Rabu, 22 Mei 2024  
 
Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Simeulue kunjungi Posyandu Kasih Ananda Desa Leubang

Riswan L | Nasional
Jumat, 17 Juli 2020 - 18:46:35 WIB


TERKAIT:
   
 
Tiraskita.com - Kedatangan ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Simeulue Hj. Suryani Amd. Kep beserta rombongan  di sambut hangat oleh ketua Penggerak PKK Kecamatan Teupah Barat, ketua Penggerak PKK Desa dan segenap masyarakat dan kader Posyandu yang bertempat di gedung Posyandu dan gedung serba guna Desa Leubang. Jumat 17 Juli 2020.

Dalam Kunjungannya, ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten yang turut langsung di dampingi Bupati Simeulue Erli Hasyim beserta anggota PKK kabupaten Simeulue, dihadapan para kader posyandu dan masyarakat Desa Leubang serta disaksikan Camat, Kepala Puskesmas, para Mukim dan tenaga kesehatan yang ada di Kecamatan Teupah Barat, menghimbau agar tetap menjaga kesehatan, jaga jarak, dan agar tidak lupa memakai masker ditempat tempat umum untuk menghindari covid 19 yang sedang mewabah saat ini, serta tetap menjaga kesehatan lingkungan rumah,membiasakan hidup sehat, dan mengkonsumsi makanan bergizi dan baik agar bisa menghadirkan generasi generasi sehat dan berbudi luhur, berakhlak mulia,cerdas untuk Simeulue Sejahtera.

Selain itu juga dalam amanahnya, Ibu ketua PKK mengingatkan kegiatan Posyandu di masa pandemi Covid 19 ini, “kita tidak melaksanakan Posyandu secara online tapi lebih kepada pengaturan jadwal ataupun sistim bergiliran atau lebih tepatnya antrian untuk menjaga jarak agar tidak berdesak desakan”, sebut Suryani.

Serta meminta kepada segenap masyarakat, pihak Kecamatan Teupah Barat dan pihak pihak terkait untuk tetap mendukung pelaksanaan kegiatan posyandu ini.

“Dengan wadah posyandu kita dapat memulai pencegahan Stunting yang diawali dengan imunisasi setiap bulannya dan dapat mengetahui pertumbuhan dan perkembangan anak sejak usia dini, bahkan sejak masa kehamilan”, tambahnya.

Beliau juga menyarankan untuk segera membuat rumah gizi, kegiatan BKB (Bina Keluarga Balita) dan Dasawisma di desa Leubang.

Sebelum rangkaian acara berakhir, Bupati Simeulue Erli Hasyim yang dari awal mendampingi ketua Penggerak PKK di persilahkan menyampaikan arahannya. Dihadapan masyarakat Desa Leubang dan para undangan, Bupati menyebutkan perlunya memanfaatkan lahan lahan kosong untuk menanam tanaman yang bermanfaat termasuk pekarangan di sekitar rumah masing masing.

“Berbicara tentang stunting maka kita mesti mempersiapkan menu menu makanan, maka saya berharap kepada tim kesehatan menjadikan salah satu program, tolong dilakukan motivasi keluarga rumah tangga agar bisa memanfaatkan lahan lahan perkarangan yang ada” jelas Bupati Simeulue. (AA)


comments powered by Disqus


Berita Lainnya :
 
  • Dandim dan Forkopimda Kab Cirebon Lainnya, Sambut Kunker Danrem 063/SGJ
  • Koramil 0620-20/Gegesik, Kodim 0620/Kab Cirebon Panen Raya
  • Pentingnya Isu dalam Ranperda, Pansus IV Jabar Soroti RPJPD 2025-2045
  • KPP Kalteng Bahas Program Kerja hingga Indeks Pemberdayaan Gender di KPP Jabar
  • Pj Walikota Cimahi : Menuju Indonesia Emas Tahun 2045
  • Tanaman Holtikultura Berupa Cabai, Masyarakat Tani Cimahi, Nikmati Hasil
  • Penyampaian Rekomendasi atas LKPJ Gubernur Jabar TA 2023 Di Hadapan Anggota DPRD Jabar
  • Penggunaan Digitalisasi Di Pasar Rakyat, Pemkot Cimahi Berikan Pembinaan
  • Anggota DPRD JABAR Siti Muntamah Bahas Implementasi Demokrasi hingga Karakter Pemimpin
  •  
     
     
    Selasa, 21 September 2021 - 15:12:26 WIB
    Sambut HUT TNI ke-76, Kodam XII/Tpr Gelar Baksos Donor Darah
    Minggu, 19 Juli 2020 - 11:39:43 WIB
    PAC dan Ranting Demokrat Gunungsitoli, MaHir Harga Mati
    Kamis, 17 Februari 2022 - 12:53:09 WIB
    Untung Ratusan Juta, Komplotan Pencuri Uang Modus Ganjal ATM Diringkus Polisi
    Sabtu, 27 Juni 2020 - 12:16:44 WIB
    Penegakan Aturan New Normal, Babinsa Koramil 07/ Alasa Gencar Patroli
    Selasa, 02 April 2024 - 12:55:16 WIB
    Bazar Murah Kodam IV/Dip Penuhi Kebutuhan Pokok Sandang Pangan Prajurit dan Masyarakat
    Selasa, 22 Februari 2022 - 13:01:49 WIB
    Pansus VI Matangkan Raperda RTRWP Melalui Pembahasan Kerangka Hingga Pasal Per Pasal
    Kamis, 12 Maret 2020 - 22:36:46 WIB
    Jalinan Silaturahmi Kapolres dan PD IWO Rokan Hulu Dengan Makan Bersama
    PD IWO Beri Apresiasi, Puluhan Wartawan Makan Siang Bersama Dengan Kapolres Rohul
    Selasa, 20 Juni 2023 - 09:52:17 WIB
    Pemkot Cimahi Terima Citra Arsip Daerah Dari ANRI
    Jumat, 19 Januari 2024 - 19:06:15 WIB
    Audiensi Dengan Danrem 072/Pamungkas, LVRI DPD DIY Netral Dalam Pemilu
    Selasa, 06 Juli 2021 - 12:59:10 WIB
    Gubri Himbau Kepala Daerah Lakukan Antisipasi Penanganan Covid-19
    Senin, 17 Mei 2021 - 12:49:33 WIB
    Ini Yang Dilakukan Petugas Kepada Pendatang Di Bandara Sukarno Hatta Tangerang, Wajib Test
    Selasa, 08 Agustus 2023 - 14:45:46 WIB
    Acara Tradisi Korps dan Serah Terima Jabatan Pejabat Kodam Jaya/Jayakarta
    Rabu, 04 Mei 2022 - 15:18:05 WIB
    Surat Terbuka Ketua Umum Peradi
    Kamis, 13 Agustus 2020 - 11:43:12 WIB
    Korpolairud Baharkam Polri Bersama KKP, Gagalkan Penyeludupan 54,978 Ton Ikan Patin Fillet
    Kamis, 18 Februari 2021 - 20:16:40 WIB
    Komjen Agus Andrianto Jabat Kabareskrim, Komjen Arief Sulistyanto jadi Kabaharkam
     
    Riau | Nasional | Ekonomi | Hukrim | Politik | Olahraga | Kesehatan | Budaya | Pendidikan | Internasional | Lifestyle
    Advertorial | Indeks Berita
    About Us | Redaksi | Pedoman Media Siber | Info Iklan | Disclaimer
    Copyright © 2020 PT. Tiras Kita Pers, All Rights Reserved