Polsek Tenayan Raya bersama PLTU memberikan bantuan sembako kepada warga yang kurang mampu di Mapolsek Tenayan Raya, Kamis (22/4/2021).">
Jum'at, 17 Mei 2024  
 
Gandeng PLTU Tenayan Raya, Polsek Tenayan Raya Bagikan Ratusan Takjil

rahmad | Pemko Pekanbaru
Jumat, 23 April 2021 - 09:06:22 WIB


TERKAIT:
   
 
PEKANBARU | TIRASKITA.COM - Polsek Tenayan Raya bersama PLTU memberikan bantuan sembako kepada warga yang kurang mampu di Mapolsek Tenayan Raya, Kamis (22/4/2021).
 
Kegiatan tersebut ditaja oleh Polsek Tenayan Raya dalam berbagi takjil gratis kepada warga dan pengendara. Kini hari 10 ramadhan, Polsek Tenayan Raya menggandeng PLTU Tenayan untuk berikan bantuan sembako kepada warga kurang mampu.
 
Manajer Administrasi PLTU Tenayan Hisyam Luthfi menyebut bahwa kegiatan yang ditaja oleh Polsek Tenayan Raya ini patut didukung, oleh sebab itu pihaknya turut berkontribusi.
 
"Sebanyak 5 orang warga yang kurang mampu kita berikan bantuan sembako, diantaranya ada 1 orang warga disabilitas yang terima bantuan itu," ujar Hisyam.
 
Selain itu, Polsek Tenayan Raya dan PLTU Tenayan juga membagikan 100 takjil bagi pengendara dan warga yang melintas di depan Mapolsek Tenayan Raya.
 
Sementara itu, Kapolsek Tenayan Raya AKP Manapar Situmeang yang diwakili oleh Kanit Intel Tenayan Raya Iptu Budhia Dianda mengatakan, kegiatan berbagi takjil ini untuk membantu warga setempat selama bulan ramadhan.
 
Tidak hanya memberikan takjil begitu saja. Pada saat menyerahkan takjil, personel sembari mengingatkan masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan Covid 19.
 
"Masyarakat juga diingatkan tentang pentingnya menerapkan protokol kesehatan. Mana yang kedapatan tidak memakai masker, kami beri masker dan kami beri arahan," pungkasnya.
 
Kata Budhia, kegiatan berbagi takjil gratis ini selalu dilakukan oleh Polsek Tenayan Raya setiap harinya selama bulan ramadhan.
 
"Kami setiap hari nya selama bulan ramadhan selalu memberikan takjil gratis bagi warga setempat dan pengendara yang melintas," tukasnya.***



comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Plh. Kapuspen Kemendagri Tekankan Komitmen Keterbukaan Pengelolaan Informasi PJB
  • Pansus IV DPRD JABAR : RPJP Jawa Barat Harus Sinergi Dengan RPJP Nasional
  • Perda Disabilitas Pansus ll DPRD JABAR Kunjungi Yogyakarta
  • Kadisdik Prov Riau Tengku Fauzan Ditahan Jaksa
  • Pansus III DPRD JABAR Kunjungi Kementrian Dalam Negeri Dan BRIN
  • Pansus I DPRD JABAR Ingatkan Kinerja BUMD Yang Belum Maksimal
  • 414 Ikuti Orientasi Pegawai Pemerintahan Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Di Lingkungan Pemkot Cimahi
  • DPRD Jabar Terima Kunjungan Kerja DPRD Kab Bogor
  • Anggota DPRD Sumut Kunjungan Kerja Ke Sekretariat DPRD Provinsi Jabar
  •  
     
     
    Selasa, 21 Desember 2021 - 14:29:51 WIB
    Kreatifitas Mahasiswa Ilmu Kesejahteraan Sosial FISIP USU
    Tidak Memiliki Tempat Pembuangan Sampah, Mahasiswa Merangkul Anak-Anak Untuk Berkreativitas
    Rabu, 30 Juni 2021 - 15:34:25 WIB
    Sinergitas TNI - Pemkab Tapanuli Tengah Laksanakan Serbuan Vaksinasi Massal Dalihan Na Tolu
    Selasa, 07 Juli 2020 - 13:03:11 WIB
    Pisah Sambut Direktur Politeknik Bengkalis
    Minggu, 20 September 2020 - 02:56:18 WIB
    19 Hari di RS Pondok Indah, Ratu Dangdut Elvi Sukaesih Positif Corona, Sang Anak Kabarkan Kondisinya
    Senin, 23 Agustus 2021 - 10:52:47 WIB
    DPD PDIP Riau Resmikan Dapur Umum Serta Bagikan 5 Ton Beras Untuk Masyarakat Miskin
    Minggu, 20 September 2020 - 11:19:16 WIB
    Implementasi Motto TNI
    Babinsa Koramil 07/Alasa Dampingi Petugas PLN Membersihkan Jaringan Listrik di Desa Binaannya
    Selasa, 31 Agustus 2021 - 09:08:34 WIB
    Kabur ke Sumatera Utara, Pelaku Penggelapan Mobil ini Ditangkap Unit Reskrim Polsek Tambang
    Senin, 18 Maret 2024 - 14:11:22 WIB
    Masyarakat Kampung Buatan II Siak Dihimbau Jangan Sembarangan Membakar Sampah
    Rabu, 26 Februari 2020 - 10:02:30 WIB
    PRESIDEN JOKO WIDODO
    Genjot Perekonomian untuk Antisipasi Dampak Wabah Korona
    Kamis, 07 Januari 2021 - 21:27:34 WIB
    Pramugari Christine Dacera Diduga Diperkosa Sebelum Tewas
    Rabu, 01 April 2020 - 19:27:44 WIB
    Dugaan Korupsi
    KPK Duga Ada Duit Korupsi Jalan Duri-Sei Pakning Mengalir ke DPRD Bengkalis
    Minggu, 23 Mei 2021 - 19:25:27 WIB
    Upaya Putuskan Mata Rantai Corona, Pemkab Kampar Turunkan Team Yustisi
    Selasa, 17 November 2020 - 11:49:41 WIB
    Panwascam Lantik dan Bekali 34 PTPS Se-kecamatan Gunungsitoli Selatan
    Rabu, 16 Februari 2022 - 07:32:23 WIB
    Bupati Bakhtiar Harapkan 126 Wisudawan STIT HASIBA Barus Mampu Berkreasi Untuk Masa Depan yang Lebih
    Jumat, 05 Maret 2021 - 15:56:43 WIB
    Satreskrim Polres Kampar Gelar Kegiatan Jumat Barokah
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved