembangunan Jalan di Pantai Cermin
    Jumat, 17 April 2020 - 12:29:17 WIB
    DUKUNGAN MOI UNTUK PENANGANAN COVID-19
    DPP MOI dan UKM IKM Nusantara mendukung Program Kemensos R.I. menanggulangi dampak Covid 19
    Kamis, 03 September 2020 - 13:32:48 WIB
    Proyek PJN II Sumbar Terindikasi Menyimpang, Kontraktornya Dilaporkan
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved